Share

BAB 97 - KISAH PILU

Arzen tercenung beberapa saat, ia mengingat sesuatu. Nama lelaki dewasa itu tak asing di telinga, tetapi ia lupa pastinya.

‘Aku benar-benar pernah mendengar namanya, tapi di mana, ya.’

Ia termenung di atas ranjang, bayangan sosok lelaki dewasa tersebut membuat bibirnya tersenyum. Entahlah … sejak kapan ia menyukai sosok orang asing yang baru ditemuinya dua kali, bahkan anehnya ia bisa menceritakan banyak hal pada orang asing tersebut.

“Alfan Fatih Herlambang, namanya terdengar familiar,” gumam Arzen pelan, sebelum merebahkan tubuhnya di ranjang.

Lelah badan dan hati yang dirasakan tak membutuhkan banyak waktu hingga membuatnya segera terlelap.

Tak lama kemudian pintu kamar terbuka, sosok Ayesha muncul dengan langkah pelan. Ia tarik selimut untuk menutup tubuh sang putra sebelum akhirnya memberikan kecupan singkat di kening remaja itu.

“Mommy menyayangimu, Zen. Jangan diamkan mommy seperti ini,” keluh Ayesha lirih.

Keesok
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP
Comments (4)
goodnovel comment avatar
Leni Lisnawardani Hasyim
mana ni kelanjutannya...
goodnovel comment avatar
Azna Azizah
kok ndak nambah2..
goodnovel comment avatar
Leni Lisnawardani Hasyim
kapan alfan ketemu ayesha.... biar balikan...dan buat alfan sadar akan kehadiran anak istrinya...
VIEW ALL COMMENTS

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status