Bukan Wanita Impian Suamiku
Ternyata, foto yang dikirimkan anakku benar: suamiku berselingkuh.
Kupikir selama 17 tahun pernikahan kami, dia mendukung karierku sebagai arsitek dengan tulus. Namun, ternyata egonya justru tersakiti ketika aku menghasilkan uang lebih darinya.
Diam-diam, dia memimpikan wanita yang hanya dapat bergantung padanya dan membangun rumah tangga baru tanpa sepengetahuanku. Bahkan, dia sudah memiliki anak!
Baiklah, aku akan mundur. Aku memang bukan wanita impian untuk suamiku itu. Tapi, akan kubuktikan bahwa bukan akulah yang salah.
1023.8K DibacaCompleted