Filter dengan
Status pembaruan
SemuaSedang berlangsungSelesai
Sortir dengan
SemuaPopulerRekomendasiRatingDiperbarui
Terjerat Pesona CEO Dingin

Terjerat Pesona CEO Dingin

Astoria Everly, seorang staf di M.J Hotel mendapati hidupnya berubah drastis ketika ia terpaksa menikahi Mikhail Jamison Bloom, CEO tampan namun dingin yang dia benci. Pernikahan yang terjadi akibat sebuah kesalahpahaman ini membuat Astoria di hadapkan pada rahasia kelam dan kemampuan langka sang CEO. Di balik sikap dingin Mikhail, ia menderita sindrom savant, sebuah kondisi yang membuatnya brilian namun juga terisolasi. Mampukah Astoria bertahan dengan seorang Mikhail? Baca kisah lengkapnya di sini.
101.2K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Dendam dan cinta

Dendam dan cinta

Setiap gadis akan gembira menyambut hari yang ditunggu-tunggunya seumur hidupnya, yaitu hari pernikahan. Begitu juga dengan Rania, dia sangat gembira. Karena kekasih pujaan hatinya, hari ini akan menyunting dirinya. Tapi kegembiraan Rania pupus seketika, hatinya kecewa. Hidup Rania hancur seketika, pada hari pernikahan. Kekasihnya yang ditunggu-tunggunya, Bayu tidak datang. Rania menunggu kedatangan kekasihnya, untuk menunggunya di altar. Tapi yang ditunggu tidak datang. Tidak ada yang menunggu dirinya di altar, hanya ada tatapan iba dan simpatik dari kerabat dan tamu undangan. Menatap Rania. Apa yang terjadi pada Bayu, kenapa dia tidak datang ? Apakah dia meninggalkan Rania ?
1034.2K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Terjerat Hati Teman Kecil

Terjerat Hati Teman Kecil

QM
"Aku tidak akan pernah bisa menyukaimu. Kamu itu bagian dari masa lalu buruk!"  Cilla Adilla "Hanya aku dan hatiku yang tau tentang perasaanku." Bastian Hananta Tentang pemuda bermata bulan sabit dan gadis eksotis yang dijuluki kopi hitam, Cilla Adilla. Pemuda itu bernama Bastian Hananta, si biang kerok. Mereka selalu saja bersinggungan meskipun tidak saling menginginkan. Ah, tidak terpikirkan sedikitpun oleh Cilla, gadis ceria dan manis itu harus menjadi istri musuh bebuyutannya. Dia menikah dengan Bastian, tetangga lima langkah yang sangat menyebalkan. Namun, itu  benar-benar terjadi. Bagaimana bisa?  Apakah kapal Cilla dan Bastian akan berlayar? Bagaimana pernikahan yang tidak didasari dengan cinta di antara kedua belah pihak itu berlangsung? Benarkah tanpa cinta?
101.0K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Cinta Dalam Perjodohan

Cinta Dalam Perjodohan

Sayyidah terpaksa menikahi Abbas karena di jodohkan oleh orang tuanya. Padahal Sayyidah sama sekali tidak tertarik dengan Abbas yang menurutnya jauh dari tipe suami idalam. Laki-laki bergamis, pendiam, yatim piatu dan sangat biasa-biasa saja dengan kehidupan ekonomi yang menengah, tidak kaya, maupun tidak miskin. Lalu bagaimana Sayyidah bisa mencintai Abbas? Mau tau cerita lengkapnya? Yuk simak terus cerita Cinta Dalam Perjodohan, semoga suka dan bermanfaat buat kalian ya.
1027.9K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
CINTA DARI MASA LALU

CINTA DARI MASA LALU

Luwina Clemira Sastro Sudiro, seorang wanita muda beranak satu yang hidupnya berubah drastis semenjak sang Ayah terjerat kasus korupsi. Luwi kini hidup terlunta-lunta di negara asing setelah seluruh harta dan surat-surat berharganya raib dicuri orang. Hingga suatu hari, seorang lelaki bernama Reyhan yang mengaku sebagai Kakak tirinya berhasil menyelamatkan dirinya dan membawa Luwi pulang ke tanah air. Sebuah masalah baru mulai bermunculan di saat takdir kembali mempertemukan Luwi dengan seorang lelaki yang dulu pernah memperkosanya hingga hamil. Dan lucunya, laki-laki itu adalah sahabat dari Reyhan, kakaknya sendiri. Laki-laki itu bernama Hardin Putra Surawijaya yang kini menjadi suami dari mantan kekasih Reyhan yang bernama Katrina Kania Ifana. Lantas, bagaimanakah nasib rumah tangga Hardin ketika Katrina tahu bahwa suaminya telah memiliki seorang anak dari perempuan lain? Ikuti kisahnya dan temukan jawabannya.
9.757.1K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Jerat Ambisi Cinta sang Dokter

Jerat Ambisi Cinta sang Dokter

Clarabella Sutomo, diusianya yang sudah kepala tiga itu dia harus terpaksa tetap melajang karena sang kekasih yang notabene sudah memiliki isteri itu memaksanya menjalani hubungan terlarang dengan dokter jantung yang sudah dipacarinya sejak lama. Arga Yoga Saputra, dokter jantung dengan sejuta pesona itu harus terpaksa menjalani pernikahan atas kehendak orang tuanya, menikahi Indira Yustina Pramudhita, anak pemilik rumah sakit tempatnya bekerja. Arga sampai kapanpun hanya mencintai Clara, membuat dia melakukan segala cara untuk bisa tetap memiliki kekasihnya itu. Lantas bagaimana dengan istri dari Arga? Dan bagaimana jika ada pria ambisius lain yang datang dan menginginkan Clara? Apa yang akan terjadi dan siapa yang akan memiliki hati residen anestesi itu sepenuhnya? Sebuah cerita yang menyadarkan kita bahwa sebenarnya perselingkuhan itu bisa terjadi pada siapa saja, dengan alasan apa saja. Bahwa sebenarnya bukan cinta yang mendasari semua itu ada, melainkan nafsu dan ambisi yang perlahan-lahan mendorong manusia untuk berbuat tidak selayaknya. Surakarta, 9 September 2021
10179.2K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
DISENTUH TANPA CINTA

DISENTUH TANPA CINTA

"Haruskah bertahan pada pernikahan yang tidak didasari cinta? Dia menyentuhku tetapi otak dan pikirannya tertuju pada orang lain. " Mika harus menghadapi kenyataan yang menyakitkan. Ega, suaminya kerap membayangkan mantan kekasihnya saat mereka bercinta. Penderitaan Mika bertambah saat Tania mantan suaminya datang dan mengaku hamilhamil anaknya Ega. Suatu hari Mika mendapati kecurangan Tania. Ketika dia melaporkan, Ega justru tidak mempercayai mereka sudah terlambat cinta dengan Tania. Ega masih terlampau mencintai Tania. Mampukah Mika menguak tabir kebusukan Tania di belakang Ega?
1050.4K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Merah Hitam Cinta #book1

Merah Hitam Cinta #book1

Cerita ini berseries. -Cerita I : Merah Hitam Cinta (on going) -Cerita II : Asa Diujung Sajadah (sedang on going) -Cerita III: Bukan Perempuan Biasa (Segera dirilis) *masing-masing buku akan dirilis setelah cerita on going tamat. Berniat memberi surprise tentang kehamilannya pada suaminya, Kanaya Prameswari malah mendapat kejutan yang tak kalah mencengangkan. Dina Hadinata--sahabat baiknya, tengah bercumbu mesra dengan Ghifari Albani, suaminya, di kantor. Kanaya yang memang sangat intoleran terhadap penghiantan, meninggalkan Ghifari dengan janin berusia dua minggu di rahimnya. Bagaimana kehidupan baru Kanaya di perkebunan kopi milik keluarga Safa, sahabatnya selama pelariannya? Bagaimana pula sikap Haikal Baihaqi, kakak Safa yang tidak pernah ramah terhadapnya? Ikuti kisah Kanaya tentang pergulatan batin seorang perempuan yang trauma untuk mencintai dan dicintai lagi. Karena bagi Kanaya cinta saja tidak cukup.
9.9115.9K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Cinta Sejati Suamiku

Cinta Sejati Suamiku

Dewasa (21+) Mas Gusti masih mengurung diri di kamar setelah kami semua pulang dari pemakaman Mbak Hanin. Tulang rusuk lelaki itu telah pergi untuk selamanya, membawa buah cinta yang sudah dua belas tahun mereka nantikan. Tidak ada yang lebih menyakitkan dari semua ini, aku pun paham. Lalu apa yang harus aku lakukan sebagai tulang rusuk kedua Mas Gusti?
1028.5K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Terjerat Deduksi Detektif Kejam

Terjerat Deduksi Detektif Kejam

Elytra12
Di tengah perjalanan hidupnya yang berada di puncak, Linda tersandung batu yang bukan disebabkan oleh dirinya. Mengakibatkan dirinya terpaksa menikahi seorang detektif kejam yang super protektif. Pria manapun yang mendekati Linda akan merasakan derita yang luar biasa. Perlahan Linda mengembangkan perasaannya dan suatu saat sang detektif akan tunduk perlahan.
1.2K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Sebelumnya
1
...
1516171819
...
50
DMCA.com Protection Status