Aku Bukan Pembantu
Yashica Billy
Setelah hidup damai di kampung, kini Andini tinggal di kota besar. Namun, semua itu tak seindah bayangannya. Meskipun ia hidup bersama orang kaya dan menjamin kebutuhan materinya, yang ia terima justru siksaan batin akibat hinaan yang
diterimanya karena dianggap tidak setara termasuk dari Andhika, pemilik rumah tempatnya tinggal kini.
Akankah Andini memilih bertahan demi hidup yang nyaman atau melepaskan semuanya demi ketentraman hatinya?
214 DibacaOngoing