Share

5. Gudang Senjata

Author: D'Rose
last update Last Updated: 2024-10-29 19:42:56

Sesuai rencana diawal, maka aku akan mulai dari tempat yang terdekat denganku.

Selain untuk memudahkan ku menyusun rencana, juga menghindari agar tidak terlalu menimbulkan perhatian dari berbagai pihak.

Hanya kami bertiga yang berangkat ke pelabuhan. Menurut Eva kehadiran dia dan adiknya sudah cukup bisa menjagaku.

Mobil berhenti di salah satu gudang di samping pelabuhan.

Aku mulai gugup, di depan pintu saja sudah ada dua orang yang berjaga.

"Ini." Evan yang duduk di kursi pengemudi menengok dan menyerahkan satu senjata api.

Jenis Glock tapi aku tidak yakin ini tipe yang mana.

Isinya bisa enam sampai delapan peluru tergantung tipe. Kecepatan dan jarak tembaknya juga berbeda-beda dalam setiap tipe.

Mungkin aku harus mulai mecari tahu tentang jenis-jenis senjata api dalam waktu dekat ini.

"Tuan muda tidak usah diberi." Eva mengambil langsung dari tangan adiknya.

"Apa salahnya? Dia butuh itu sebagai jaga-jaga."

"Bisa saja ini menjadi senjata makan tuan, bagi Tuan muda yang belum terbiasa memegang senjata."

Evan kembali ke posisi awalnya, memeriksa peluru dan menyimpan kedua senjata itu dibalik saku jas hitam yang dikenakannya. Begitu pun hal yang sama dilakukan oleh Eva.

"Ayo." Ajakku pada keduanya setelah mental ini sudah cukup kuat untuk menghadapi yang ada di depan sana.

Kami berjalan dan sepertinya kedua penjaga pintu mulai mengamati kami.

Bukan tidak mungkin bahwa penjaga itu juga menyembunyikan senjata dibalik pakaian mereka.

"Sudah ada janji?" Cegah salah satu saat Evan hendak melangkah lebih jauh.

"Pemilik yang sebenarnya ada disini, buat apa minta izin?" Ekspresi wajah Evan sangat sangar membuat kedua penjaga itu tersulut.

Tangan yang siap melayangkan tinju ke wajah Evan ditahannya langsung, lalu tangan tersebut diputar balikan hingga terdengan bunyi 'krek'.

Penjaga satunya yang tidak bisa melihat rekannya diperlakukan seperti itu, ikut menyerang Evan.

Dua lawan satu.

Tapi Evan sama sekali tidak kerepotan bahkan Eva tidak merasa khawatir dengan adiknya itu.

Apakah mereka selalu dilatih dengan cara yang sama saat aku berada di dalam ruang bawah tanah.

Keduanya tumbang dalam hitungan menit. Sengaja satu orang tidak dibuat pingsan oleh Evan.

"Bilang pada yang lainnya Tuan muda sudah pulang." Ucap Evan penuh intimidasi dan tanpa disuruh penjaga yang masih sadar itu lari kocar kacir ke arah yang berlawanan.

Eva yang di bantu Evan membuka pintu gudang yang sepertinya terbuat dari stainless steel.

Luas gudang ini mungkin ada sekitar 105 x 68 meter (115 x 74 yards) atau 7.140 meter persegi, Satu ukuran dengan lapangan sepak bola.

Hanya ada beberapa peti yang berada dipinggir-pinggir tembok sedangkan bagian tengahnya dibiarkan kosong begitu saja.

Di ujung sana ada podium, entah apa fungsinya. Tapi lama kelamaan saat kita memasukinya, ada satu set meja dan kursi. Cukup megah hanya untuk diletakan didalam gudang yang kosong ini.

"Kakak enggak mau duduk?" Evan langsung meluncur menempati salah satu kursi.

"Memangnya boleh?"

"Itu hak Tuan muda. Dahulu Tuan besar yang membantu mereka memasok senjata."

"Hingga tersebar berita, boss yang sekarang adalah anak yang tega membunuh ayahnya sendiri demi bisnis ilegal ini."

"Padahal semua berawal milik Tuan besar."

Ekspresi Evan memang bisa berubah secepat kilat. Dia tahu bagaimana caranya bersikap dimana dan dengan siapa juag dalam situasi macam apa.

"Hingga dalam surat wasiat Ayahnya. Isi wasiatnya pun ini masih mengakui kalau ini masuk dalam aset keluarga Theodora."

Kami kemari sebenarnya tidak ingin menimbulkan keributan. Sudah kami siapkan barang bukti dan juga hal-hal yang menguatkan posisi kami atas bisnis ilegal ini.

Mendengar ceritanya begitu, aku tahu ini bukan situasi yang akan berjalan dengan mudah.

Benar saja!

Apa yang dikatakan Eva, 'Boss' yang mereka panggil itu muncul dengan gaya yang terbilang cukup rapi dengan setelan jas.

Para anak buah juga ikut dibelakangnya. Kami jelas kalah jumlah.

Tapi kualitas, aku berani mengadu. Melihat Evan dengan mudahnya mengalahkan dua penjaga didepan tadi cukup membuatku sedikit tenang.

"Berani-beraninya kau duduk di kursi Boss kami!" Hardik salah satu anak buahnya. Satu tangan terngakat dari Boss mereka.

"Tenanglah, mereka hanya anak-anak yang sedang bermain mafia-mafian."Ucapnya angkuh.

"Aku rasa kita tidak usah berbasa-basi lagi. Aku ingin semuanya kembali padaku."

Cukup tegas, aku sudah tidak mau membuang-buang waktu dengan orang yang tidak menghargai lawan bisacara sama sekali.

Hanya pakaiannya yang rapi. Tapi tetap saja mereka itu para preman jalan. Tidak sepadan dengan gelar mafia yang ingin mereka pakai.

Gelegar tawa orang itu membahana di gudang. Apanya yang lucu, dasar!

"Aku membunuh Ayahku untuk mendapatkan posisi ini, dan kau datang-datang minta itu? Jangan ngaco! Anjing!"

Sangat cepat, untung aku bisa menghindar satu peluru yang dia tembakkan kearahku.

Eva dan Evan mulai murka, mereka membalas peluru itu.

Masing-masing mengeluarkan langsung kedua pistol yang mereka sembunyikan sedari tadi.

Tidak asal bidik, Eva dan Evan mengefisiensikan peluru yang mereka miliki.

Satu peluru harus mengenai satu lawan tidak boleh lebih dan aku melihat polanya, mereka tidak menyerang titik vital.

Melainkan otot lawan. Bertujuan melemahkan pergelakan lawan.

Lawan juga tidak tinggal diam. Berbagai peluru balasan mulai menyerang kami.

Evan menggiring kami ke tempat yang aman untuk bersembunyi di balik peti-peti yang berjejer di pinggir gudang.

Sambil bersembunyi keduanya menggunakan waktu yang singkat itu untuk mengisi amunisi peluru yang mulai habis.

"Berikan aku senjata!"

"Tidak Tuan muda. Anda harus selalu dekat dengan saya."

"Aku juga bisa melindungi diriku sendiri."

"Kakak cukup percaya pada kami berdua. Apa yang dikatakan Kak Eva enggak usah dibantah."

Desingan perluru mulai membombardir peti-peti kayu yang kami jadikan tempat berlindung.

"Kita hanya perlu melumpuhkan Boss mereka, maka semua akan berakhir." Evan mulai berargumen yang diikuti anggukan kepala Eva.

"Dalam hitungan ketiga, kita mulai." Eva memberikan aba-aba pada adiknya.

"Satu, dua, tiga!" Evan berteriak dan muncul lebih awal. Melindungi posisi Eva dan aku.

Itu dia! posisinya yang nyaris tidak ada celah tapi bukan Eva namanya jika tidak bisa menangani kemungkinan 0,1% itu. Shoot!

Satu tembakan peluru langsung bersarang di kepala Boss mereka. Aku juga tidak menyangka Eva akan menargetkan pelurunya disana.

"BOSS?!" Satu teriakan anak buahnya mampu menghentikan sejenak peluru yang berhamburan keluar.

Senyap. Aku harus segera memanfaatkan situasi ini, sebelum semuanya nampak kacau.

"Aku sudah meminta baik-baik, aku hanya membalas apa yang diperbuat padaku. Apa kalian tidak punya nurani di pimpin oleh seorang anak yang membunuh Ayahnya sendiri."

Mereka mulai memperhatikan, aku harus sedikit wasapada karena bisa saja mereka menembakku dalam posisi terbuka ini.

"Ayahnya saja dia khianati apa kalian tidak akan?" Aku tegaskan lagi.

Satu orang melepaskan senjatanya dan itu menular pada yang lainnya. Mereka akhirnya bisa ditundukan. Benar apa yang sudah menjadi keputusan Evan tadi.

"Kalian tenang saja, aku menghargai dia yang sudah menjadi Boss kalian selama ini. Kami akan menguburkannya dengan layak." Eva dengan cekatan langsung sibuk dengan ponselnya.

Sementara Evan mulai membantu para anak buah yang terluka.

Tak lama suara sirine ambulance terdengar, para tim medis mulai masuk kedalam gudang. Membantu para anak buah yang terluka.

"Apa ini akan masuk halaman utama berita besok pagi?" Bisiku pada Eva.

"Jika Tuan muda mau, saya bisa mengaturnya."

"Hey, maksudku bukan begitu."

"Tenang saja Tuan muda. Rumah sakit yang berada disini itu adalah milik anda." Evan sama dengan Raka yang bisa membaca pikiranku.

"Benarkah? Jadi hal ini tidak akan bocor keluar?" Eva mengangguk.

Wah! Benar-benar tidak aku sangka kekuatan keluarga Theodora bisa sehebat ini. Apa ada yang lebih hebat dari keluarga Theodora?

Related chapters

  • Pewaris Tunggal Berdarah Dingin   6. Terikat

    Sudah seminggu untuk insiden akuisisi pelabuhan. Aku harus kembali kesana untuk mengisi kekosongan akibat terbunuhnya pemimpin mereka. Kata Eva mereka tidak boleh dibiarkan kebingungan. Hari ini, tidak seperti kemarin. Kami mengganti formasi. Evan tidak ikut sebab digantikan oleh Raka. Raka akan bertugas untuk menyiapkan segala keamanan gudang. Akan ada pemasangan cctv dan pemasangan kode agar tidak akan bisa sembarang orang masuk kedalam gudang nantinya. Eva masih ikut sebagai pelindungku. Itu yang dilontarkanya. "Jadi ini tempatnya?" Raka mengedarkan pandangannya. Bahkan sampai kepala dan badannya ikut berputar-putar. Mengajaknya kemari seperti mengajak anak pergi ke taman wisata. Ada dua koper berukuran besar yang ikut di dereknya."Apa ada masalah?" Tanyaku saat melihat senyuman di wajahnya tiba-tiba hilang."Hm, listriknya. Kayaknya ini gudang tua yang usang.""Kamu berharap ini apa? Taman bermain?""Seenggaknya instalasi listriknya memadailah." Setelah kami masuk mere

  • Pewaris Tunggal Berdarah Dingin    7. Beristirahat Sejenak

    "Duh, ngapain kita disini sih?" Evan terlihat berjalan ogah-ogahan melintasi taman depan. "Bawa yang aku pesan?" Genta mengacungkan dua keresek besar di tangannya. Yup. Hari ini aku ingin sedikit merayakan keberhasilan kita. Merayakan diarea pelabuhan. Lebih tepatnya di halaman rumah singgah. Aku menamai rumah yang dulunya dimiliki boss dengan nama rumah singgah. Siapa pun bisa menggunakannya tidak hanya untukku saja. Satu peti kayu berisikan daging sapi segar dan yang satunya lagi berisi daging ikan. Ini adalah pemberian anak buah baruku. Kami ingin mengadakan barbeque. Genta dan Evan, aku suruh berbelanja keperluan tambahan. Seperti sayuran dan saus yang akan dipakai. Surya membantu mempersiapkan peralatan panggang dan piring yang sudah tersedia di rumah ini. Eva membantu menyiapkan meja panjang di luar ruangan untuk tempat kami menikmati hidangan nantinya setelah semua ini matang. Lagi-lagi aku teringat keluarga Theodora. Mungkin sebenarnya aku melakukannya karena meri

  • Pewaris Tunggal Berdarah Dingin   8. Misi Selanjutnya

    "Yakin?" Genta memandang orang yang mengantri di bandara. Jujur aku tidak percaya diri. Jadi aku ajak saja semuanya sekalian. Termasuk semua anak buah di pelabuhan. Dibantu oleh Eva, kami memesan khusus penerbangan umum hanya untuk perjalanan kami. Jet pribadi yang di miliki keluarga Theodora di Bali tidak mampu menampung penumpang sebanyak ini. Kami gunakan saja fasilitas umum yang dimodifikasi sedikit demi kenyamanan kami maupun penumpang lainnya. "Gunanya bawa anak buah segini banyak apa coba?" Genta kembali berkomentar. "Ya enggak apa-apa dong. Makin banyak orang makin seru perjalanan kita." Raka menimpali dengan ceria. "Aku rasa tumbal segini cukup untuk menyelamatkan kita di situasi genting." Sekarang giliran Evan yang angkat bicara. "Heh! Maksudnya tumbal apaan?" Mulai lagi. Raka dan Evan bertengkar. Disana juga semuanya sudah dikoordinasi dengan baik oleh Eva. Dia sangat berjasa untuk urusan seperti ini. Mungkin jika semuanya sudah selesai aku akan mengangkat Eva men

  • Pewaris Tunggal Berdarah Dingin   9. Taruhan

    Pukul dua belas malam.Aku sedang berdiri di balkon. Menunggu Soraya. Konyol memang berpikir malam ini dia juga akan bersenandung disini. Sepertinya itu dia. Suara langkah kakinya semakin mendekat. "Tuan Muda.""Genta?" Aku masih mencari Soraya di balik tubuh Genta. "Sedang menunggu seseorang?""Iya. Tapi mungkin dia tidak akan datang malam ini.""Siapa?" "Dia bilang salah satu pasien VVIP rumah sakit ini?" Aku masih melihat Genta kebingungan. Apa reaksinya akan sama dengan Raka. "Aku akan minta bantuan Raka untuk mencari tahu tentang itu." Genta mulai menyamankan diri, bersandar di balkon sambil menikmati pemandangan kota. Raka? Berdoa saja semoga dia tidak heboh dan membuat dirinya berada dalam masalah, karena diam-diam menemuiku di rumah sakit. "Tuan Muda, suatu saat nanti jika semuanya sudah tenang. Bolehkah saya pergi melihat dunia?""Tentu saja. Makannya aku tidak bisa menunda-nunda hal ini lebih lama." "Terima kasih Tuan Muda sudah mengizinkanku." Ada seulas senyuman

  • Pewaris Tunggal Berdarah Dingin   10. Taman Hiburan

    Raka menyerahkan tab yang sedari tadi diutak-atiknya. Benar tebakkanku. Soraya bukan sembarangan anak konglomerat biasa. Kedok mereka ada perusahaan telekomunikasi. Pantas saja perdagangan senjata mereka sudah tersebar di berbagai dunia. Dia bisa menjalankan kedua bisnis tanpa terendus. "Anak satu-satunya?"Berarti yang kita temui tadi bukanlah pemilik sesungguhnya. Bisa saja dia memang memimpin tapi di bisnis ilegal. Sedangkan Soraya mungkin saja tidak mengetahui apa-apa soal bisnis ilegal.Pertemuan aku dan Soraya terlalu janggal hanya untuk disebut sebagai kebetulan. Bahkan ada makna disetiap perkataannya. Coba saja kami bisa bertukar nomor ponsel atau sejenisnya mungkin aku bisa menghubunginya saat ini.Ha! Taman Hiburan. "Raka adakah Taman Hiburan di sekitar kota ini?""Ada, emangnya kenapa?" "Aku sudah membuat janji akan bertemu dengannya disana.""Dengan siapa?" Eva mengerutkan dahinya. Tentu saja dia kaget, selama ini segala jenis komunikasi tentang pekerjaan dia yang ha

  • Pewaris Tunggal Berdarah Dingin   11. The Yuan

    Tepat waktu. Aku dan dia berjalan saling mendekat. "Aku menerima penawaranmu." "Sudah kuduga. Dari awal aku PD sama diri sendiri."Huh? Dia benar-benar terobsesi denganku. Bila dilihat dari sudut pandang dia, tentu pihak yang tidak mendapatkan apa-apa adalah dia. "Ayo.""Kemana?""Kerumahku, kita harus mengadakan pesta bukan?" Secepat ini kah?"Bukannya kamu ingin semua beres dengan cepat?" Pertama Eva lalu sekarang dia. Apa wajahku selalu mudah di tebak?"Karena perempuan peka dan muka kamu telihat sepolos itu." Ok, aku sekarang harus pintar menyimpan emosiku."Ehm, untuk kedepannya biar aku yang memutuskan." Aku menghalangi langkah Soraya saat tahu tujuannya. Aku masih maklum dengan dia yang mengajukan pertunangan dan acara dadakan hari ini. Dari tadi aku mengikuti Soraya. Menuju mobilnya? Aku merasa tersinggung sebagai seorang laki-laki. "Apa?""Aku tidak mungkin bertemu dengan keluargamu seperti ini. Kurang pantas.""Terus? Kamu mau apa?""Aku yang akan memilihkan tempat unt

  • Pewaris Tunggal Berdarah Dingin   12. Validasi

    Masih dalam suasana tegang, kami hanya bertatapan tajam. Tiba-tiba suara tembakkan menyeruak.Kami menunduk di bawah meja, diantara peluru yang menembus kaca itu ada yang bersarang di tubuh pengunjung lain. Hanya kami yang cekatan yang bisa lolos dari peluru yang memberondongi rumah makan ini."Sial!" Seru Xing sambil meronggoh sesuatu dibalik jas yang dikenakannya.Aku mengangkat wajahku untuk melihat situasi sekitar. Kacau! Isak tangis, getar tubuh yang ketakutan menguasai ruangan ini. Penjaga yang berada di luar!"Mau kemana?" Soraya menahan tubuhku yang hendak keluar."Siapa yang berani menyerangku secara terang-terangan!" Geram Zhang sambil melirik kearahku, seolah ini adalah jebakan yang aku buat untuk dirinya. Aku mendengar suara siulan dan dari arah seberang aku melihat Genta, sejak kapan dia pindah kesana? Genta melambaikan tanganya. Seperti menyuruh kami pindah kesisinya."Kalian ikuti bocah itu, mungkin dia menemukan jalan keluar. Aku yang akan mengurus semuanya." Ucap

  • Pewaris Tunggal Berdarah Dingin   13. Zara Carson

    "Pantai~" Soraya membuka kaca jedela mobil sambil menikamti hembusan angin laut."Dasar norak!" Sahut Evan sambil sesekali melihat kaca spion belakang."Biarin." Nah setelah ini pasti ada pertengkaran yang tidak penting lagi. Aku dan Eva langsung menyiapkan tablet pc dan mulai memantau pekerjaan kami. Recananya hari ini aku dan Eva akan mengunjungi perkebunan yang sudah lama terbengkalai.Aku akan membeli lahannya dan mencoba menghidupkan lagi perkebunan itu. Seolah latihan untukku menciptakan lapangan kerja baru untuk anak buahku jika mereka pensiun dari kegiatan kotor ini."Kita sampai." Ucapku dan Soraya langsung berlari ke halaman depan melihat-lihat bunga yang ditanam Eva. Selain mengurus kami Eva juga mempunyai kegiatan lain untuk merilekskan tubuhnya yaitu dengan menanam bunga di halaman depan."Apa aku harus merekrut seorang asisten rumah tangga ya mulai sekarang?""Eh? Emangnya enggak punya?""Aku bisa mengurus hidupku sendiri dan anak-anak yang tinggal disini juga sangat

Latest chapter

  • Pewaris Tunggal Berdarah Dingin   16. Bimbang

    "Apa yang anda lakukan!" "Rafli." Ternyata masih orangku. Aku sudah panik takut ketahuan keluarga Theodora. "Aku hanya mau bertemu dengannya." Ucapku polos. "Anda mau rencana kita gagal?!""Aku hanya akan menyapa sebentar lalu--""Jika anda tidak bisa menahan diri, lebih baik anda kembali ke hotel. Biar kami yang memantau keadaan." Lanjutnya lagi.Ada benarnya juga, aku hanya akan membahayakan misi ini. "Aku percayakan ini padamu." Ucapku pada akhirnya."Tunggu, tapi kenapa tahu soal Thea." Sebelumnya Rafli tidak tahu siapa itu Thea. Aku kembali lagi berbalik dan mengintrogasi Rafli."Sebenarnya kami merahasiakan ini dari Tuan Muda. Saat Raka meretas data pasien rumah sakit, dia menemukan berkas Anthea Theodora."Aku tahu lambat laun akan begini, makannya saat tadi aku melihat anda langsung berlari padanya, aku segera datang menyelamatkan Tuan Muda.""Thea sakit? Dia sakit apa?""Di hotel anda bisa meminta rekam medisnya pada Raka. Sekarang cepatlah kembali ke hotel sebelum ada yan

  • Pewaris Tunggal Berdarah Dingin   15. Mimpi Buruk

    Evan, anak buah yang aku banggakan saja bisa dikalahkan olehnya. Bahkan Rafli tidak terluka atau mengeluarkan keringat sama sekali ketika bertarung. "Eva, bagaimana keadaannya sudah membaik? Aku sudah memanggilkan dokter. Mungkin sedang dalam perjalan.""Padahal sudah lebih baik, jadi merepotkan Tuan Muda.""Bisa kita bicara di luar sebentar." Kami keluar dari kamar Evan.Ruang tengah menjadi tempat yang kami pilih.Sebenarnya aku juga ketakutan. Bahwa suatu saat aku akan menjadi monster.Monster yang akan membahayakan keluargaku sendiri. Saat ini kakek sedang merancang ku sebagai monster bagi keluarga Theodora. Apakah aku mampu untuk memenuhi semua ekspetasi kakek. Langkah pertama, aku harus bertemu dengannya dan membicarakan semuanya dari awal. Lagi pula sekarang sudah ada Soraya sebagai salah satu alasanku untuk kembali berdamai dengan keluarga Theodora. "Aku ingin menjalankan rencanaku selanjutnya.""Apa yang bisa saya bantu?""Aku agak khawatir. Fokus saja merawat Evan. Aku ak

  • Pewaris Tunggal Berdarah Dingin   14. Guru Baru

    Bibi Zara pagi ini sudah harus kembali ke Jerman. Katanya ada urusan yang mendesak. Aku dan Soraya mengantarkannya ke bandara. "Seperti yang kita sepakati kemarin. Aku ingin kamu bisa memantau putraku sekaligus melindungi keponakanku. Bukan hal yang sulitkan?"Rafli terlihat menyunggingkan senyumnya hanya sebelah. Menurutku terlalu sinis saat melihatnya. Sebenarnya kami ini, monster jenis apa? Kalau diperhatikan kami yang terlahir dari klan anggota mafia memiliki ke unggulan yang menjadi ciri khas masing-masing klan. Mungkin faktor genetik juga menjadi salah satu dukungan bakat kami sekarang dan sekarang aku sedang menebak, bakat spesial apa yang dimiliki oleh Rafli."Aku bukan baby siter, Ma'am.""Tapi kamu pelatih anak-anak mafia terbaik. Mereka berdua adalah penerus salah klan mafia terbesar-- ""Baiklah, aku akan bekerja sesuai dengan bayaranku." Potong Rafli yang terlihat tidak ingin berbasa-basi terlalu lama."Tentu, aku malah akan melipat gandakannya. Karena sekarang tugasm

  • Pewaris Tunggal Berdarah Dingin   13. Zara Carson

    "Pantai~" Soraya membuka kaca jedela mobil sambil menikamti hembusan angin laut."Dasar norak!" Sahut Evan sambil sesekali melihat kaca spion belakang."Biarin." Nah setelah ini pasti ada pertengkaran yang tidak penting lagi. Aku dan Eva langsung menyiapkan tablet pc dan mulai memantau pekerjaan kami. Recananya hari ini aku dan Eva akan mengunjungi perkebunan yang sudah lama terbengkalai.Aku akan membeli lahannya dan mencoba menghidupkan lagi perkebunan itu. Seolah latihan untukku menciptakan lapangan kerja baru untuk anak buahku jika mereka pensiun dari kegiatan kotor ini."Kita sampai." Ucapku dan Soraya langsung berlari ke halaman depan melihat-lihat bunga yang ditanam Eva. Selain mengurus kami Eva juga mempunyai kegiatan lain untuk merilekskan tubuhnya yaitu dengan menanam bunga di halaman depan."Apa aku harus merekrut seorang asisten rumah tangga ya mulai sekarang?""Eh? Emangnya enggak punya?""Aku bisa mengurus hidupku sendiri dan anak-anak yang tinggal disini juga sangat

  • Pewaris Tunggal Berdarah Dingin   12. Validasi

    Masih dalam suasana tegang, kami hanya bertatapan tajam. Tiba-tiba suara tembakkan menyeruak.Kami menunduk di bawah meja, diantara peluru yang menembus kaca itu ada yang bersarang di tubuh pengunjung lain. Hanya kami yang cekatan yang bisa lolos dari peluru yang memberondongi rumah makan ini."Sial!" Seru Xing sambil meronggoh sesuatu dibalik jas yang dikenakannya.Aku mengangkat wajahku untuk melihat situasi sekitar. Kacau! Isak tangis, getar tubuh yang ketakutan menguasai ruangan ini. Penjaga yang berada di luar!"Mau kemana?" Soraya menahan tubuhku yang hendak keluar."Siapa yang berani menyerangku secara terang-terangan!" Geram Zhang sambil melirik kearahku, seolah ini adalah jebakan yang aku buat untuk dirinya. Aku mendengar suara siulan dan dari arah seberang aku melihat Genta, sejak kapan dia pindah kesana? Genta melambaikan tanganya. Seperti menyuruh kami pindah kesisinya."Kalian ikuti bocah itu, mungkin dia menemukan jalan keluar. Aku yang akan mengurus semuanya." Ucap

  • Pewaris Tunggal Berdarah Dingin   11. The Yuan

    Tepat waktu. Aku dan dia berjalan saling mendekat. "Aku menerima penawaranmu." "Sudah kuduga. Dari awal aku PD sama diri sendiri."Huh? Dia benar-benar terobsesi denganku. Bila dilihat dari sudut pandang dia, tentu pihak yang tidak mendapatkan apa-apa adalah dia. "Ayo.""Kemana?""Kerumahku, kita harus mengadakan pesta bukan?" Secepat ini kah?"Bukannya kamu ingin semua beres dengan cepat?" Pertama Eva lalu sekarang dia. Apa wajahku selalu mudah di tebak?"Karena perempuan peka dan muka kamu telihat sepolos itu." Ok, aku sekarang harus pintar menyimpan emosiku."Ehm, untuk kedepannya biar aku yang memutuskan." Aku menghalangi langkah Soraya saat tahu tujuannya. Aku masih maklum dengan dia yang mengajukan pertunangan dan acara dadakan hari ini. Dari tadi aku mengikuti Soraya. Menuju mobilnya? Aku merasa tersinggung sebagai seorang laki-laki. "Apa?""Aku tidak mungkin bertemu dengan keluargamu seperti ini. Kurang pantas.""Terus? Kamu mau apa?""Aku yang akan memilihkan tempat unt

  • Pewaris Tunggal Berdarah Dingin   10. Taman Hiburan

    Raka menyerahkan tab yang sedari tadi diutak-atiknya. Benar tebakkanku. Soraya bukan sembarangan anak konglomerat biasa. Kedok mereka ada perusahaan telekomunikasi. Pantas saja perdagangan senjata mereka sudah tersebar di berbagai dunia. Dia bisa menjalankan kedua bisnis tanpa terendus. "Anak satu-satunya?"Berarti yang kita temui tadi bukanlah pemilik sesungguhnya. Bisa saja dia memang memimpin tapi di bisnis ilegal. Sedangkan Soraya mungkin saja tidak mengetahui apa-apa soal bisnis ilegal.Pertemuan aku dan Soraya terlalu janggal hanya untuk disebut sebagai kebetulan. Bahkan ada makna disetiap perkataannya. Coba saja kami bisa bertukar nomor ponsel atau sejenisnya mungkin aku bisa menghubunginya saat ini.Ha! Taman Hiburan. "Raka adakah Taman Hiburan di sekitar kota ini?""Ada, emangnya kenapa?" "Aku sudah membuat janji akan bertemu dengannya disana.""Dengan siapa?" Eva mengerutkan dahinya. Tentu saja dia kaget, selama ini segala jenis komunikasi tentang pekerjaan dia yang ha

  • Pewaris Tunggal Berdarah Dingin   9. Taruhan

    Pukul dua belas malam.Aku sedang berdiri di balkon. Menunggu Soraya. Konyol memang berpikir malam ini dia juga akan bersenandung disini. Sepertinya itu dia. Suara langkah kakinya semakin mendekat. "Tuan Muda.""Genta?" Aku masih mencari Soraya di balik tubuh Genta. "Sedang menunggu seseorang?""Iya. Tapi mungkin dia tidak akan datang malam ini.""Siapa?" "Dia bilang salah satu pasien VVIP rumah sakit ini?" Aku masih melihat Genta kebingungan. Apa reaksinya akan sama dengan Raka. "Aku akan minta bantuan Raka untuk mencari tahu tentang itu." Genta mulai menyamankan diri, bersandar di balkon sambil menikmati pemandangan kota. Raka? Berdoa saja semoga dia tidak heboh dan membuat dirinya berada dalam masalah, karena diam-diam menemuiku di rumah sakit. "Tuan Muda, suatu saat nanti jika semuanya sudah tenang. Bolehkah saya pergi melihat dunia?""Tentu saja. Makannya aku tidak bisa menunda-nunda hal ini lebih lama." "Terima kasih Tuan Muda sudah mengizinkanku." Ada seulas senyuman

  • Pewaris Tunggal Berdarah Dingin   8. Misi Selanjutnya

    "Yakin?" Genta memandang orang yang mengantri di bandara. Jujur aku tidak percaya diri. Jadi aku ajak saja semuanya sekalian. Termasuk semua anak buah di pelabuhan. Dibantu oleh Eva, kami memesan khusus penerbangan umum hanya untuk perjalanan kami. Jet pribadi yang di miliki keluarga Theodora di Bali tidak mampu menampung penumpang sebanyak ini. Kami gunakan saja fasilitas umum yang dimodifikasi sedikit demi kenyamanan kami maupun penumpang lainnya. "Gunanya bawa anak buah segini banyak apa coba?" Genta kembali berkomentar. "Ya enggak apa-apa dong. Makin banyak orang makin seru perjalanan kita." Raka menimpali dengan ceria. "Aku rasa tumbal segini cukup untuk menyelamatkan kita di situasi genting." Sekarang giliran Evan yang angkat bicara. "Heh! Maksudnya tumbal apaan?" Mulai lagi. Raka dan Evan bertengkar. Disana juga semuanya sudah dikoordinasi dengan baik oleh Eva. Dia sangat berjasa untuk urusan seperti ini. Mungkin jika semuanya sudah selesai aku akan mengangkat Eva men

DMCA.com Protection Status