Rayhan : prank! HahahahahahaRayhan : ini aku, Livia. Takut, ya?Livia membanting ponselnya ke atas kasur setelah membaca chat dari Rayhan.Livia : sialan kamu! Awas aja, aku marah sama kamu.Livia pun mematikan ponselnya dan memilih menonton film di laptop."Wah, kenapa ini? Kok jadi badmood? Airlangga bertanya."Itu, hantu perempuannya ternyata Rayhan. Dia tadi nge-prank kita," ucap Livia bersungut-sungut."Hahahahahahahaha. Sebenarnya aku juga sudah tahu kalau itu Rayhan," ucap Airlangga."Ih, kalian kok ngeselin banget," ucap Livia seraya melempar bantal ke arah Airlangga.Akhirnya mereka saling melempar bantal ke arah satu sama lain dan berakhir tertawa bersama.•••Setelah dari panti asuhan, Ella berniat pergi ke rumah sakit jiwa tempat Angel dirawat. Ella sudah mengirimi pesan kepada Lia bahwa Ella akan kesana namun pesannya tidak dibaca oleh Lia. Ella memakluminya, mungkin Lia sangat sibuk.Ella membuka bagasi mobilnya untuk dimasukkan rantang makanan yang dibawakan oleh para
Last Updated : 2022-10-10 Read more