Share

Rencana Perjalanan Bisnis ke Jepang

Anggara melirik ke arah pak Beni sesaat, dia belum pernah melakukan perjalanan jauh. Apalagi perjalanan itu nantinya berhubungan dengan urusan bisnis.

Pak Beni mengangguk untuk mengisyaratkan agar menerima tawaran tersebut, tentunya itu hal yang baik. Karena penawaran mister Hiro begitu menjanjikan. Sama seperti sebelumnya, Baskoro selalu menerima tawaran dari klien penting kalau sekiranya menguntungkan untuk perusahaannya.

“Baiklah, nanti saya sampaikan kepada papa tentang tawaran mister. Tentunya kami tidak akan mengecewakan mister.” Ucap Anggara akhirnya.

Beberapa pelayan memasuki ruangan itu, membawa beberapa menu santap makan siang. Menatanya dengan rapi di meja besar yang sudah tersedia di sana.

“Ayo, silahkan makan.” Mister Hiro mengajak Anggara dan Beni untuk mulai menikmati makan siang.

Anggara telah berhasil menjalani pertemuan kali ini, mister Hiro salut akan kecerdasan yang dimiliki oleh putra Baskoro. Di usia yang masih dua puluh tahun, namun mampu mengimbangi obrolan-obr
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (2)
goodnovel comment avatar
Ayu Widia Susanti
ok Thor .. di tunggu part selanjutnya,, dan di tunggu kelanjutannya di buku keduanya Thor .. reader setia menunggu
goodnovel comment avatar
Linda Malik
Hay reader 🫶, bersiap untuk part selanjutnya, menyedihkan tapi akan ada akhir bahagia. Tinggal beberapa bab lagi akan saya tamatkan, namun kisah pernikahan Anggara dan Akira akan lanjut di buku kedua saya. ...
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status