"Jatuh hati itu mudah, yang rumit itu bagaimana kau mengusahakan semuanya.Jatuh hati itu simpel, yang sulit itu ketika bagaimana kita berjuang mendapatkan hatinya. Dan satu-satunya jalan terbaik untuk menggenggam hatinya, adalah dengan menyapa dan meminta dulu kepada Tuhannya".__@JunaJunanda Part 6BOLEHKAH AKU? Tuhan, malam ini aku ingin meminta padamu sedikit kebaikan dari takdirku. Tapi tenang Tuhan, aku tidak meminta banyak dan merengek terlalu tidak tahu diri di hadapan-Mu. Dari patah lukaku di masa lalu,dari kesedihan, kehampaan, kesunyian,keresahan, dan kebodohanku itu, aku ingin meminta pada-Mu agar ketika Engkau memberi lagi rasa yang baru, aku sudah bersiap-siap bila ada takdir tentang patah menghampiriku. Bila jatuh kali ini adalah tentang bagaimana aku menemui keba
Last Updated : 2021-09-01 Read more