Share

Kebahagiaan Ibu Hamil

last update Last Updated: 2022-04-05 09:49:45

Matahari pagi bersinar dengan cerah sekalipun saat ini sudah awal bulan Desember yang lebih cenderung hujan dibanding cerah cuacanya. Pagi ini Leonard menikmati sarapannya di rumah berdua saja bersama Michael sebelum berangkat ke kantor.

"Mike, nanti siang Papi mau berangkat ke Perth. Kamu urus perusahaan ya sementara Papi di sana. Kalau ada yang urgent telpon Papi," pesan Leonard pada puteranya lalu menyesap kopinya.

"Oke, Pi. Tenang saja, Mike bisa kok. Semua contract agreement hingga awal tahun depan sudah done 'kan, Pi?" balas Michael sambil menikmati sarapannya.

"Sudah Papi tanda tangani semua tinggal eksekusi proyeknya saja, butuh supervisi di lapangan. Minta laporan ke kapro* masing-masing saja, Mike, setiap sore biar kamu paham ada kendala atau lancar proyeknya," jawab  Leonard memberi saran pada Michael untuk pekerjaan kantor.

(*kapro= kepala proyek)

Seusai sarapan, mereka pun berangkat ke kantor dengan mobil masing-masing. Michael le

Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

  • Terjerat Cinta Milyarder Seksi   Royal Wedding Brandy-Michael

    Hari yang dinanti-nantikan oleh Brandy dan Michael pun akhirnya tiba. Setelah seminggu tidak diperbolehkan bertemu atau istilah Jawa-nya 'dipingit'. Mereka akan bertemu pagi ini di acara penjemputan pengantin wanita.Acara pernikahan ini digelar dengan megah seperti layaknya pernikahan keturunan konglomerat. Leonard dan Enrico menyewa wedding organizer nasional yang terkenal. Brandy adalah pewaris tunggal Grup Tanurie, kedua orang tuanya hanya menghelat satu kali saja pernikahan untuk anak tunggal mereka itu.Kru bagian dokumentasi merekam adegan persiapan Brandy dari sejak sesudah mandi dan mengenakan gaun pengantin putih yang megah dengan taburan ribuan kristal Swarovski, gaun itu modelnya mekar dari pinggang ke mata kaki, bagian atasnya off-shoulders dengan aksen bunga-bunga di seputar dada hingga pinggang. Brandy nampak seperti puteri raja yang sangat cantik ketika mengenakan gaun itu.Selanjutnya kru dokumentasi mengambil adegan ketika Brandy meminta restu

    Last Updated : 2022-04-05
  • Terjerat Cinta Milyarder Seksi   Cinderela Complex Syndrome

    Dari Perth, Elena dapat mengikuti acara resepsi pernikahan Michael dan Brandy melalui layar laptop. Leonard meminta bagian dokumentasi acara untuk mengirim link video live streaming ke Australia tempat Elena berada. Segalanya begitu mudah dengan internet.Selama acara berlangsung Leonard dan Elena bertukar pesan WA mengomentari jalannya acara pernikahan yang sangat meriah itu. Leonard merasa sangat bersalah karena istri tercintanya itu ditinggal sendirian di Perth. Bibi Rina yang seharusnya ikut pulang ke Jakarta pun batal ikut mudik karena Elena sendirian di rumah Leeray.Akhirnya, Leonard meminta Brian memesankan helikopter untuk mengantarnya ke Perth malam itu juga. Leonard berpamitan pada besannya dan putera-puteranya sebelum berangkat.Brian menemaninya ke helipad gedung Indrajaya Realty. Dia pun akan ikut menemani Leonard ke Perth malam ini. Dia merasa bosnya itu kelewat bucin pada Elena, dia menggeleng-gelengkan kepalanya karena heran. Mungkin

    Last Updated : 2022-04-05
  • Terjerat Cinta Milyarder Seksi   Undangan Pesta Dansa

    Hujan turun dengan deras di Jakarta. Semalam, Leeray mengajak Deasy menginap di rumah barunya yang sebenarnya sudah lama selesai pembangunannya. Hanya saja belum sempat dia tempati karena harus tinggal di Perth sejak awal tahun itu.Mereka sedang berdiri di depan kaca patri yang berada di jendela yang menghadap ke taman. Kaca patri yang didesain oleh Deasy, sebuah istana negeri dongeng di atas awan. Desain kekanak-kanakan yang unik dan artistik."Karena desain kaca patri ini, kamu ngambek dan menghilang dari radarku. Tsskkk ... kupikir kita tak akan bertemu lagi waktu itu!" ujar Leeray dengan agak kesal ketika mengingat Deasy yang merajuk saat itu.Deasy cekikikan di pelukan Leeray lalu membalas, "Kalimatmu itu membuatku salah paham. Kupikir kau terlalu perfeksionis dan rewel, jadi daripada aku lelah dan mengalami pergolakan emosi jiwa, aku blokir saja nomormu. Hahaha."Leeray menjewer telinga Deasy. "Kau bandel! Takdirmu adalah bersamaku, mau lari

    Last Updated : 2022-04-05
  • Terjerat Cinta Milyarder Seksi   Sang Raja Dansa Telah Kembali

    Pesta malam ini diadakan di Hotel Shangrilla, Jakarta Pusat. Bagi Leeray, pesta sosialita seperti ini adalah makanannya sehari-hari ketika berada di Jakarta dulu. Papinya selalu menyuruhnya menghadiri semua undangan yang dikirim relasi dan kenalannya ke Indrajaya Realty. Sebenarnya itu curang karena dia tahu papinya agak anti sosial sekalipun semua orang menganggap papinya sebagai pria yang sangat ramah dan memiliki jiwa sosial yang tinggi.Dia beradaptasi dan mencoba menikmati setiap pesta sosialita itu daripada memilih untuk tersiksa karena kewajibannya itu.Dan di sinilah dia lagi malam ini, di sebuah pesta sosialita Grup Citra Sedayu. Entah kejadian tidak penting apa yang mereka rayakan malam ini, batin Leeray dengan sarkastis."Ayo Deasy kita naik ke ballroom," ajak Leeray seraya meletakkan tangan Deasy di lengannya lalu memencet tombol lift untuk naik."Kurasa aku grogi, Lee. Ini pesta sosialita keduaku setelah pesta Grup Harper dulu," ujar Deasy me

    Last Updated : 2022-04-05
  • Terjerat Cinta Milyarder Seksi   Proyek untuk Lahan Mahar Nikah James-Laura

    Semenjak Leeray dan Deasy tinggal sementara di Jakarta. Undangan pesta seolah tidak berhenti silih berganti dikirim ke rumah Leeray yang baru. Namun, Leeray tidak mau menghadiri semua undangan itu. Dia hanya memilih untuk menghadiri beberapa yang memang tuan rumahnya tidak dapat diacuhkan undangannya.Deasy mendampinginya hadir di pesta sosialita tersebut. Istrinya sudah paham betapa populernya suaminya 'Leeray Sang Raja Dansa' itu di mata para wanita sosialita kelas atas. Kemampuan dansa Leeray memang luar biasa, Deasy mengakui itu.Dan dia menertawakan suaminya yang pipinya cemong-cemong karena dikecup berulang kali oleh wanita yang selesai berdansa dengannya. Lipstick merah dan pink membekas di pipi Leeray, Deasy yang membersihkan itu dengan tissue."Sayang, sepertinya aku akan menghubungi papamu besok. Lahan mahar pernikahan James dan Laura sebaiknya dibangun, kalau dibiarkan menganggur, sayang sekali. Lokasinya sangat strategis di jantung kota Jakarta

    Last Updated : 2022-04-07
  • Terjerat Cinta Milyarder Seksi   Hadiah dari Tuhan

    Mobil Mercy hitam itu memasuki sebuah lahan kosong yang amat luas yang ditutupi oleh lembaran seng dari sisi luar jalan raya.Leeray dan Nicolas keluar dari mobil lalu melihat sekeliling mereka. Dari tempat mereka berdiri, mereka tak mampu melihat dimana ujung akhir dari lahan tersebut karena teramat luas.Nicolas merasa sangat kagum dengan kemampuan finansial besannya, Leonard Indrajaya. Lahan ini bernilai 26 milyar, tanpa satu bangunan pun berdiri di atasnya. Hanya seorang tycoon properti yang memiliki keberanian untuk membeli lahan kosong bernilai tinggi. Rasanya 15 milyar pun hanya seperti debu tertiup angin bila dihadapkan dengan rencana pembangunan lahan ini."Lee, berapa perkiraan total modal yang dibutuhkan untuk membangun keseluruhan lahan ini bila sesuai dengan ide bisnismu?" tanya Nicolas Carson dengan penasaran sembari menatap menantu kesayangannya itu.Dengan bimbang, Leeray pun menjawab, "Kemungkinan 1 sampai 2 triliun, Pa. Tergantung

    Last Updated : 2022-04-07
  • Terjerat Cinta Milyarder Seksi   To Love You More

    Setiap kali Leeray bercinta dengannya, Deasy merasa suaminya itu memujanya. Sejak awal mereka berpacaran memang perasaan Leeray selalu utuh diberikan kepadanya, Deasy tak pernah ragu. Sekalipun banyak mata wanita yang menatap suaminya dengan tatapan menggoda, tetapi Leeray tak tergoyahkan sekalipun.Ketika kehamilannya begitu besar, Deasy tidak bisa banyak bergerak dan lebih pasif dalam bercinta. Dia harus pasrah menerima apapun yang Leeray berikan untuknya. Namun, itupun sudah sangat memuaskan. Seperti saat ini ..."Apa kau suka, Sayang?" tanya Leeray sembari bergerak sangat perlahan menghunjamkan batang kejantanannya ke dalam liang cinta Deasy yang lembab dan hangat.Miliknya terjepit erat di dalam sana, Deasy seolah mencengkramnya."Uughh ... kau berhasil memuaskanku dengan posisi ini, Hubby. Aku menyukainya ... keep it up, Gorgeous," jawab Deasy sambil melenguh terengah.Bibir Leeray mengecupi bahu dan ceruk leher Deasy menyisakan jejak m

    Last Updated : 2022-04-07
  • Terjerat Cinta Milyarder Seksi   PUBEX Indrajaya Realty

    Papi Leonard tiba di Jakarta pukul 08.00 WIB, dia diantar dengan helikopter dari lahan samping rumah Leeray yang di Perth. Helikopter itu mendarat di helipad atap gedung Indrajaya Realty di Jakarta Pusat.Sesampainya di gedung kantor Indrajaya Realty, Leonard bergegas mencari Leeray. Putera sulungnya itu sudah berada di ruangan CEO bersama besannya, Nicolas Carson. Dia agak terkejut dengan kehadiran besannya lalu dia pun menyapanya."Halo, Tuan Nicolas. Ada angin apa hingga jauh-jauh datang kemari?" ujar Leonard seraya merangkul dan menjabat tangan pria bule kekar itu kemudian mengajaknya duduk di sofa."Halo, Tuan Leo. Hari ini PUBEX perusahaan Anda, saya ingin menghadirinya. Saya sebenarnya sudah di Jakarta sejak dua hari lalu, menginap di rumah baru Leeray," jawab papa mertua Leeray itu."Ohh iya memang hari ini ada acara public expo di Hotel Mandarin Oriental. Leeray yang akan jadi narasumber perusahaan, dia yang paling menguasai profil perusaha

    Last Updated : 2022-04-07

Latest chapter

  • Terjerat Cinta Milyarder Seksi   Cinta Sejati yang Seperti Anggur (The END)

    Elena tinggal setengah tahun di rumah Leeray sebelum akhirnya kembali tinggal di Jakarta. Dia memiliki keterikatan yang sangat erat pada Leon secara batin, jadi sulit baginya untuk melepas Leon jauh darinya. Namun, di sisi lain Elena juga memikirkan Leo-nya yang tidak muda lagi dan masih harus bolak-balik Jakarta-Perth naik helikopter demi bisa bersama dengannya.Dalam pikiran Leon yang memang lebih dewasa dibanding bocah seumurnya, diapun memikirkan papinya sehingga meminta Elena untuk kembali ke Jakarta. Dia berjanji akan sekolah dengan rajin dan lulus secepat mungkin.Pada tahun kedua sekolahnya di Applecross Primary School, Leon mendapat tawaran akselerasi pendidikan sebanyak 2 tingkat. Jadi dia langsung naik ke kelas 6 primary school. Ketika Leeray dipanggil oleh kepala sekolah Mr. Thomas Banks dan diberitahu mengenai kabar ini, dia sangat senang sekaligus terkejut."Leon, apa kamu siap bila harus belajar lebih banyak dan lebih cepat dibanding murid yang la

  • Terjerat Cinta Milyarder Seksi   Makan Malam Nostalgia

    Chef yang dipekerjakan oleh Leeray di resort itu sangat ahli memasak. Menu-menu yang dipesan oleh keluarga Indrajaya memang sengaja dipilih begitu variatif dan sulit. Namun, eksekusi setiap hidangannya terasa lezat dan tampilannya begitu menggugah selera. Tamu yang makan di restoran resort bisa dipastikan tidak akan kecewa."Masakannya enak sekali, Bang. Bolehlah diadu sama masakan Bibi Rina," puji Leon sambil mengambil desert."Aku setuju denganmu, Leon," sahut Midori yang masih mengunyah makanannya.Anak-anak itu sudah bisa makan sendiri tanpa disuapi orang tuanya. Tahun ini mereka berusia 7 tahun menuju ke 8 tahun."Bang, apa ada live entertainment untuk pengunjung resort nantinya?" tanya Leon penasaran karena saat mereka di resort itu memang tidak ada hiburan selain keindahan alam.Pertanyaan yang mengejutkan dari Leon, memang dia belum mempersiapkannya mengenai live entertainment itu. Namun, sepertinya perlu dirancang konsepnya dengan se

  • Terjerat Cinta Milyarder Seksi   Midas Touch

    Sepanjang sore itu, Leeray dan Deasy tidak keluar dari kamar yang mereka tempati di resort pulau pribadi milik mereka. Lengan Leeray tak ingin melepaskan dekapannya di tubuh Deasy seolah tidak dapat berpisah jauh dari istrinya.Setelah meminta berulang kali untuk melepaskannya, Deasy pun malah ketiduran di pelukan suaminya dan berhenti protes. Memang tidak ada yang bisa menandingi ego Mr. CEO. Sepertinya sepanjang pernikahan mereka, Deasy hampir selalu berkompromi bila berhadapan dengan Leeray. Suaminya itu terlalu persuasif bila menginginkan sesuatu.Leeray tidak mengantuk, dia memandangi wajah Deasy sambil membelai rambut panjang Deasy, wanita yang dia cintai dengan segenap jiwanya.Perlahan mata Deasy membuka, bulu matanya bergetar seperti sayap kupu-kupu. Dia pun menatap Leeray yang berhadapan dengannya."Apa kau tidak tidur, Lee? Sejak kapan kau memandangiku?" tanya Deasy jengah.Leeray pun tersenyum dan menjawab, "Aku tidak

  • Terjerat Cinta Milyarder Seksi   The Lover Secret Island

    Sepanjang sore mereka semua bermain-main di kolam renang dan menikmati snacks and beverages yang disediakan di pool bar oleh chef yang dipekerjakan di sana. Head manager resort itu memang ingin memberikan demo untuk service resort itu sesuai permintaan Leeray.Rencananya bila segalanya sudah siap, mereka akan melakukan launching resort pulau pribadi itu. Hanya saja memang mereka belum menemukan nama yang cocok untuk pulau pribadi itu.Leeray berbicara pada Deasy, "Baby Girl, apa kamu ada ide untuk nama pulau ini? Aku masih belum menemukan nama yang cocok hingga sekarang.""Mungkin kita harus memikirkannya lagi, Lee. Rasanya begitu sulit karena ada perasaan emosional di dalamnya dan nama yang terlalu biasa akan membuat kita kecewa nanti," jawab Deasy dengan bijak.Mereka berdua berendam di dalam kolam renang yang airnya hangat tertimpa sinar matahari siang tadi. Sementara ketiga bocah itu bermain bola di air bersama Leonard dan Elena."T

  • Terjerat Cinta Milyarder Seksi   Bermalam di Pulau Pribadi

    Setelah bocah-bocah itu pulang dari sekolah, rombongan keluarga Indrajaya bertolak ke pulau pribadi yang masih belum diberi nama itu dengan 2 helikopter. Leon ikut bersama papi maminya, sedangkan Midori dan Poseidon ikut bersama Leeray dan Deasy di helikopter lainnya.Mereka memang berencana untuk menginap semalam di resort yang sudah jadi di pulau pribadi itu, jadi mereka membawa koper berisi pakaian ganti.Perjalanan dengan helikopter memakan waktu sekitar 3 jam lebih sedikit dari helipad samping rumah Leeray ke pulau pribadi itu. Mereka pun sempat tertidur di perjalanan karena mengantuk dan bosan. Akhirnya, mereka pun berhasil mendarat di landasan pesawat yang dibangun di sisi barat pulau itu. Leeray sengaja membuat bandara kecil agar jet pribadi atau pesawat komersil yang tidak terlalu besar dapat mendarat di pulau itu untuk tujuan menarik customer berkantong tebal.Leonard membantu Elena dan Leon turun dari helikopter. Brian, pengawal pribadinya memba

  • Terjerat Cinta Milyarder Seksi   Menemukan Cinta Sejati

    Sore itu sekitar pukul 16.00 saat matahari sudah tidak terlalu terik, Deasy dan Leeray memakai baju berkuda mereka. Mereka sudah berjanji untuk mengajari anak-anak berkuda.Leonard dan Elena juga ikut berjalan kaki ke istal untuk melihat-lihat kuda koleksi Leeray. Awalnya hanya ada 2 ekor ketika Leeray membelikan kuda itu untuk ulang tahun Deasy 6 tahun lalu saat anak-anaknya masih bayi. Tetapi, kemudian Leeray memutuskan untuk melakukan breeding kuda Thoroughbred itu. Terkadang ada kolektor kuda ras bagus yang membeli keturunan kuda miliknya dengan harga fantastis.Leeray terkadang meminta James, adik nomor tiganya yang berprofesi sebagai dokter hewan untuk mengecek kesehatan kuda-kudanya sekaligus mengajak Jacob dan Joshua, putera kembarnya mengunjungi Midori dan Poseidon, sepupu mereka."Kudanya total ada berapa ekor, Lee?" tanya Leonard sembari merangkul pinggang Elena memasuki istal yang bagus dan bersih itu."Sekarang total ada 10 ekor kuda, Pi. Aku

  • Terjerat Cinta Milyarder Seksi   Kejutan dari Jakarta

    Setelah mengurus keperluan administrasi pindah sekolah baru untuk Leon, Leeray menunggu Midori dan Poseidon pulang sekolah. Dia sengaja cuti kerja sehari untuk menyelesaikan berbagai hal terkait sekolah Leon. Dia menemani Leon berkeliling sekolah barunya, Applecross Primary School."Bang, apa tidak masalah hari ini Abang tidak masuk kantor?" tanya Leon sambil berjalan di sebelah Leeray mengelilingi sekolah barunya yang sangat luas.Leeray menoleh ke arah Leon yang lebih pendek darinya. "Nggakpapa, sehari saja. Abang nggak ada janji di kantor kok hari ini," jawabnya sembari tersenyum tipis. Mereka berdua lebih mirip seperti ayah dan anak dibanding seperti kakak beradik.Bel tanda usai pelajaran sekolah hari itu berbunyi nyaring. Para siswa Applecross Primary School berhamburan keluar dari ruang kelas mereka masing-masing.Midori dan Poseidon keluar dari ruang kelasnya dan melihat papi mereka berjalan di koridor sekolah bersama Leon."Pap

  • Terjerat Cinta Milyarder Seksi   Mendaftar Sekolah Baru

    Seusai makan malam, anak-anak kembali ke kamar masing-masing untuk beristirahat karena Midori dan Poseidon besok harus masuk sekolah. Leon pun lelah setelah melakukan perjalanan jauh Jakarta-Perth. Kamarnya ada di sudut berbeda satu kamar dengan Poseidon, dia sendiri yang memilih kamar itu. Di mansion house Leeray ada sekitar 10 kamar yang sebagian besar berukuran sedang yang cocok untuk anak-anak hingga remaja.Kamar yang dulu ditempati oleh Papi Leo dan Elena ketika mengandung Leon masih dirawat dalam kondisi kosong. Leeray memang menyediakannya kalau sewaktu-waktu papinya ingin berkunjung ke rumahnya.Sementara itu di Jakarta, papinya sedang berusaha keras mengalihkan pikiran Elena yang mengkuatirkan putera tunggalnya yang tadi pagi berangkat ke Perth. Leonard sadar betul bahwa Elena memiliki ikatan batin yang sangat kuat dengan Leon.Tangan Leonard membelai pipi Elena sembari berkata, "El Sayang, jangan menguatirkan Leon lagi ya. Leeray sudah mengirimkan fot

  • Terjerat Cinta Milyarder Seksi   Menjemput Leon

    Pukul 15.00 waktu Perth. Kedua anak kembar dan papi mami mereka sudah menunggu Leon di ruang tunggu gerbang kedatangan penumpang pesawat dari Indonesia.Bocah 7 tahun yang tampan itu menyeret sendiri kopernya yang tampak agak terlalu besar untuknya. Keluarga Leeray tertawa melihatnya.Dengan segera, Leeray membantu Leon membawakan kopernya. Mereka berpelukan sebentar. Sebenarnya status mereka kakak beradik hanya saja berbeda 36 tahun usia dan berbeda ibu."Penerbangannya lancar 'kan, Leon?" tanya Leeray."Lancar, Bang. Pilotnya bagus," jawab Leon."Leeoooonnn!" seru Midori seraya berlari menubruk tubuh Leon memeluknya erat.Leon pun menyeringai memeluk keponakan yang seusianya itu. Kemudian Poseidon juga memeluknya sekalipun tidak seheboh Midori."Welcome to Perth, Leon!" ucap Poseidon lalu mengacak-acak rambut Leon dengan iseng sambil menyengir bandel mirip kebiasaan maminya.Midori pun melepaskan pelukannya pada Leon. Kemudia

DMCA.com Protection Status