Flashback 2 tahun lalu....šJelo : gimana ko? Ana, udah ketemu?||Yefta : belum Jen, kamu udah bisa hubungin dia?Jelo : dia gak angkat telpon sama sekali, hiks (Jeni kembali terisak), kita harus gimana koko? Ana, gimana?||Yefta : kamu yang tenang, ya, yang sabar. Kita cari lagi, kabari koko kalau ada berita baru tentang Ana.Setelah mencari ke berbagai tempat akhirnya Yefta menemukan dimana Ana berada dan menginfokan ke Jelo dengan segera. Ia juga memberitahukan kepada kedua orang tuanya, perihal keberadaan adik bungsunya. Jelo mencoba menghubungi Arya, ayahnya, dengan maksud meminta untuk menjemput Ana, dikarenakan lokasi tempat dimana Ana berada hanya berjarak beberapa lantai dari ruang kerja
Last Updated : 2021-06-24 Read more