Beranda / Romansa / Kepincut Boss Ndeso / Bab 15. Calon Istriku

Share

Bab 15. Calon Istriku

Penulis: Astika Buana
last update Terakhir Diperbarui: 2022-10-23 17:24:51
Bagaimana tidak, tubuhnya berbayang dari balutan sarung berwarna hitam. Ditambah rambut panjang yang sedikit basah. Apa dia tidak mengerti kalau penampilannya menggangguku?

"Kak Jazil! Kenapa tidak ganti pakaian dulu?"

"Tidak keburu, Dek. Mr. Andrew sudah dekat, aku harus siapkan berkasnya. Aku baru pulang dari mushola, eh dia telpon. Padahal seharusnya, dia datang satu jam lagi. Tolong pisahkan invoice atas nama dia, ya." Aku mengambil tumpukan nota yang disebutnya invoice tadi.

"Mr. Andrew Classy Funiture?"

Dia mengangguk. Iya, Mr Andrew yang memberikan kartu nama perusahaan tempatku bekerja. Yang mengantarkan Kak Jazil datang ke tempatku.

"Sekalian aku akan mengucapkan terima kasih ke dia!" ucapnya sambil menghentikan sejenak yang dia kerjakan.

"Kenapa?"

"Karena dia, aku bertemu kamu," ucapnya dengan tersenyum, "ini berkah buatku."

Ucapan yang membuatku tersanjung.

Tak seberapa lama, Mr Andrew datang. Dia menggunakan mobil sport berwarna putih. Kami berkenalan sejenak
Astika Buana

Terima kasih sudah membaca cerita romantis ini. Temukan keseruan kisah Kak Jazil dan Laras. . Jangan lupa kasih komentar dan bintang lima, ya.

| 2
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

  • Kepincut Boss Ndeso   Bab 16. Terbakar

    Sekarang, kami tinggal menunggu satu lagi pelanggan. Dia orang Itali, namanya Vallentina. Kalau Valentino Rossi aku tahu, dia pembalap laki-laki yang rambutnya keriting dan bernomor empat puluh enam. Namun ini nama perempuan. Cantikkah dia?"Istirahat saja dulu, rebahan sana. Biar saya selesaikan di gudang belakang sebentar," ucap Kak Jazil menunjuk joglo kecil tempatku membersihkan badan tadi. Yah, sekalian salat Ashar, pikirku. Juga, bisa meluruskan punggung, apalagi tempat tidurnya empuk.Mungkin dia mengerti, beberapa kali aku menguap. Tadi pagi tidurku kan kurang, itulah penyebabnya.Namun, kalau aku keterusan tertidur dan tamu perempuan itu datang, bagaimana? Aku tidak bisa mengawasi apa yang terjadi. Atau .... Jangan-jangan, Kak Jazil menyuruhku supaya dia bisa bebas bersama perempuan itu? Ih, dasar laki-laki! Aku mendengus kesal, melotot ke arahnya."Kenapa? Melihatnya kok gitu? Pasti ada yang dipikirkan, ya?" Dahinya berkerut, mungkin heran dengan ekspresiku yang berubah. Ap

    Terakhir Diperbarui : 2022-10-24
  • Kepincut Boss Ndeso   Bab 17. Cihuuuyyy!

    "Vallentina. Kenalkan, she is Larasati. She is my girl friend. Kami akan segera married," terang Kak Jaz. Dia menarikku dan merangkulku erat, seakan menunjukkan kalau dia sudah ada yang punya. Asyeeek! Aku senang dibuatnya. Senyumku mulai tercipta. Menatap Valentina dengan bangga.Setelah memperkenalkan diri, kami berbincang. Valentina orang yang menyenangnya. Dia bercerita banyak tentang negaranya, dan suka sekali di sini. Penduduknya ramah, makanannya enak dan bisa liburan sambil bekerja. Dia juga belanja barang di sini untuk mengisi toko yang dia punya di negaranya. Sekitar dua bulan tinggal di Bali, liburan sambil mencari barang untuk memenuhi peti kemas yang disebut kontainer yang dia pesan. "Ya, saya belanja di sini, Jawa, and Lombok. Kontainer harus penuh muatannya, kalau tidak, saya kurang untung. You know what I mean. Saya bekerja and holiday," jelasnya dengan bahasa campuran. "Saya bertemu Jaz saat surfing. Don't worry. He is a good man. Dia orang paling sopan yang s

    Terakhir Diperbarui : 2022-10-24
  • Kepincut Boss Ndeso   Bab 18. Beda Selera

    Aku sudah menyerahkan laporan tentang Jaz Furniture ke kantor. Pak Lartomo, seniorku yang menerimanya."Dia masih menggunakan sistem kekeluargaan. Dimasa sekarang sebenarnya sudah tidak layak. Namun ini sistem yang paling tepat untuk usahanya. Itu yang menyebabkan berkembang pesat," jelas seniorku itu."Jadi, saya harus bagaimana? Secara teori, dari data ini, banyak yang harus dibenahi," ucapku sambil menunjuk berkas lamaranku."Begini Laras. Ketika kita menggali data dan memasukkan ke teori, tetap harus diperhatikan data sosial di sekitarnya. Seperti Jaz, belum tentu bisa jadi lebih baik kalau ada pembenahan managemen. Karena apa? Mereka terutama karyawan belum siap secara mental untuk itu. Namun, tetap harus ada pendekatan pelan-pelan," jelasnya lagi"Pendekatan yang memungkinkan sekarang di kerapian data dan pendekatan pemasaran. Untuk produksi dan tenaga kerja masih belum memungkinkan." Aku mengemukaan analisa berdasar pembicaraan dengan Kak Jazil. Memang, hubungan dengan tenaga

    Terakhir Diperbarui : 2022-10-25
  • Kepincut Boss Ndeso   Bab 19. Semakin Yakin

    Aku mengangguk mengerti. Sekarang, berbanding terbalik, aku yang kelihatan orang ndesit. Untung punya guide sabar, ganteng, dan sayang.Eh!"Tapi aku ingin yang seperti itu." Tunjukku ke arah depan. Ada minuman bergelas tinggi yang berisi warna-warni."Kalau begitu, pesan ini saja. Mocktail. Itu minuman campuran yang tanpa alkohol. Sari buah dan minuman bersoda saja," jelasnya dengan sabar.Kami menyambut sore di sini. Menunggu matahari menuju peraduan sambil beradu kata. Kak Jazil menceritakan masa kecilnya. Sungguh, aku tidak mengira kisahnya membuat hati sesesak ini.Kedua orang tuanya meninggal kecelakaan saat Kak Jazil kelas lima SD. Kehilangan secara bersamaan membuat dia terpuruk. Dikarenakan hal ini, dia di titipkan di pondok pesantren sahabat orang tua Kak Jazil. Abah Haji, dia menyebutnya. Disanalah, Kak Jazil di gembleng untuk menjadi pribadi mandiri. Dibangkitkan untuk iklas akan hidup yang dijalani. Abah Haji inilah yang berperan sebagai ayah angkat Kak Jazil. "Setiap

    Terakhir Diperbarui : 2022-10-25
  • Kepincut Boss Ndeso   Bab 20. Minta Gendong

    "Kak Jazil tidak langsung pulang?" tanyaku, saat kami sampai di kosku. Dia pamit ke mushola untuk salat maghrib. "Belumlah. Aku masih ingin ngobrol denganmu." * Kembali dari mushola, Kak Jazil membawa jagung bakar dan satu tas kresek belanjaan. Dia datang bersama dua teman kos dan mereka membawa minuman dan camilan juga. "Mas Jazil yang ganteng, terima kasih, ya!" Samar aku dengar ucapan mereka, kemudian berpaling ke arahku dengan teriak, " Mbak Laras! Makasih!" Aku mengangguk dan tersenyum kurang mengerti, dan baru sadar setelah mereka mengajukkan belanjaan. "Kak Jazil bayar belanjaan mereka?" Dia mengangguk. Aku menatapnya dengan otak masih memikirkan banyak kemungkinan. Mereka, Nonik dan Mayang, perempuan cantik yang berbadan bagus. Semua laki-laki tidak akan bisa menolak memandangnya. Apalagi baju yang kekecilan tak sanggup menangkup bagian dada, dan celana pendek yang mengumbar paha putih dan mulus. Kata ibu kos, mereka pekerja malam. Aku, sih, dengan mereka baik, tapi

    Terakhir Diperbarui : 2022-10-26
  • Kepincut Boss Ndeso   Bab 21.  Aku Bukan Untuk Dipilih

    Dia memang berbeda dengan laki-laki lain atau teman dekatku yang dulu. Biasanya, aku yang sibuk menjaga jarak. Dengan Kak Jazil malah kebalikan. Dia yang menjauh, disaat aku mendekat. Alasannya sama, takut khilaf. *** Pagi tadi dia menghubungiku. Aku diminta untuk kerja setengah hari dan ditunggu di tempatnya. Katanya darurat. Setelah meminta ijin dengan Pak Lartomo, aku pulang setelah menyelesaikan tugas. Syarat sebelum meninggalkan kantor. "Ada apa sih, Kak? Tadi malam kan sudah bertemu. Kenapa tidak sekalian dibicarakan? Ada apa, sih?" tanyaku penasaran dengan kata darurat itu. Dia menyodorkan minuman dingin dan menarik kursi untuk dudukku. "Dek Ras. Ada yang ingin aku katakan. Ini menyangkut hubungan kita. Tetapi, jangan marah, ya." Ucapannya membuat penasaranku bertambah. Apa yang akan dia katakan? Berita buruk? Jangan-jangan dia minta putus? Bagaimana aku menjelaskan ke Bapak Ibu yang beberapa hari lagi datang? "Ada apa, Kak?" tanyaku dengan kedua alis bertaut. Hati

    Terakhir Diperbarui : 2022-10-26
  • Kepincut Boss Ndeso   Bab 22. Kamu Melatiku

    Sekarang, aku berusaha untuk bersiap akan apa yang bisa terjadi. Aku menganggap hubungan ini tidak pasti. Bukannya tidak yakin dengan kesungguhan Kak Jazil, tetapi jodoh tetap tidak bisa diprediksi. Sebesar apa cinta kami, itu tidak ada artinya saat takdir tidak berpihak dan tidak berjodoh. "Apapun yang terjadi, kita masih bisa berteman." Aku mengatakan dengan nada bergetar, sekuat tenaga kutahan air mata ini. Ditepisnya tanganku saat kuraih tangannya. "Apa maksud kamu? Tak ada dalam kamusku, menjilat ludah sendiri. Aku sudah berjanji untuk bersamamu, itu artinya saat menitipkan cincin kepadamu. Niatku tidak akan mundur. Akan aku cari cara untuk berbicara dengan Abah Haji. Apalagi, aku sudah menganggap Fatimah seperti adikku sendiri." Dia mengusap kasar wajahnya. Sesekali meremas rambut ikal yang panjang sebahu itu. "Fatimah? Nama yang bagus. Pasti dia wanita yang cantik, anggun dan sholehah," gumanku lirih menekan desiran dalam hati. Terasa sakit. Dia anak pemilik pondok, orang te

    Terakhir Diperbarui : 2022-10-26
  • Kepincut Boss Ndeso   Bab 23. Ini Bapak dan Ibu

    Semua alasan aku ungkapkan untuk meminta waktu lebih kepada Ibu. "Tapi, Bu. Belum tentu ada tiket pesawat." Aku mencari alasan yang masuk akal. "Nduk, kalau ke Solo tiketnya habis, bisa lewat Jogja, to." Duh, Ibu ini tidak bisa dibelokkan keinginannya. Kalau sudah keputusannya, tidak ada yang mampu menggoyahkan. "Tapi kalau Ibu setuju dengan Kak Jazil, di sininya lebih lama, ya." "Iya. Ibu dan Bapak sudah siapkan waktu, tapi dengan syarat kalau kita sreg dengan dia. Kalau tidak, kenapa harus lama-lama bersama?" Betul yang diucapkan Ibu. Kalau tidak bisa bersama, semakin lama akan semakin sakit rasanya. "Inggih, Bu," jawabku dengan perasaan kalah. Mengikuti kata Ibu yang pasti untuk kebaikanku. Kak Jazil sudah bersiap. Dia membersihkan badan lagi setelah memastikan semua sempurna. Baju hijau lengan panjang dilipat sesiku dan celana panjang kain berwarna hitam. Rambut ikal panjang sebahu, disisir ke belakang. Dia kelihat segar dan tentunya membuatku tak berkedip beberapa saat.

    Terakhir Diperbarui : 2022-10-26

Bab terbaru

  • Kepincut Boss Ndeso   Bab 59. Anak Bumi

    "Dek Laras! Ka-kakimu berdarah!" teriak Kak Jazil yang baru masuk ke dapur. Aku yang memanggang roti untuk makan pagi, kaget dibuatnya. Apalagi, Kak Jazil langsung memapahku untuk duduk di bangku. Setelah duduk, baru aku sadar kalau darah segar keluar dari balik rokku. Apa sekarang sudah waktunya melahirkan? Tetapi, tidak ada rasa mulas seperti yang diajarkan di kelas ibu hamil."Kak. Aku pendarahan ...." ucapku sambil menatap kedua kakiku. Kecemasan mulai melingkupi hati ini. Apakah ini membahayakan? Padahal waktu yang diperkirakan masih dua minggu lagi."Kamu akan melahirkan, Dek. Kita ke rumah sakit sekarang!" ucapnya kemudian teriak memanggil Embuk yang menyapu di kamar. Memerintahkan bersiap dan menyuruh memberitahu Kacong untuk membawa mobil, segera Seketika, keadaan menjadi heboh. Kak Jazil langsung menggendongku memasuki mobil yang dikemudi Kacong dan segera meluncur ke rumah sakit.Sepanjang jalan, tak lepas genggaman di tanganku. Sesekali dia mengecup keningku dan membisik

  • Kepincut Boss Ndeso   Bab 58. Jalan di Pantai

    Seperti yang direncana kemarin. Kami akan menghabiskan waktu pada hari minggu di pantai. Aku dan Embuk sudah mempersiapkan karpet, peralatan makan dan bekal berupa camilan dan buah. "Dek, katanya di sana mau jalan kaki." "Memang iya. Kenapa?," ucapku sambil mengusap kepala Kak Jazil yang menyelusup di pundakku. Kebiasaan dia, memeluk dari belakang walaupun aku sibuk seperti sekarang, memasukkan bekal makanan di keranjang. "Bekalnya kok banyak, Dek. Pindah makan, ya?" bisiknya sambil mengecup sekilas leher ini. "Maunya bawa kasur dan bantal, sekalian rebahan di sana," timpalku bercanda. "Tenang saja, kalau ingin tidur, di sini saja," ucapnya sambil menepuk dada dan tertawa. Embuk, Ardi, dan Kacong berangkat terlebih dahulu. Mereka membawa mobil bak dengan muatan di belakangnya, entah apa saja. Tadi mereka menyiapkan bersama Kak Jazil. Aku berangkat bersama Kak Jazil, sedangkan Darren tidak jadi ikut. Katanya ada teman senegaranya yang berkunjung "Kak, kita ke pasar ikan, ka

  • Kepincut Boss Ndeso   Bab 57. Pengurai Kesal

    “Kita hanya memiliki dua tangan, cukup untuk menutup telinga kita. Tidak perlu membungkam mulut orang lain. Biarkan saja, toh akan mengerti dengan sendirinya.” Itu yang dikatakan Kak Jazil, tadi.Oke, lah, mereka akan mengerti sendiri, tapi kapan? Keburu kepala kita terbakar karena kesal.*Curhat dengan Kak Jazil membuatku bertambah kesal. Seakan tidak menyambut kekesalanku, dia justru memberikan wejangan yang merujuk untuk menyuruhku memaklumi dan lebih bersabar. Memang kalau dipikir ada benarnya, tapi hati ini masih terasa panas.Selebihnya, dia hanya mengangguk dan bersuara, "Hmm ...," atau "He-eh." Seperti tidak ada kata lain atau kalimat dukungan untukku.Ditambah lagi, lima baju yang teronggok di sofa mengingatkan kejadian itu. Ingin aku buang, tetapi sayang. Model dan warnanya aku suka sekali.Dari pada semakin kesal, aku menonton serial drama Korea. Menikmati alur cerita dan penampilan yang membuat mata ini enggan berkedip, bisa mengurai rasa kesal ini. Tentu saja, dengan mem

  • Kepincut Boss Ndeso   Bab 56. Kangen Adek

    "Tak usah pusing dengan perkataan orang, Dek. Yang penting kita baik dengan sesama, nyaman hidupnya dan bahagia selalu. Aku tidak pusing dengan mereka, tidak berpengaruh dengan pendapatan," ucap Kak Jazil ketika aku mengadu."Tapi, Kak?"Aku menceritakan kejadian di toko baju itu. Bagaimana kesalnya hati ini saat merasa tidak dianggap. Kak Jazil hanya menanggapi dengan senyuman sambil mengusap-usap lenganku.“Kak Jazil bicara seperti itu karena tidak ada di sana. Tidak tahu bagaimana kesalnya saat melihat sorot mata mereka yang terlihat menyepelekan. Bahkan terkesan tidak percaya saat dijelaskan. Harusnya Kak Jazil memberlaku, dong. Istrinya diperlakukan seperti itu. Memang mereka pikir aku tidak mampu membeli dagangannya, apa?!,” dengusku kesal.Alih-alih terprovokasi dengan aduanku, suamiku ini justru tertawa terkekeh.“Dek, kalau pengalaman seperti itu, Kakak sudah kenyang. Kamu saja yang bening digitukan, apalagi Kakak yang modelnya santai seperti ini.”“Memang Kak Jazil pernah d

  • Kepincut Boss Ndeso   Bab 55. Tetep Tidak Dipercaya

    Kejadian tamu dari ibu kota minggu kemarin membuatku berputar otak. Mencari tahu apa yang kurang pada penampilan Kak Jazil. Setahuku ok-ok saja. Mungkin karena penampilkan kami sebagai orang pribumi dan masih berusia muda, sehingga tidak dipercaya mempunyai usaha mandiri seperti ini. Tetap, aku siapkan setiap pagi baju kemeja dan celana kain. Celana cargo, celana tiga perempat, celana jeans, dan kaos tanpa krah aku singkirkan. Sandal jepitpun aku haramkan. Dia harus berpenampilan fashionable, biar terlihat kalau seorang bos. Itu harapanku, walaupun tetap berakhir dengan kaos lengan pendek, pakai sarung, dan peci di kepala dengan rambut terurai. Pastinya dilengkapi sandal jepit kesayangan. "Tak nyaman pakai seperti itu, Dek. Seperti sales saja. Kenapa tidak pakai dasi saja sekalian?" tolak suamiku itu. Huuft! *** Kehamilanku yang semakin besar menuntutku untuk jalan kaki. Ini yang disarankan dokter. Bersama Embuk, aku mengelilingi jalan dekat rumah. Berjajar galeri dan artshop

  • Kepincut Boss Ndeso   Bab 54. Salah Alamat

    Dia menyilangkan kaki, menunjukkan kakinya yang putih mulus walaupun mulai berkerut. Di usia yang sudah tidak muda, wanita ini masih cantik dan kelihatan terawat. Alis mata, hidung, bibir, pokoknya semua yang ada tubuhnya seperti tertulis berapa harga yang dia keluarkan. Untuk seumur dia, menggunakan celana super pendek dan atasan tank top, dan riasan mencolok dengan lipstik merah menyala, menunjukkan dia berasal dari komunitas bagaimana.Cantik, sih. Tamu julid, itu kesimpulanku. Permintaannya yang seperti menjebak. Pada umumnya, tamu ditawari minum jawabannya mineral water, teh, atau kopi biasa. Ini minta cappuccino, dan ucapan yang terakhir seperti menyepelekan. “Ya, kalau ada.”Huuft!"Mas dan Mbak, juga cappuccino?" tanyaku ke pasangan itu.Pasangan, yang kata Ardi sempat viral. Mereka menghentikan kesibukan sejenak dan menjawab bersamaan, "Iya. Disamakan dengan Mami Sherin saja."Mereka menunjukkan senyuman kaku, dan kembali berkutat dengan ponsel."Oh, punya mesin capucinno

  • Kepincut Boss Ndeso   Bab 53. Tamu Ibu Kota

    Perutku semakin membuncit, dan sudah tidak bisa disembunyikan dari baju keseharianku. Kalau ibu hamil lainnya susah makan dan muntah-muntah, tetapi aku malah tidak berhenti makan. Apalagi, Ibu selalu mengirimi makanan kering dari Solo.Tidak hanya aku yang membuncit, Kak Jazil pun begitu. Keinginanku makan ini dan itu, memaksa dia untuk selalu menemani makan. Apalagi rasa malas yang mengusaiku, membuatnya ikut rebahan disampingku karena harus berbagi aroma kecut ketiaknya."Dek Ras, kalau begini caranya, Kakak jadi seperti orang hamil. Ini, perutnya juga saingan. Buncit." Dia menyingkap kaos, terlihat perut yang mulai berlemak, walaupun jejak six-pack masih berbayang."Main surfing dengan Darren, boleh, ya? Badan ini sudah mulai berat." Kak Jazil berdiri di depan cermin, memiringkan badan ke kanan dan ke kiri, sesekali mengelus perut. Kedua alisnya bertaut, seperti menyesali perut rata yang mulai terganti.Aku tertawa dan menghampirinya, mengikuti apa yang dilakukan, pamer perut."

  • Kepincut Boss Ndeso   Bab 52. Aku Ingin Selamanya

    "Bermaksud apa? Kalau laki-laki mencari istri orang?!" teriak Kak Jazil memotong ucapan Mas Januar. Aku langsung menarik lengannya, mencegah dia yang bersiap berdiri. Tangannya yang sudah melemas, sekarang terkepal kembali. "Kak Jaz, sabar. Kita dengar dulu apa yang akan dikatakan Mas Januar," ucapku, tanpa melepas pegangan tanganku."Baiklah! Silahkan. Saya akan dengar!" Kemudian, dia menyandarkan badannya ke sandaran sofa. Wajahnya masih mengeras pertanda rasa amarah yang belum mereda."Saya ke sini ingin mengucapkan selamat atas pernikahan kalian, dan memperbaiki hubungan kita. Juga, akan memberikan ini." Mas Januar mengeluarkan amplop dari saku jasnya, dan menyerahkan kepada kami. Sebuah undangan pernikahan."Saya akan menikah awal bulan depan. Kalau kalian sempat, bisa datang. Tetapi kalau tidak pun, saya minta doanya."Kak Jazil membaca undangan itu dengan mengangguk pelan dan menatap ke Mas Januar. "Maafkan saya yang sudah salah paham. Kamu ke sini membawa bunga, itu yang me

  • Kepincut Boss Ndeso   Bab 51. Kunjungan yang Tak Diharapkan

    Setelah dari dokter kandungan, hariku pun semakin dikuasai Kak Jazil. Tidak boleh ini dan itu."Ini untuk anakku, Dek." Dia membopongku, kembali ke ranjang. Ini hanya gara-gara, aku naik kursi untuk mengambil cetakan kue di rak lemari paling atas. "Aku, tidak?" protesku. Menatap wajahnya yang semakin tampan dengan rambut pendek. Setelah puas, kemudian menyelusup di ketiaknya, mencari yang aku mulai candui. Bau kecut ketiaknya."Ya, termasuk mamanya juga, Dek," jawabnya kemudian mencium pucuk kepalaku.Saat periksa ke dokter, kami dipesan untuk hati-hati di tri semester awal. Jangan sampai jatuh, karena itu akan berakibat fatal. Ke kantor pun, tidak boleh sehari penuh. Aku hanya diperbolehkan menyuruh, mengawasi dan mengkoreksi. Apalagi, sekarang ada Darren dan pegawai baru, Ardi namanya. Dia saudara jauh Kacong, lulusan dari sekolah kejuruan, jurusan akutansi. Anaknya baik, bisa diajari, nurut dan lucu. Tingkahnya tidak seperti anak laki-laki pada umumnya, sekilas dia lebih bersifa

DMCA.com Protection Status