Share

Move on

Penulis: KARTIKA DEKA
last update Terakhir Diperbarui: 2022-08-01 18:59:19

Huft, sudahlah. Tak perlu menyesali diri. Aku harus move on, demi Arsen. Masa depanku pasti akan cerah bersama Arsen. Aku yakin, aku bisa tanpa Mas Bima di sampingku.

Hari terus merambat kian malam. Mataku tak juga dapat terpejam, di tambah Arsen juga sering bangun. Kalau sudah lewat tengah malam, Arsen akan beberapa kali bangun untuk menyusu. Rileks Divya. Jangan sampai Arsen merasakan kegundahan hatimu.

Pagi, cepatlah datang. Aku ingin segera meninggalkan Mas Bima. Untuk menghabiskan waktu, aku membaca novel di grup membaca novel yang kuikuti di aplikasi biru berlogo F. Rata-rata cerita yang kubaca tentang drama rumah tangga.

Banyak tajuk yang menarik. Ternyata kehidupan rumah tangga begitu kompleks, sehingga banyak hal yang bisa dijadikan bahan cerita yang menarik.

Tentang orang tua yang pilih kasih, tentang mertua dan ipar yang toxic, perselingkuhan, banyak, sangat banyak cerita dengan tajuk sama namun alur yang berbeda. Ya, walaupun sering ditemukan masalah yang sama di tiap
Bab Terkunci
Lanjutkan Membaca di GoodNovel
Pindai kode untuk mengunduh Aplikasi

Bab terkait

  • IBUKU PELAKOR   Pembelaan Bapak yang berat sebelah

    Huft, sudahlah. Tak perlu menyesali diri. Aku harus move on, demi Arsen. Masa depanku pasti akan cerah bersama Arsen. Aku yakin, aku bisa tanpa Mas Bima di sampingku. Hari terus merambat kian malam. Mataku tak juga dapat terpejam, di tambah Arsen juga sering bangun. Kalau sudah lewat tengah malam, Arsen akan beberapa kali bangun untuk menyusu. Rileks Divya. Jangan sampai Arsen merasakan kegundahan hatimu. Pagi, cepatlah datang. Aku ingin segera meninggalkan Mas Bima. Untuk menghabiskan waktu, aku membaca novel di grup membaca novel yang kuikuti di aplikasi biru berlogo F. Rata-rata cerita yang kubaca tentang drama rumah tangga. Banyak tajuk yang menarik. Ternyata kehidupan rumah tangga begitu kompleks, sehingga banyak hal yang bisa dijadikan bahan cerita yang menarik. Tentang orang tua yang pilih kasih, tentang mertua dan ipar yang toxic, perselingkuhan, banyak, sangat banyak cerita dengan tajuk sama namun alur yang berbeda. Ya, walaupun sering ditemukan masalah yang sama di tiap

    Terakhir Diperbarui : 2022-08-28
  • IBUKU PELAKOR   Darah tinggi

    Bapak jatuh tergeletak di lantai, cepat aku berlari ke arah Bapak. Membiarkan koperku terletak begitu saja."Pak, Bapak!" Aku histeris. Bapak mencoba mengangkat tangannya, lalu dilambaikan padaku. Seolah mengatakan jangan bantu. Bapak bangkit. Bapak kesusahan untuk bangkit, tubuhnya seperti kaku. "Ya Allah, Pak!" Ibu datang. Dia langsung histeris melihat keadaan Bapak. Ibu juga berusaha membantu Bapak bangkit, tapi Bapak juga melambaikan tangan, melarang Ibu menolongnya. Tapi Ibu abai, dia tetap membantu Bapak untuk duduk. Aku juga tak tinggal diam, Kubantu Ibu untuk mendudukkan Bapak. Sementara aku lupa akan hal yang baru terjadi pada kami.Aku sangat cemas dengan keadaan Bapak. Bapak mendadak kehilangan suaranya. Bapak berusaha bicara, tapi suaranya seakan tertahan di lehernya."Kenapa Bapak?" Mas Bima baru datang, entah darimana, aku tak peduli tentang itu. "Bim, tolong panggil Dokter Toto," titah Ibu. Mas Bima langsung cepat pergi menuruti titah Ibu. Aku dan Ibu berusaha meng

    Terakhir Diperbarui : 2022-08-28
  • IBUKU PELAKOR   Haruskah ada kesempatan kedua?

    Bapak benar, kalau aku pergi meninggalkan Bapak, tanpa menyelesaikan masalahku dengan Mas Bima terlebih dahulu. Mas Bima pasti tetap akan bertahan di rumah ini. Tentunya dia akan semakin bebas berbuat apa saja di rumah ini dengan Ibu. Apalagi kondisi Bapak sedang kurang sehat. "Bapak usir saja Mas Bima," saranku."Tak semudah itu Divya. Bisa jadi, akan tersebar berita fitnah di luar sana. Bukan hanya nama baik Bapak yang akan tercoreng. Tapi juga nama kamu. Kamu pikir ulang lagi keputusanmu." Huft, lagi dan lagi Bapak memintaku memikirkan ulang keputusanku. Persetan tentang nama baik. Daripada batinku terus tersiksa. Tapi tampaknya, prinsipku berbeda dengan Bapak."Kalau kamu merasa tak nyaman tinggal di rumah ini. Kamu dan Bima, bisa menempati rumah yang ada di kebun," kata Bapak. "Divya, Bapak tak pernah minta apa-apa sama kamu kan? Sekali ini Bapak memohon sama kamu, nurut sama Bapak. Bukan Bapak tak memikirkan tentang perasaan kamu. Tapi kamu juga tak bisa secepat itu mengambil

    Terakhir Diperbarui : 2022-08-28
  • IBUKU PELAKOR   Rewelnya Arsen

    "Cup cup Sayang. Panas ya Nak? Kita keluar ya," ucapku.Kugendong Arsen keluar rumah. Mungkin dengan menghirup udara segar di luar, Arsen bisa tenang. Terus kutimang tubuh mungilnya, namun tak kunjung Arsen mau diam. Aku mulai kewalahan, apalagi wajah Arsen hingga memerah. Aku khawatir akan terjadi hal yang tak diinginkan. Rasa cemas mulai menjalari hatiku. Suaranya tangisannya sangat melengking. Sangat menyayat hati siapapun yang mendengarnya. Nak, apa kamu bisa merasakan kepedihan hati Bunda? Atau kamu bisa merasakan, kalau Bunda ingin membawamu pergi jauh dari ayahmu?"Sini Sayang," kata Mas Bima yang ternyata ikut keluar menyusulku.Dia mencoba mengambil Arsen dari gendonganku. Kali ini, terpaksa aku menyerahkan Arsen padanya. Aku harus menepiskan egoku demi Arsen. Aku khawatir, tangis Arsen akan berkelanjutan."Hei, jagoan. Kenapa Sayang?" katanya pada Arsen, sambil menatap wajah Arsen. Ah Mas. Melihat caramu membujuk Arsen, membuat hatiku luluh. Kenapa Mas, kamu mengkhianati a

    Terakhir Diperbarui : 2022-08-28
  • IBUKU PELAKOR   Telepon dari Adek

    "Pak, kunci rumah yang di kebun mana?" Bapak tercengang melihatku. Bukannya langsung memberi kunci yang kuminta."Mana Pak?" tanyaku lagi. Mungkin, kalau ada yang melihat sikapku sama Bapak dan Ibu saat ini. Pasti akan menganggap aku orang yang tak tau bersopan santun pada orangtua. Biarlah, aku juga tak pandai pura-pura kalau aku baik-baik saja sekarang. Hatiku sakit, dan aku belum menemukan cara untuk mengobatinya.Bapak bangkit, tanpa bicara apa pun. Dia langsung masuk ke dalam rumah. Kuambil gawaiku, segera aku memesan taksi online. Ibu terus saja memperhatikanku, aku bisa melihatnya dari ekor mataku. Aku mengalihkan pandangan ke halaman rumah. Malas melihat Ibu yang sepertinya ingin mengajakku bicara. Tak ada yang perlu dibicarakan sama Ibu.Paling mau minta maaf, dengan alasan khilaf. Khilaf kok menikmati?!Mas Bima keluar dengan membawa tas besar yang aku yakin berisi baju-bajunya. Diambil alihnya koper yang aku letakkan di pinggir teras."Ini kuncinya." Bapak keluar rumah,

    Terakhir Diperbarui : 2022-08-28
  • IBUKU PELAKOR   Hampir diperkosa

    "Divya, lantainya sudah kering. Istirahatlah di dalam." Mas Bima memanggilku dengan lembut.Tak berubah sama sekali. Begitulah Mas Bima, bicaranya selalu saja lemah lembut padaku, hingga membuatku terbuai dan tidak mewaspadainya sama sekali. Siapa yang sangka, suami penyayang dan perhatian seperti Mas Bima, bisa juga menyakiti hati istrinya. Bahkan jauh lebih sakit dari dipukul rasanya. Aku bangkit, langsung berjalan melewatinya. Tanpa meliriknya sedikitpun, meski dengan ekor mataku. Kamar tujuanku, aku ingin tidur saja. Mataku memang sangat mengantuk, karena satu malaman aku tak tidur. Beruntung Arsen kalau tidur bisa lama. Kalaupun bangun, paling sebentar saja, lalu bisa tidur lagi. Kulihat kamar sudah rapi dan bersih. Kuturunkan Arsen perlahan, dan menidurkan tubuh mungil anakku ke atas tilam yang sudah ditutup sprei warna hijau bermotif bunga. Kurebahkan juga tubuhku di sebelah Arsen. Kuelus lembut pipinya yang tembem. Walau mengantuk, mataku masih sangat sulit terpejam. Waktu

    Terakhir Diperbarui : 2022-08-28
  • IBUKU PELAKOR   Kedatangan Satria

    Aku masuk lagi ke kamarku. Ingin rasanya kubanting dengan kuat pintu ini, tapi aku takut Arsen akan terkejut. Apalagi kulihat dia mulai menggeliat. Sudah waktunya dia bangun tidur. Mindaku terus berputar. Memikirkan cara agar Ibu bisa bertaubat. Di satu sisi, dia ibuku. Tapi di sisi lain, dia pelakor suamiku. Apa yang harus aku lakukan sekarang? Bapak, kenapa Bapak begitu mudah luluh hatinya? Tidakkah beliau merasa, bahwa harga dirinya sudah diinjak-injak oleh Ibu? Paling tidak, berilah hukuman yang pantas supaya Ibu kapok. Kejadian tadi, sudah cukup membuka mataku. Untuk mengetahui, bahwa jarak yang jauh tak berpengaruh pada hubungan terlarang Mas Bima dan Ibu. Baru lagi sehari kami di sini, mereka sudah kangen-kangenan. Pake acara saling lihat video tak senonoh lagi! Mata Arsen mulai terbuka. Aku tersenyum melihatnya. Setiap melihat Arsen, sejenak aku bisa melupakan amarahku pada Mas Bima. Lebih baik sekarang, aku fokus pada Arsen dulu. Sepertinya, aku juga harus mengundurkan d

    Terakhir Diperbarui : 2022-08-28
  • IBUKU PELAKOR   Buk Niken melabrak Ibu

    "Bik, coba Bibik tenang dulu. Cerita yang bener apa yang terjadi?" tanyaku. Soalnya Bik Sum bercerita dengan keadaan panik, jadi aku masih belum mengerti maksudnya. Satria yang sudah di atas motor maticku, memandangku dengan wajah heran. Aku masih berdiri di depan pintu rumahku saat ini."Gini loh Mbak. Tadi Buk Niken datang, langsung marah-marah sama Ibu. Katanya Ibu pelakor. Tapi Ibu melawan Mbak. Buk Niken bawa anaknya sama adeknya," jelas Bik Sum. Ibu dibilang pelakor sama Buk Niken? Nggak salah? Apa selain dengan Mas Bima, Ibu juga menjalin hubungan gelap sama Pak Danu? Suami Buk Niken. Salivaku mendadak kering. Gila aja, kalau benar Ibu seperti itu.Panggilan Bik Sum berubah jadi panggilan video. Segera kuterima. Bik Sum memvideokan, adegan dimana Ibu dicaci maki sama Buk Niken dan keluarganya. Tapi Ibu kelihatan nggak kalah sengit. Tak begitu jelas apa yang dibicarakan, karena sepertinya Bik Sum memvideokan dari dapur, sementara adegan itu sepertinya ada di ruang tamu.Bik S

    Terakhir Diperbarui : 2022-08-28

Bab terbaru

  • IBUKU PELAKOR   Episode terakhir

    "Mbak Divya, Arsen sepertinya haus. Dia nggak mau minum susu lagi," kata Bik Sum gang baru datang dari arah dalam rumah. "Oh iya Bik. Sebentar lagi saya ke kamar," sahutku. "Maaf ya Bripda, saya mau ke dalam dulu," pamitku pada Bripda Farhan. Agak sedikit sungkan juga sih. "Oh silahkan. Tapi sebelumnya, saya boleh minta izin?" Kutahan langkah kakiku yang hendak pergi dari hadapannya. "Minta izin apa Bripda?" "Maaf sebelumnya kalau pertanyaan saya kurang sopan. Apakah masa iddah kamu sudah selesai? Kalau sudah, bolehkah saya menjalin silaturahim melalui hape?" Agak lucu aku mendengar pertanyaannya. Mungkin maksudnya, dia ingin menelepon aku. "Um … maksudnya sebagai sahabat," katanya agak gugup. "Baru saja selesai. Boleh saja kalau ingin menjadi sahabat saya," jawabku. Senyumannya langsung merekah sempurna. "Saya ke dalam dulu ya Bripda." Aku pamit. Takut Arsen mengamuk karena terlalu lama menunggu. Saat sampai di kamar, Arsem yang melihatku langsung menangis manja. Kuraih t

  • IBUKU PELAKOR   Rafikah meninggal

    Bu Mega sangat aktif mengajak Bunda berbincang. Cukup membuatku terharu juga. "Kami nggak bisa lama-lama Divya. Takut kemalaman di jalan," kata Bu Mega padaku."Oh iya Bu. Sebentar saya ambilkan surat kuasanya." Aku segera bergegas mengambil surat kuasa yang sudah selesai kubuat tadi sore dan sudah ditanda tangani di atas materai. Aku kembali lagi ke ruang tamu dan memberikan surat itu ke tangan wanita berkacamata minus yang cukup tebal ini. Bu Mega memeriksa isi surat kuasa yang kubuat. "Ok. Berdoa ya, semoga besok hakim bisa memutuskan hukuman yang tepat untuk para tersangka," kata Bu Mega. "Aamiin. Semoga Bu. Saya terima apapun keputusan hakim. Kalau dirasa tak sebanding dengan perbuatannya, biarkan saja, tak perlu ajukan banding lagi. Saya capek, saya hanya ingin tenang sekarang. Mudah-mudahan, hukuman yang mereka terima, benar-benar menjadi pelajaran berharga buat mereka, supaya tidak mengulangi lagi di kemudian hari," kataku. Bu Mega tersenyum. "Kamu besar hati sekali. Jaran

  • IBUKU PELAKOR   Menjelang sidang kedua

    #Menjelang sidang keduaAku sudah menghubungi Bu Mega, membicarakan tentang rencanaku untuk mencabut gugatanku terhadap Bu Malikah. Sebenarnya prosesnya lebih rumit, karena kasus sudah sampai ke meja persidangan. Aku harus menyatakan langsung di depan hakim kalau aku mencabut gugatan terhadap Bu Malikah. Itupun kalau hakim berkenan mengabulkan atas persetujuan tergugat. Mengingat juga, tersangka lebih dari satu orang. Tak apalah sedikit repot, kalau memang begitu prosedurnya. Hari demi hari terus berlalu. Aku juga masih tetap di kampung. Urusan kebun kuserahkan sepenuhnya pada Mas Bagus, agar aku bisa fokus dengan sidang, juga fokus menghabiskan sisa waktu bersama Bunda. Semakin hari kondisi Bunda semakin drop. Dia bersikeras tak mau dibawa ke rumah sakit. Katanya, dia ingin meninggal dengan seluruh keluarga ada di sampingnya. Bunda beralasan, percuma ke rumah sakit. Tak ada lagi obat yang bisa mengatasi penyakitnya. Dia tak mau jauh dari Arsen. Tau sendiri, kalau Bunda dirawat di r

  • IBUKU PELAKOR   Ibu depresi

    #Ibu depresiTak perlulah aku menceritakan semuanya kasihan Bunda bila terseret dalam kasus ini. Biar semua itu menjadi rahasia bagi kami yang sudah mengetahuinya. Aku juga tak mau mengungkap, kalau karena masalah itu, Ibu Malikah sampai berulangkali melakukan perselingkuhan dengan orang-orang yang berbeda. "Saya nggak tau Bu. Hal seperti itu sangat pribadi. Hanya Ibu saya yang mengetahuinya," jawabku menutupi hal yang sebenarnya. Aku juga tak mau bilang, kalau Bu Malikah berbohong. Aku bertumbuh sebagai anaknya, bagaimanapun, di sudut hatiku yang lain, aku merasa tak sampai hati padanya setelah aku mengetahui cerita yang sebenarnya. Bu Mega bangkit dari duduknya. "Keberatan Yang Mulia," kata Bu Mega pada hakim, untuk menentang kata-kata Ibu. "Hal yang diungkapkan oleh Bu Malikah adalah masalah intern dia dan Pak Chandra. Seharusnya, sebagai seorang istri, Bu Malikah mencari solusi atas permasalahan yang mereka hadapi. Bukan justru menghancurkan suaminya," papar Bu Mega. Aku sang

  • IBUKU PELAKOR   Semakin membaik

    #Semakin membaikUstad Mahmud sudah pulang kembali ke rumahnya. Kini hanya tinggal kami saja di rumah. Mas Bagus kuminta melihat kebun yang ada di sini, daripada dia bosan menunggu kami."Mbak. Arsen sudah bangun," kata Bik Sum. Kebetulan dia sedang melintas Dari dapur, aku sengaja membiarkan pintu kamar terbuka, jadi kalau Arsen bangun, kami akan segera mengetahuinya. Aku bangkit meninggalkan Bunda yang kembali tidur. Sementara Nenek juga masuk ke kamarnya. Tak bisa dipungkiri, pasti Nenek merasa terpukul atas kenyataan yang baru didengar. Tinggal Bulek Ratmi yang masih menemani Bunda sambil membaca masalah wanita zaman dulu yang sudah entah berapa kali dia baca. Yang kupahami dari pengakuan Bunda. Bundalah penyebab semua ini. Ini seperti kasus berantai, saling terkait antara satu dan yang lainnya. Bunda yang sakit hati sama Kakek, membuat Bapak menjadi suami yang tak bisa memenuhi nafkah batin Ibu Malikah. Ibu Malikah yang kecewa, menduga Bapak tak bisa mencintainya dan tak bisa m

  • IBUKU PELAKOR   Bunda diruqyah

    #Bunda diruqyahSetelah berbasa basi sebentar. Ustad Mahmud permisi numpang sholat. Setiap akan mulai mengobati, Ustad Mahmud memulainya dengan sholat Sunnah terlebih dahulu. "Kita mulai ya Bu. Ingat, ikhlaskan semua hal yang membebani hati Ibu. Lepaskan semuanya, maafkan orang-orang yang Ibu anggap telah menyakiti Ibu. Sejatinya, kalau Ibu benar-benar mau sembuh, harus Ibu sendiri yang memohon dengan hati Ibu kepada Allah untuk menyembuhkan. Saya hanya membantu saja," kata Ustad Mahmud pada Bunda. Bunda hanya mengangguk menjawabnya. Ustad Mahmud menggunakan sarung tangan, beliau mulai mengarahkan tasbihnya ke arah Bunda dan mulai melantunkan ayat-ayat suci. Bacaannya begitu tartil dan merdu, hingga membuat merinding yang mendengar.Bunda tampak biasa saja, tidak ada reaksi apapun. Sampai saat dipertengahan Ustad Mahmud membaca doa ruqyah, Bunda mulai gelisah. Matanya liar kesana kemari. Agak terkejut kami melihat reaksinya. "Errgghhh errggghhh." Bunda tiba-tiba menggeram, seperti

  • IBUKU PELAKOR   Bunda bersedia diobati

    #Bunda bersedia diobatiYa Allah. Arsen semakin panas dan rewel. Tadi kata bidan, gapapa. Arsen hanya demam. "Cup cup Sayang." Aku mencoba membuat Arsen tenang. Ini sudah larut malam. Takut mengganggu istirahat yang lain, terutama Bunda. "Divya!" Bulek memanggilku dari luar kamar. "Nopo Are, Ndok?" Nenek juga terbangun. Suara tangisnya Arsen sangat menggelegar, jelas saja terdengar kemana-mana. Kubuka pintu kamarku. Nenek dan Bulek segera masuk, disusul Bik Sum."Nopo Arsen?" tanya Nenek sambil memegang pipi Arsen."Oalah, anget banget! Sum, gawe minyak bawang. Kasih air jeruk nulis." Nenek terkejut mendapati suhu tubuh Arsen yang panas dan meminta Bik Sum membuatkan minyak bawang. Bik Sum.bergegas keluar, sementara aku masih sibuk menenangkan Arsen yang terus rewel. Tubuhnya tak bisa diam di gendonganku, seolah dia merasakan sakit di sekujur tubuhnya. Bik Sum datang kembali membawa sebuah piring kecil berisi minyak bawang."Sini, Arsen sama Uyut yo Ngger." Nenek mengulurkan tan

  • IBUKU PELAKOR   POV Rafikah

    POV RafikahIngin sekali rasanya Bunda menceritakan semua ini langsung pada Divya. Tapi Bunda tak ingin Divya menjadi seorang pembenci seperti Bunda, Nak. Kebencian ini sudah mengakar kuat di hati Bunda. Mungkin karena Bunda juga sudah mengundang setan untuk menolong Bunda. Bunda sangat sakit hati sekali dengan perbuatan Tuan Rajasa yang terhornat itu! Bunda menemui Mang Pur, dan memintanya untuk melakukan sesuatu agar keluarga Rajasa tak bisa memiliki keturunan yang lain selain kamu. Bunda serahkan semua urusan padanya. Mang Pur mengenal seorang yang dianggap sakti di kampung. Yang lebih dikenal, sebagai Dukun. Bunda hanya membekali dia ongkos untuk pulang kampung dan syarat yang dia minta. Dia hanya minta biodata lengkap Bapak Chandra. Awalnya Bunda tak mengerti. Bunda ingin dia melakukan sesuatu untuk kakekmu, bukan dengan Bapak Chandra. Tapi dia meyakinkan Bunda untuk bermain halus, agar tak ada yang curiga. Dan tujuan Bunda juga tercapai. Caranya, dengan membuat kejantanan ba

  • IBUKU PELAKOR   POV Rafikah

    POV RafikahMaafkan Bunda Divya. Sesungguhnya, Bunda sangat ingin memeluk erat Divya. Mencium Divya, seperti saat Divya kecil. Bunda sengaja bersikap jutek, agar saat Bunda pergi lagi nanti, Divya tak akan merasa kehilangan. Divya tak tau kan, selama ini Bunda selalu memantau Divya, lewat Ratmi? Bunda tau semua cerita tentang Divya dari Ratmi. Setiap kerinduan Bunda pada Divya, Bunda tuliskan lewat sebuah tulisan. Kalau dulu, Bunda hanya menuliskan semua di sebuah buku saja. Tapi sekarang, Bunda menuliskannya menjadi sebuah karya. Ada yang Bunda jadikan novel untuk menyambung hidup, ada juga yang Bunda jadikan koleksi pribadi Bunda saja. Dulu, saat akhirnya Bunda terpaksa meninggalkan Divya atas permintaan si Tuan Tanah kejam! Hati Bunda hancur, Nak. Bukan hanya tentang kehilangan Divya, tapi juga suami Bunda. Meninggalnya Bapak kandung Divya, berhasil membuat dunia Bunda terasa jungkir balik. Hingga akhirnya Bapak Chandra berhasil membangkitkan semangat Bunda lagi. Dia menawarkan

Pindai kode untuk membaca di Aplikasi
DMCA.com Protection Status