Filter dengan
Status pembaruan
SemuaSedang berlangsungSelesai
Sortir dengan
SemuaPopulerRekomendasiRatingDiperbarui
My Villain Gentleman

My Villain Gentleman

Bagi Liora, bos besar mafia seperti Gavriel tak ada bedanya dengan para kriminal licik berdasi, tetapi kali ini begitu tampan, bermata biru indah, dan memiliki suara paling seksi yang pernah Liora dengar. Celakanya, pria itu berhasil membuat penawaran kerja sama bisnis yang tak mungkin untuk Liora tolak dan berujung membuat pertemuan keduanya semakin intens. Di waktu yang bersamaan, Liora kembali dipertemukan dengan seseorang yang selama 24 tahun ini memberikan sentuhan pada kenangan masa kecilnya, Hunter. Kini pria itu telah menjadi pengacara tampan nan manis yang memiliki julukan Malaikat Pelindung di masyarakat luas. Mustahil bagi para wanita untuk tak mencintai pria itu, termasuk Liora. Namun, bagaimana jika ternyata ketiganya memiliki benang merah kehidupan yang saling terhubung dengan rahasia kelam yang tak pernah Liora bayangkan? Pada siapa Liora akhirnya akan berpihak? “He is a villain, but also a gentleman and I love him too much to be the judge of this gray world."
Romansa
9.9124.9K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Imperfect Partner

Imperfect Partner

Aksi Diandra dalam membalas ketidakadilan yang diterimanya, terutama atas kematian sang kekasih malah membuatnya terjebak pada keadaan yang tidak pernah terbayangkan. Awalnya Diandra merasa sangat puas karena tujuan utamanya dalam balas dendam tercapai. Namun, ia harus membayar mahal perbuatannya, sebab aksinya tersebut mendapat pembalasan. Bahkan, membuahkan hasil. Diandra mengandung benih dari laki-laki yang dulu menjadi kekasih sang kakak. Laki-laki yang seharusnya sangat ia benci. Di samping itu, kejadian yang menimpa Diandra ternyata menjadi pemancing terbongkarnya suatu rahasia. Rahasia besar yang selama ini disembunyikan rapat-rapat oleh keluarganya sendiri tentang dirinya. Rahasia yang selama ini membuatnya mendapat ketidakadilan dari orang tuanya, terutama sang ibu. Rahasia yang sangat menyakitkan dan meremukkan hati setelah ia mengetahuinya. Akahkah Diandra bisa menjalani kehidupan pernikahannya bersama suami yang seharusnya menjadi calon kakak iparnya? Note: Baca juga Unexpected
Romansa
10100.4K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Istri Kedua yang Dirahasiakan

Istri Kedua yang Dirahasiakan

Setelah tidur dengan seorang yang tidak dikenal, Dhara bertemu kembali dengan mantan pacar yang menghancurkan hatinya empat tahun yang lalu. Penghianatan dan cinta benci campur aduk. Kehamilan tak terduga membuat Dhara panik dan merasa tertipu karena orang yang tidur dengannya adalah Baskara, mantan pacarnya yang sudah menikah. Dia harus menerima meniadi istri Kedua Baskara Djakaharto.
Urban
106.4K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
AKIBAT SUMPAH AL-QUR'AN

AKIBAT SUMPAH AL-QUR'AN

Kisah janda muda bernama Asti bersama kedua anaknya yang didzalimi oleh saudaranya sendiri. Hanya demi sepetak tanah,atas dasar kebohongan kedua lelaki bernama Bahri dan Bahrul itu berani bersumpah mengatasnamakan Al-Qur'an. Hal yang seharusnya tidak dia lakukan, karena dengan begitu dia sudah mempermainkan sumpah Allah. Tak hanya itu, Asti juga didzalimi dan diperlakukan tidak sepantasnya, dengan tujuan supaya tidak betah dan meninggalkan rumahnya. Dengan begitu, Bahri dan Bahrul bisa merebut rumah Asti juga. Hingga kemudian, lambat laun Bahrul dan Bahri menerima balasannya.
Lainnya
1052.3K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Pendekar Dewa Naga

Pendekar Dewa Naga

Follow IG Author : @zhu.phi ----- Kitab Dewa Naga berisi Ilmu Tapak Dewa Naga dan Pedang Dewa Naga yang pernah mengegerkan dunia persilatan di Benua Selatan. Seribu tahun yang lalu Kitab Dewa Naga lenyap bersama ilmu silat dan pedangnya yang melegenda. Konon Kitab Dewa Naga terpendam jauh di dasar Samudra Naga yang dijaga oleh Naga Samudra. Mahasura, seorang yang biasa-biasa saja ditakdirkan untuk menjadi Pendekar Dewa Naga dengan menemukan Kitab Dewa Naga yang legendaris. Berhasilkah pemuda pemalas yang kerjanya hanya tidur ini memenuhi takdirnya untuk menjadi pendekar pembela kebenaran dengan menjadi Pendekar Dewa Naga yang ditakdirkan untuk memimpin Dunia Persilatan melawan bahaya yang akan mengancam kelangsungan hidup Benua Selatan?
Fantasi
9.8112.8K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Anak Kembar Mr. Billionaire

Anak Kembar Mr. Billionaire

"Karena kau adalah milikku Alana, aku datang untuk mengambil apa yang sudah aku miliki. Kau dan anak kita!" Takdir yang malang menimpa Alana saat kesuciannya direnggut paksa oleh Alexsander, Boss di tempat ia bekerja. Kejadian itu membuat Alana hamil dan melahirkan dua bayi kembar laki-laki menggemaskan yang pintar dan sangat istimewa. Lima tahun kemudian, takdir mempertemukan mereka kembali. Namun kecelakaan yang menimpa Alana membuatnya tidak mengenal siapa Alex, yang aslinya sosok Ayah dari kedua anaknya. Rasa penasaran Alex membuatnya terus mencari tahu tentang Alana, hingga ia menemukan rahasia di balik semuanya. Termasuk memori Alana yang hilang, dan buah hati mereka.
Romansa
9.5114.9K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Gaji Yang Dirahasiakan Suamiku

Gaji Yang Dirahasiakan Suamiku

Viona yang menemukan slip gaji dan bukti tranferan ke dua wanita dari suaminya. Ia terkejut kala melihat nominal ketiganya, apalagi semakin kaget saat melihat nama perempuan yang tidak ia kenal. kiriman itu lebih besar dari Dimas memberikan uang belanja padanya. apa yang akan Viona lakukan saat mengetahui semuanya?
Lainnya
107.7K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Wanita yang Menolak Lamaranku

Wanita yang Menolak Lamaranku

Seorang pemuda bernama Elang dijodohkan dengan wanita bernama Citra oleh orang tuanya. Mereka sudah sepakat untuk menerima perjodohan itu. Namun, saat Elang datang melamar, terjadi longsor di jalan sehingga Citra membatalkan perjodohan yang sudah mereka sepakati karena mengira Elang adalah pemuda miskin karena tidak membawa mobil. Demi melanjutkan perjodohan itu, Citra memberi solusi dengan menawarkan Vira--sepupu yang tinggal bersamanya dan selalu ia anggap sebagai pembantu untuk menggantikannya. Siapa sangka, ternyata Elang adalah orang kaya dan memperlakukan Vira layaknya ratu, sementara Citra akhirnya dapat suami miskin karena ia sudah tertipu gaya di dunia maya oleh seorang pemuda bernama Malik. Ikuti kisahnya, yuk
Romansa
890.3K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Penguasa Fisik Tanpa Batas

Penguasa Fisik Tanpa Batas

Di dalam dunia yang penuh dengan kekuatan spiritual yang luar biasa, ada seorang pemuda yang mencoba mencapai impian yang tak terbayangkan. Tanpa kekuatan spiritual sendiri, dia kehilangan harapan untuk berada di antara para pahlawan dan penguasa yang kuat. Namun, takdir berkata lain! Suatu hari, pemuda itu menemukan sebuah buku kuno yang aneh. Ternyata, buku itu memiliki kekuatan misterius yang cocok dengan tubuhnya. Dan presto! Dia tiba-tiba memiliki kemampuan yang luar biasa, melebihi semua yang bisa ia bayangkan. Dalam dunia yang didominasi oleh kekuatan supranatural, pemuda ini ada untuk membuktikan bahwa takdir bisa mengubah kehidupan seseorang secara luar biasa.
Fantasi
1086.3K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
DIPANDANG RENDAH OLEH SAUDARA SENDIRI

DIPANDANG RENDAH OLEH SAUDARA SENDIRI

Perjuangan Arumi untuk membela kedua orang tuanya dari saudarnya sendiri yang semena-mena. "Memang benar, ya, ada pepatah yang mengatakan. Orang tua kaya, anak jadi raja. Anak kaya, orang tua dijadikan pembantu!" ucap Arumi tersenyum miris menantap Mbak Ayu. Sebelum baca jangan lupa disubscribe, guys, buat apresiasi karyaku dan kalian nggak ketinggalan cerita ini karena akan ada notif yang masuk di hp kalian jika sudah ada BAB baru.
Historical
1048.6K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Sebelumnya
1
...
3839404142
...
50
Pindai kode untuk membaca di Aplikasi
DMCA.com Protection Status