Flashback..Masa anak-anak merupaka masa yang paling menyenangkan bukan? Bagaimana kita bisa melakukan segala hal yang kita inginkan tanpa perlu repot memikirkan resiko setelahnya. Bagaimana kita bisa bermain dengan puas tanpa perlu memikirkan bebas hidup dan masalah-masalah lainnya. Yang kita ketahui hanya hidup senang, tertawa dan bebas. Jika kita tak mendapatkan itu, menangis dan mengamuk akan menjadi jurus ampuh untuk mendapatkan apa yang kita inginkan, tanpa perlu memikirkan keegoisan.Ya, seperti itu seharusnya, tapi sepertinya itu tidak berlaku untuk anak yang berusia 8 tahun itu. Disaat orang-orang seusianya tengah bergembira bermain, dirinya lebih memilih untuk duduk di bangkunya dan menikmati teman-temannya yang bermain dengan seru di sana.Bukan karena ia tak ingin, hanya saja ia tengah dalam kondisi yang tidak baik-baik saja.Ingatan itu kembali. Ia tengah berupaya untuk melupakannya, namun tetap saja.“Oh Seung hun!&rdqu
Terakhir Diperbarui : 2021-11-30 Baca selengkapnya