Share

Bab 64. Auto gembel

BUGH!

Kutinju pipi salah satu tukang diantaranya. Aku masuk menyusuri setiap ruangan termasuk kamar mandi.

Kosong!

Semua kudapati kosong. Tidak ada selembar baju pun tersisa. Bagaimana nasibku besok?

Sungguh Sherly wanita durhaka!

“Emas! Emas ... Emasku di mana, Pram!?“ tanya Ibu yang ikut masuk dengan suara histeris.

Aku menoleh dengan tatapan lesu. Aku menggeleng ke arahnya. Percuma, nasibnya sudah tidak sama lagi mulai sekarang. Sudah menjadi gembel!

Aku yakin pasti sebentar lagi Clara akan meninggalkanku.

“Pram, tas Ibu? Pokoknya cari sampai ketemu, Pram. Ibu tidak mau semua barang Ibu hilang! Cepat telepon Sherly, Pram!“ teriaknya sembari hilir mudik tidak karuan.

“Pram! Kenapa isi kardusnya cuma punya Bapak, Pram. Di mana yang lainnya, Pram!“ Tidak lama ibu berteriak lagi.

Aku melangkah keluar, bahkan langkahku sudah sampai lahan belakang namun masih kosong.

Aku membuka cover mobil dengan perasaan tidak menentu.

Sekarang mana ini kuncinya?!

Aku langsung menendang ban roda mobil
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status