Sontak itu membuat mereka semua melihat ke arah sumber suara terutama Emily, gadis itu tadi fokus dengan ponsel miliknya dan melihat sumber suara tersebut. Ketiga gadis itu melihat di depan mereka ada ketiga pria tampan yang seumuran dengan mereka juga. “Duduk.”Ketiga pria tersebut menarik kursi lalu duduk, mereka menatap bingung ke arah keenam pria tampan itu, mereka siapa ketiga gadis ini. Berbagai banyak pertanyaan yang bersarang di pikiran masing-masing, terutama satu di antara mereka. Ia melihat Emily tanpa mengalihkan pandangan itu, sementara Emily merasakan ada yang memperhatikan dirinya sedari tadi dan benar pria itu memperhatikan ia.“Kenalkan diri kalian,” papar Carissa.“Darelino Ravinkansyah Watson,”“Angkasa Aji Zakara,”“Alvaizi Satria Pratama,”Elvino menatap tajam pada mereka bertiga, sementara mereka bertiga dibuat merinding dengan tatapan tajam Elvino itu. “
Last Updated : 2021-09-05 Read more