Hati Jordy cemas mendengar anaknya berteriak, kalau Melly tidak datang maka nasib mereka sekeluarga akan berakhir.“ Dany, ada apa, apa yang terjadi? Bukankah Melly akan mengurus semua kekacauan ini?” tanya Jordy cemasDany lalu mencibir,” si radit sampah itu yang mengangkat telpon dan dia bilang kalau Melly sedang sakit.”“ Sakit? Kupikir itu cuman akal-akalan mereka untuk mengelak,” jordy meludah dengan marahWalaupun sedang marah, jordy masih mempunyai pemikiran jernih. Apapun yang terjadi, mereka harus meminta Melly untuk maju dan membereskannya kalau tidak kita akan tamat.“ Dany, siapkan mobil, kita ke rumah dirga sekarang juga, ayah akan menemanimu menemui Melly.” Ajak JordyDany dengan wajah datarnya tidak bisa menerima perlakuan Radit terhadapnya, sekarang dia ingin mencari Radit untuk membalas penghinaanya.Ketika sampai kerumah keluarga Melly, jordy tampak jijik menginjakkan k
Last Updated : 2022-03-08 Read more