Share

Melihatku Tanpa Hijab

Kamar khusus pembantu yang kutempati mengapa berantakan sekali?

Kasurnya keluar dari dipan. Sepreinya tergulung tak beraturan di pojok. Pintu lemari kayu yang berbentuk kupu tarung itu terbuka satu dan satunya tertutup. Tirainya pun terlepas sebagian dari gantungannya.

Dan .... ada sampah plastik berserakan di lantai kamar berukuran tiga kali dua meter itu.

Mengapa rumah semegah ini masih saja memiliki kamar yang kotor seperti ini?

Lalu apa tugas kedua pembantu sebelumnya yang bekerja disini?

Apa mereka hanya makan dan minum saja tanpa bekerja?

"Kenapa bengong?!"

Pak Akhtara tiba-tiba muncul dengan membawa minuman kaleng dan itu mengagetkanku.

Lalu beliau berjalan ke arahku dan melongok ke arah kamar pembantu. Kemudian senyumnya terbit begitu cerah. Seperti mentari pagi.

"Kotor ya?"

Kepalaku mengangguk pelan tanpa bersuara.

"Kalau kotor ya bersihkan! Bukan bengong?!" Bentaknya.

"Iya, Pak. Akan saya bersihkan."

“Buruan! Jangan banyak omong doang! Sampahnya nggak akan pindah ke tong samp
Juniarth

:-0 Siap-siap dengan perubahan sifat Akhtara.

| 5
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (11)
goodnovel comment avatar
Emi Juniyati
kapan di up lagi thor
goodnovel comment avatar
Asiani
blm LG,bolak balik liat blm up
goodnovel comment avatar
La-La Reyhana
harusnya hari ini double up donk thorr..... hmmm
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status