Series Hutan Larangan
"Maya, kau tahu, kan, bahwa kehadiran penerus sangat penting bagi seekor manusia harimau? Lalu mengapa kau mengabaikanny? Kau mau dia mencari wanita lain?"
"Nggak, aku cuman belum siap jadi ibu, umurku terlalu muda."
"Kalau begitu jangan salahkan Andra mencari betina lain. Kau terlalu penakut."