Celine bertatapan dengan Sheryn, seakan-akan tahu apa yang mau Sheryn katakan.Seperti yang dia duga, dia mendengar Sheryn berkata, "Ada yang mau aku katakan padamu."Setelah itu, Sheryn menambahkan dengan tegas, "Berdua saja."Dia mau berbicara berdua saja dengan Celine!"Nggak boleh." Nicholas orang pertama yang tidak setuju.Dia jelas terlihat sangat mewaspadai Sheryn, khawatir Sheryn akan menyakiti Celine waktu sedang berdua saja."Heh ...." Sheryn tertawa. Dia melihat Nicholas sekilas dan berkata dengan perasaan yang rumit, "Kamu tetap saja begitu mengkhawatirkan dia. Tapi kamu tenang saja, aku cuma mau bicara dengannya, nggak akan melakukan apa-apa padanya. Tapi ... kamu mana mungkin nggak khawatir?"Sheryn menghirup napas dalam-dalam lalu berkata, "Sudahlah, karena kamu khawatir, kamu ikut saja."Nicholas melihat Celine, meminta persetujuannya.Kalau Celine tidak ingin bicara berduaan dengan Sheryn, dia akan mengusir Sheryn.Namun, Celine malah menjawab,"Oke.""Celly ...." Nich
Read More