Malam semakin larut, Hujan tak kunjung berhenti membuat Nobu basah kuyup tapi dia tetap bertahan dengan tatapan kosongnya."Pulanglah," kata Perempuan berambut coklat dengan paras yang cantik. Dia adalah Yuqi. Dia juga sekolah di Smp Budi Luhur, tapi beda kelas dengan Nobu. Seketika hening, Nobu tidak merespon apapun. Dia sama sekali tidak tertarik untuk melihat Yuqi, yang dia lakukan hanya menatap kosong."Tidak ada yang bisa dilakukan saat ini, kita hanya bisa menyaksikannya dari jauh!" tegas Yuqi sembari menatap Sekolah."Kita hanya akan dianggap sebagai pecundang bagi mereka. Jadi, percuma saja," "Terkadang Dunia memang menyebalkan, mau berusaha keras untuk melakukan apa yang kau inginkan dan kau anggap benar, itu semua akan hilang dan kalah dengan materi.""Jika kau ingin meminta keadilan, maka mintalah pada Tuhan.""Tapi aku yakin, keadilan pasti akan segera datang dalam bentuk apapun nantinya. Tuhan mah
Terakhir Diperbarui : 2021-08-25 Baca selengkapnya