“Kecantikan seorang wanita tidak dilihat dari wajahnya, fisiknya, apa lagi dari bagusnya pakaiaan yang dikenakan. Tapi lihatlah dari matanya, wanita yang sederhana, tangguh, berwawasan, setia, mandiri, jujur, berakhlak baik, berprinsip, sungguh menyenangkan melihat bola matanya. Begitu menawan, membawa kedamaian, bahkan walau dengan tampilan yang sangat sederhana.”----------Hari-hari Nabilla sebagai siswi ditahun terakhir, berusaha ia lalui dengan sangat baik. Hari ini misalnya, Nabilla dengan percaya diri mengerjakan soal-soal uji coba yang di berikan dari sekolah.Saat Istirahat tiba, Nabilla, Jihan dan Olivia sedang di kantin. Sementara Narendra, ia sedang berlatih basket untuk persiapan turnamen yang akan dilaksanakan hari minggu lusa. Nabilla dan sahabat-sahabatnya sedang mengobrol, tiba-tiba ada seorang laki-laki datang dengan membawa bunga dan kotak berbentuk love hingga membuat Nabilla menjadi pusat perhatian.&l
Last Updated : 2021-06-05 Read more