Home / Fantasi / Ksatria Naga Phoenix / Chapter 21 - Chapter 30

All Chapters of Ksatria Naga Phoenix: Chapter 21 - Chapter 30

137 Chapters

Fantasi

Salam Pendekar Naga,Cerita di Ksatria Phoenix agak sedikit berbeda dengan Pendekar Naga Biru yang ber-genre Pendekar.Ksatria Naga Phoenix bertemakan Fantasi yang lebih banyak membahas sisi fantasinya alih-alih sisi jurus-jurus silat.Tema Kultivator juga lebih dominan di KNP. Beda dengan PNB yang pendekarnya umumnya manusia biasa yang hanya bisa ilmu silat saja.Zhu Fei adalah Kultivator yang bisa berbagai keahlian selain jurus-jurus bela dirinya yang hebat. Dia bisa ilmu ramuan dan magis. KNP ini juga bisa mencapai keabadian.Jadi harap maklum jika cerita-cerita awal lebih banyak sisi fantasi dan kultivator.Setelah Zhu Fei lulus sebagai Ksatria Naga dari Akademi Naga Phoenix, cerita akan lebih seru lagi dengan banyaknya musuh-musuh atapun rekan-rekan Zhu Fei yang bermunculan.Terutama Pendekar, Ksatria, dan Kultivator sakti.Jadi stay tuned ya terus di Ksatria Naga Phoenix.Terima Kasih sudah menjadi pembaca setia.Mohon maaf jika update masih belum rutin karena author sedang menye
last updateLast Updated : 2022-06-22
Read more

Chapter 17 : Naga Phan Long - Teknik Kultivasi

"Kak Zhian..Boleh aku minta tolong?", pinta Zhu Fei suatu hari saat usianya sudah menginjak usia 15 tahun "Minta tolong apa Tuan Zhu Fei?", tanya Zhian pelan "Aku mau belajar Teknik Kultivasi dengan Naga Dewa Phan Long. Tapi aku tidak diperbolehkan memasuki Danau Legenda", kata Zhu Fei "Kalau itu Tuan Zhu Fei harus minta ijin Master Liu Pei. Kak Zhian di sini hanya bertugas mengawasi Tuan Zhu Fei", tutur Zhian "Aku sudah meminta ijin Master Liu Pei. Beliau setuju asal ada persetujuan tertulis dari Kerajaan terutama dari master Lu Ming agar Master tidak disalahkan jika terjadi sesuatu dengan diriku kak", lanjut Zhu Fei "Jadi aku mau minta tolong kak Zhian menyurati Master Lu Ming agar aku diijinkan memasuki Hutan Utara yang menuju ke Danau Legenda" "Baiklah Tuan Zhu Fei, kalau itu memang keinginanmu", jawab Zhian ***** Zhian atas permintaan Zhu Fei menulis surat kepada Peramal Sakti Lu Ming agar diijinkan untuk ke Hutan Utara menemui Naga Phan Long di Danau Legenda. Alasan Zhu F
last updateLast Updated : 2022-06-23
Read more

Chapter 18 : Naga Phan Long - Meramu Pil Dewa

“Sudah cukup pelajaran kultivasi untuk hari ini. Kamu bisa mencoba menerapkannya agar bisa diketahui hasilnya. Besok aku akan mengajarkan Ilmu ramuan kepadamu. Seorang Kultivator harus bisa membuat Pil sendiri berdasarlkan Ilmu Ramuan, agar bisa digunakan meningkatkan sumber daya di tubuhnya supaya bisa meningkat lagi tanpa batas atau mencapai batas tertinggi”, jelas Naga Phan Long “Tugasmu sekarang adalah mencari beberapa jenis tanaman obat ini yaitu Blue Plant yang warna tanamannya biru berdaun kecil, Soul Plant yang warnanya merah daun lebar, Spirit Herb yang bercahaya, dan Old Leaf yaitu tanaman berbentuk daun warna kuning seperti layu. Semua tanaman ini ada di hutan ini jadi cari sebelum gelap ya. Khusus Spirit Herb hanya bisa dicari di malam hari dengan mengikuti cahayanya” “Baik Tuan Naga Phan Long. Aku akan mencari beberapa tanaman yang Tuan sebutkan tadi untuk bahan dasar pelajaran besok”, kata Zhu Fei sambil menghormat ke arah Naga Phan Long. Bagaimanapun naga ini adalah gu
last updateLast Updated : 2022-06-25
Read more

Chapter 19 : Naga Phan Long - Jurus Naga Air

Naga Phan Long sangat senang melihat kemajuan pesat yang ditunjukkan Zhu Fei.Kepintaran Zhu Fei yang berada di atas akademis lainnya membuatnya tanpa kesulitan menerima semua pelajaran ramuan obat yang diajarkan Naga Phan Long kepadanya.Naga Phan Long hanya mengajarinya membuat ramuan Gods Awakening Pill. Selebihnya naga ini mengajarinya ilmu obat-obatan yang kadang disebut Ilmu Tabib.Bahan ramuan obat-obatan tidak seaneh bahan-bahan pembuat Pil Kultivator. Ramuan obat hanya memerlukan tanaman herbal yang banyak tumbuh di sekitar hutan ini.Zhu Fei sangat menikmati kesehariannya dengan meramu obat-obatan dari tanaman herbal ini.“Untuk Alam Immortal dan Istana Langit akan kamu pelajari nanti setelah kamu mempelajari Jurus Naga Phoenix”, kata Naga Phan Long yang masih ingat dengan janjinyaSalah satu kejutan yang diberikan Naga Phan Long adalah memberikan hadiah lagi kepada Zhu Fei atas keberhasilannya mempelajari semua teknik Kultivator dan Ilmu Ramuan yang diajarkan Naga Phan Long
last updateLast Updated : 2022-06-26
Read more

Chapter 20 : Kitab Jurus Pedang Naga Air I

Setelah berhasil mempelajari keseluruhan Jurus Naga Air ini, masih ada kejutan yang diberikan Naga Phan Long padanya yaitu Pedang Pusaka Naga Phan Long yang merupakan salah satu Pedang Pusaka Naga yang menjadi Pedang Legenda di seluruh Chenghu The. Pedang Pusaka ini sering disebut juga sebagai Pedang Naga Air.Tidak hanya itu. Naga Phan Long juga menghadiahkan Kitab Jurus Pedang Air untuk dipelajari Zhu Fei dengan pedang barunya ini. Jurus ini hanya dikuasai oleh Naga Phan Long, dan sekarang diwariskan kepadanya.“Fei’er..Aku kagum dengan kemampuanmu yang dengan cepat menyerap ilmu apa saja yang kuajarkan kepadamu. Pedang Pusaka ini sudah lama tersimpan di dasar danau. Aku rasa kamu orang yang tepat untuk menggunakan pedang ini”, kata Naga Phan LongHanya dengan meniup Pedang Air yang kotor karena lama tersimpan di dasar danau, pedang ini berubah menjadi bersih mengkilap lagi. Pedang Naga Air memilikii ukiran naga yang mirip Naga Phan Long sepanjang pedang ini. Gagang pedang juga beru
last updateLast Updated : 2022-06-26
Read more

Chapter 21 : Kitab Jurus Pedang Naga Air II

Zhu Fei mengulangi lagi ketiga Jurus Pedang Air yang sudah dikuasainya sebelum dia melanjutkan ke jurus keempat.Tidak lupa dia sertakan kombinasi jurus yang bisa dipadukannya dengan jurus-jurus lainnya untuk emnciptakan berbagai jurus baru yang berguna untuk menghadapi lawan yang kuat.Jurus Pedang Naga Air Mengalir. Jurus yang mengambil dasar air yang mengalir ini membutuhkan tubuh yang seimbang dan selaras alam. Masih menggunakan energi air dalam tubuh yang dipadukan dengan energi chi yang kuat.Gerakan-gerakan pedang jika terlihat mata biasa hanya seperti air yang mengalir berkelok-kelok dengan indahnya. Biasanya untuk pertarungan jarak dekat yang lebih sering beradu pedang. Jurus ini tidak mengandung kekuatan apa-apa, murni hanya ilmu pedang saja.Jurus yang efektif dipakai menyerang ini bahkan tidak kelihatan unsur airnya sama sekali. Hanya saja gerakan pedang yang seperti air mengalir ini yang menandakan kalau memang ini Jurus Pedang Naga Air.Jurus Pedang Naga Air Tanpa Batas.
last updateLast Updated : 2022-06-26
Read more

Chapter 22 : Kultivator Naga Phoenix

Zhu Fei tanpa kesulitan menerima seluruh ajaran Naga Phan Long. Kecerdasan dan bakat terpendamnya membuatnya bisa menyelesaikan seluruh ajaran Kultivator yang seharusnya baru bisa selesai selama puluhan tahun, hanya bisa diselesaikannya dalam beberapa hari saja. “Aku akan mengajarkanmu dua teknik ilmu magis naga yang bisa kamu pergunakan nanti setelah keluar dari Pulau Pek Long”, kata Naga Phan Long saat Zhu Fei masih berlatih memperdalam Jurus-jurus Naga Airnya serta ilmu ramuan dan obat-obatan yang diajarkan Naga Phan long.“Suatu kehormatan bagiku menerima pelajran dari Tuan Naga Phan Long”. Zhu Fei girang sekali mengetahui kalau Naga Phan Long akan mengajarinya ilmu magis naga.“Tidak perlu terlalu sopan padaku. Aku tahu kamu dididik dengan baik, tapi aku naga yang tidak terlalu mementingkan aturan kaku yang dinamakan kesopanan itu”, kata Naga Phan Long“Terima kasih Tuan Naga atas kesediaannya mengajariku ilmu magis. Aku sudah lama menginginkan belajar ilmu magis ini, apalagi il
last updateLast Updated : 2022-06-27
Read more

Chapter 23 : Berlayar

Kehidupan berjalan normal kembali bagi Zhu Fei setelah selesai belajar Kultivasi bersama Naga Phan Long. Hari demi hari dilewatinya dengan tetap berlatih. Tapi lama kelamaan rasa bosan mulai dirasakan oleh Zhu Fei. Tidak ada lagi pelajaran baru yang bisa diserapnya karena semua pelajaran di Akademi Naga Phoenix sudah dikuasainya. Xiao Long dan Feng Shi sudah terlalu sibuk untuk berkumpul di markas mereka. Kedua akademis ini sedang mengejar ketertinggalan pelajaran ilmu silat mereka karena sebentar lagi mereka sudah harus meninggalkan Akademi Naga Phoenix. Beruntung dua akademis ini akhirnya bisa menyelesaikan seluruh latihan mereka setelah beberapa lama. Zhian juga sudah sering menghilang beberapa hari setelah Zhu Fei mulai menginjak dewasa dan sudah bisa menjaga dirinya sendiri. Zhu Fei yang sering sendirian merasa penasaran dengan beberapa pulau di sekeliling Pulau Pek Long sehingga dia mengajak dua sahabatnya Xiao Long dan Feng Shi yang sudah hendak lulus dari Akademi Naga P
last updateLast Updated : 2022-06-27
Read more

Chapter 24 : Pulau Long Tse

Pulau di sisi timur Pulau Pek Long ini adalah pulau kedua terluas setelah Pulau Pek Long.Pulau Long Tse ini sesuai namanya adalah pulau yang memanjang berbentuk seperti naga yang sedang tidur melingkarkan badannya.Hutan yang lebat banyak terdapat di pulau ini. Konon di hutan ini banyak hidup makhluk-makhluk mitos.Pulau ini sama sekali belum pernah dimasuki manusia, sehingga tidak banyak yang bisa diketahui dari pulau ini.Penghuni Pulau Pek Long juga tidak mempermasalahkan pulau ini berpenghuni atau tidak sepanjang tidak menganggu daerah sekitar Pulau Pek Long.*****“Ayo..Aku tahu jalan pintas untuk menghindari Ksatria Senior”, ajak Zhu Fei kepada Xiao Long dan Feng Shi untuk keluar menuju hutan utara“Memangnya ada apa sih sampai sembunyi-sembunyi segala!”, ujar Feng Shi agak ketusFeng Shi sudah tumbuh menjadi gadis remaja yang cantik dengan rambut panjangnya yang terurai menambah kecantikan dirinya.“Aku mau menunjukkan sesuatu pada kalian..Tapi janji ya, ini jadi rahasia kita
last updateLast Updated : 2022-06-29
Read more

Chapter 25 : Zhuque

Zhuque atau Burung Merah adalah makhluk mitos yang mewakili elemen api. Makhluk ini selalu ditutupi api. Zhuque berupa ruh mitologis yang bisa memasuki tubuh manusia. Kelebihan Zhuque di Pulau Long Tse ini adalah bisa menghilang dari pandangan.Pagi-pagi Akademi Naga Phoenix dikejutkan dengan munculnya makhluk supranatural yang menyerupai gadis cantik tapi sekujur tubuhnya berkibar-kibar diselimuti api abadi. Matanya merah menyala. Makhluk ini bisa melayang di udara.“Itu Feng Shi..”, kata salah satu akademisMakhluk api ini ternyata adalah Feng Shi yang dirasuki ruh mitologis Zhuque yang sudah seharian mengikutinya dari Pulau Long Tse hingga Pulau Pek Long.Beberapa akademis dan Ksatria Senior langsung melaporkan kejadian ini kepada Master Xin Huan dan Zhian.Kebetulan Zhian baru kembali ke Pulau Pek Long kemarin malam.Feng Shi masih melayang di udara saat Master Xin Huan dan Zhian tiba di lokasi.Zhu Fei juga turut serta melihat kejadian yang menimpa Feng Shi, karena penasaran deng
last updateLast Updated : 2022-07-01
Read more
PREV
123456
...
14
DMCA.com Protection Status