Share

BAB 68 : Ke Rumah Sakit

Reynaldi dan Widyawati pun ke Rumah Sakit usai mendapat kabar kecelakaan mobil yang terjadi di tol. Sopir yang membawa kedua orang tua Elmira meninggal di tempat. Sedangkan kedua orang tua Elmira luka berat. Elmira yang anak tunggal tanpa adik dan kakak hanya mempunyai seorang paman, adik dari papinya yang tinggal di New Zealand. Sedangkan kakak dari maminya telah wafat beberapa tahun yang lalu karena sakit. Karena itu, Widyawati sangat prihatin dengan keadaan Elmira.

Di dalam mobil itu, Reynaldi yang terlihat lelah tertidur di bangku depan sebelah Imam sopir pribadi Widyawati. Melihat putranya terlelap, ada rasa bersalah Widyawati yang meminta putranya ikut ke Rumah Sakit. Namun, karena ia telah janji pada Elmira untuk ke Rumah Sakit, maka ia pun mau tak mau harus menunaikan janjinya.

“Pak Imam.., nanti kalau di lampu merah.., tolong di setel kursi anak saya. Kasihan dia kalau sampai tidur seperti itu.., saya takut lehernya sakit,” pinta Widyawati pada sopirnya.

Tepat pada saat lam
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP
Comments (2)
goodnovel comment avatar
Parikesit70
sabar kak Ais Uas.. makasih udh hadir(⁠๑⁠♡⁠⌓⁠♡⁠๑⁠)
goodnovel comment avatar
Ais Uas
waah makin gawat ini ,,,Elmira sipenggoda datang lagi.kenapa sich mama wid bawa2 siperek",,,jadi sebel aku...
VIEW ALL COMMENTS

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status