Share

Part 69. Ingin Bertobat

"Zikir itu terbagi dua, Yus. Zikir Jahar dan Zikir Qolbi atau Qolbu. Zikir jahar adalah zikir yang terucap oleh mulut kita, dan terdengar oleh telinga, sedangkan Zikir Qolbi adalah kebalikannya. Zikir yang diucapkan di dalam hati, tidak terucap oleh mulut, tidak terdengar juga di telinga. Itulah Zikir yang membentengi hati kita, dari pengaruh buruk dan bisikan-bisikan kesesatan yang tidak terlihat oleh mata." Kyai Sobri lalu mengambil air minumnya pada sebuah gelas kaca, lalu meneguknya perlahan.

"Kamu mengerti Yus, dengan apa yang tadi saya jelaskan?" tanya Kyai Sobri, pelan. Yusnanto mengangguk, menandakan jika dia memahami penjelasan dari Kyai Sobri.

"Zikir yang sering kita lakukan dan kita dengar itu Zikir Jahar, seperti, tahlil dan tahmid. Zikir batin atau Qolbu, bisa dengan terus beristigfar, atau bisa juga terus mengisi hati kita dengan nama Allah. Seperti, Allah-hu Allah, Allah-hu Allah, terus saja dawamkan dalam hati, buat hati kita dipenuhi oleh nama-nama suci Allah." Kyai S
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status