Share

Bab 1101

Author: Si Luar Biasa
"Apa kamu yakin mau menyerahkan perusahaan pada James?" tanya Paula pada Michael. Dia benar-benar tidak mengerti alasan Michael memilih James.

"Tentu saja, aku percaya pada James," kata Michael.

"James itu menyebalkan. Aku rasa dia tidak bisa menjalankan tugasnya dengan baik," kata Paula.

Michael melihat Paula sambil mengernyitkan dahi. Dari mana dia mendapat pikiran seperti itu?

Michael tidak bisa menahan tawa. Jika memang benar, Paula harus siap-siap kecewa.

Dulu, Michael bisa melihat potensi dalam diri James, jadi dia menolongnya. James ternyata berkembang di luar ekspektasinya, ini benar-benar membuat Michael terkejut.

Saat Michael pergi ke Binxian, James tidak lalu melupakannya, dia menyambut Michael dengan maksimal. Bisa dikatakan atas dasar itulah membuat Michael memilihnya saat ini.

"Kalau kamu menganggap remeh James, kamu akan menyesal," kata Michael.

Paula tidak percaya ucapan Michael.

"Aku hanya asisten, tugasku adalah memperingatimu," kata Paula.

"Terima k
Locked Chapter
Continue Reading on GoodNovel
Scan code to download App

Related chapters

  • Suami Dibuang Sayang   Bab 1102

    Santiago tertawa saat mendengar pertanyaan Michael. Di Chinatown tidak ada yang tahu cerita itu tapi Santiago tahu. "Kamu sudah menabur garam di atas lukanya," kata Santiago."Oh?" Michael terkejut, "Kamu tahu ceritanya?""Ryan pernah melakukan kesalahan pada orang lain. Orang itu mengejar Ryan sampai membuatnya takut keluar rumah. Orang itu ingin membunuhnya. Kejadian itu membuat Ryan kencing di celana. Kemudian dia berlindung di balik ibunya. Berkat ibunya, masalah itu beres," jelas Santiago.Michael tidak menyangka ucapannya barusan membuat luka lama Ryan menjadi terbuka kembali.Hanya sampah yang berlindung di balik seorang perempuan. Ryan berlindung di balik ibunya. Itu yang membuat Ryan emosi. Michael tersenyum, "Dia kencing di celana? Kalau begitu aku akan membelikan celana baru untuknya."Ucapan Michael ini membuat Santiago dan timnya tertawa. Mereka semakin menyukainya. Setelah bertahun-tahun, Santiago akhirnya punya kesempatan untuk membalas dendam. "Ryan itu licik

  • Suami Dibuang Sayang   Bab 1103

    Pikiran Ryan dikuasai amarah. Tubuhnya gemetar.Michael sengaja memprovokasinya. Namun tiba-tiba ada yang berkata, "Tidak kusangka ada keributan di sini," Bagi Michael, dia tidak mengenal orang itu tapi bagi Ryan dan Santiago, mereka tahu pemilik suara ini"Cooper.""Cooper.""Cooper."Orang-orang menyapanya, membuat Michael mengernyitkan dahinya. Santiago berbisik pada Michael, "Dia Cooper."Michael bisa mendengar kemarahan dalam ucapan Santiago. Wajar saja Santiago marah. Gara-gara Cooper, hidupnya menjadi berantakan. "Cooper, kamu datang di waktu yang tepat," kata Ryan sambil menatap Michael dengan pandangan kasihan. Dia lah yang memanggil Cooper. Karena dia tahu pasti dia akan kalah fisik dari Michael. Cooper mengangguk dan menatap Santiago."Santiago, kamu berani juga ya datang ke sini," kata Cooper. Disampingnya berdiri seorang perempuan dengan rambut merah. Penampilannya cukup seksi. Cooper sengaja memeluk perempuan itu. Perempuan itu dulunya pacar Santiago.

  • Suami Dibuang Sayang   Bab 1104

    "Santiago, apa pengawal itu tangguh?""Ya, aku pernah melihat sepak terjangnya.""Michael akan kewalahan,"Di workshop, orang-orang yang belum pernah melihat kemampuan Michael sangat mencemaskan dirinya.Mereka tidak takut dengan reputasi masing-masing. Setelah kejadian itu, mereka ditinggalkan dan hidup mereka sudah susah. Mereka tidak ingin Michael terluka. Michael lah yang memberi mereka kesempatan kembali. Santiago juga tahu kalau Cooper memiliki pengawal tangguh. Selama bertahun-tahun dia memiliki musuh yang selalu dikalahkan oleh pengawalnya. Sekarang Santiago tidak merasa cemas. Dia sudah melihat bagaimana kemampuan Michael. "Tenang saja, Michael akan mengalahkan mereka dalam waktu singkat," kata Santiago dengan begitu percaya diri.Sementara yang lain sulit mempercayainya. Mereka belum pernah melihat kemampuan Michael "Kamu tidak perlu banyak gaya. Itu memalukan," kata si pengawal yang meremehkan Michael. Michael tersenyum. Banyak gaya?Sayang sekali hal itu

  • Suami Dibuang Sayang   Bab 1105

    Setelah Ryan berlutut, orang-orang kaya di sekitar Cooper juga berlutut. Dia menjadi satu-satunya yang berdiri. Dengan kondisi seperti itu, itu akan merugikan Cooper. Hal ini menandakan masa depan bisnis di Chinatown ini akan berada di bawah kepemimpinan Michael.Sebelumnya, Santiago pikir orang-orang ini lebih baik mati dibandingkan berlutut tapi ternyata mereka memilih berlutut. Kalau hal ini sampai kedengaran pihak luar, Michael akan menjadi sosok yang akan mengguncangkan Chinatown. Namun akan ada perlawanan. Bisakah Michael mengatasinya?"Michael, kamu sudah memikirkan akibatnya?" kata Cooper sambil melihat Michael dengan tatapan membunuh. Dia tidak ingin kehilangan reputasinya. Namun jika Michael tidak berubah sikap, dia tidak punya pilihan lain selain berlutut."Kamu pikir bisa mengancamku? Lihatlah pengawalmu. Kalau kamu tidak ingin berbaring di tempat tidur seperti dia, cepat berlutut," ancam Michael.Raut wajah Cooper menjadi mengerikan. Dia tidak bisa menerima nasib

  • Suami Dibuang Sayang   Bab 1106

    Melihat sikap Rowan, jelas sekali dia tidak peduli dengan hal semacam itu selama Cooper tidak meninggalkan jejak dan tidak tertangkap. Sudah banyak musuhnya yang bertekuk lutut dihadapannya. Jika dia tidak dapat menaklukan mereka, mana mungkin ia bisa sampai di posisi sekarang ini. Cooper ingin membunuh orang. Alih-alih menghentikannya, Rowan memilih mengawasinya dengan bangga.''Sayangnya orang ini sulit ditangani,” ujar Cooper. Jika Michael mudah ditaklukan, dia tidak perlu menghadap Rowan.''Bukankah pengawalmu saja sudah cukup?'' cibir Rowan.''Pengawal sudah kalah olehnya. Dia tangguh sekali,'' ujar Cooper. Setelah mendengar penjelasan Cooper, Rowan menghempaskan diri di kursi. ''Siapa yang telah kamu ganggu?'' tanya Rowan serius. Dia tidak peduli tentang balas dendam Cooper. Dia lebih mempedulikan setangguh apa lawannya.''Jangan khawatir. Dia bukan berasal dari Chinatown,” jawab Cooper. Rowan menatapnya tak percaya.“Ayah, bisakah kau mencarikanku seorang jagoan?” tanya C

  • Suami Dibuang Sayang   Bab 1107

    “Aku bilang semua orang, termasuk Cooper, tentu saja,” jawab Michael santai.Evie sangat terkejut. Tanpa sadar anggur di tangannya berjatuhan. Michael tidak menyadari kalau Evie baru saja memasukkan anggur ke mulutnya. Dia pikir Evie tidak sengaja menjatuhkannya. Setelah memunguti anggur-anggur yang jatuh, dia membersihkannya lalu memakannya.“Kaget?” tanya Michael.Evie berdiri dan berkata,” Ini lebih dari kaget. Ini luar biasa. Tahukah kamu bahwa dia dekat dengan Teresa? Kamu malah membuatnya berlutut.”“Teresa hanyalah salah satu anjing peliharaanku. Jika dia mau menyelamatkan Cooper, apakah itu artinya aku akan melakukan hal yang sama?” tanya Michael.“Ini ...” Evie tak bisa berkata-kata. Tak dapat dipungkiri dia masih merasa takjub. Cooper seorang yang sangat temperamen. Dia dominan dan sombong. Dia tidak peduli dengan siapapun di Chinatown.Demi untuk kepentingannya sendiri, dia menusuk Santiago dari belakang. Bagaimana mungkin seorang pemberontak sepertinya mau berlutut pa

  • Suami Dibuang Sayang   Bab 1108

    Danny dan Warren sudah saling membenci sejak awal persaingan. Bagi Danny, kebenciannya terhadap Warren sudah mendarah daging. Dia tidak akan pernah mengijinkan Keluarga Han dari Yanjing mengacak-acak teritorinya di Chinatown.Generasi perusak itu ingin keluarganya menanggung kesalahan mereka. Danny tak akan membiarkan hal ini terjadi.“Apakah ayahmu sudah pulang?” tanya Danny dengan nada marah.Menurut Teresa, Ferry jatuh ke tangan Michael. Dia tidak tahu kalau Ferry sudah mati. Apalagi setelah Teresa kembali ke Amerika. Dia mengatakan pada keluarganya bahwa ayahnya tak akan kembali ke Amerika karena satu dan lain hal.“Tak ada kabar apapun dari ayah sampai sekarang, kek,” jawab Teresa.“Sepertinya aku harus mencarinya sendiri,” ujar Danny.Teresa sangat terkejut. Kedatangannya menghadap Danny adalah untuk meminta pendapat untuk bisa mencari jalan keluar atas masalah ini. Tak disangka, Danny akan turun tangan sendiri. Ini sama sekali di luar ekspektasinya. Selama ini, Keluarga

  • Suami Dibuang Sayang   Bab 1109

    Para orang tua dari seluruh keluarga papan atas China di Amerika memperingatkan generasi muda anggota keluarganya untuk tidak terlibat masalah apapun saat ini. Begitu pula keluarga Ma walaupun mereka tidak termasuk golongan itu. Danny tiba-tiba muncul dan semua orang dalam bahaya. Mereka tidak hanya khawatir tapi juga ketakutan. Muka-muka pucat dan tubuh yang gemetaran tampak di ruang keluarga seluruh menghuni Chinatown.“Ayah, apakah pesta ulang tahunmu akan dijadwalkan ulang?”“Bagaimana bisa kita mengubah tanggalnya? Undangan telah disebar dan lusa adalah hari ulang tahunnya. Tampak seperti lelucon mengubah tanggal pesta sekarang.”“Kemunculan Danny mengacaukan segalanya. Siapa yang tahu apa yang dia inginkan? Keluarga kita adalah yang terdepan saat ini. Apa jadinya jika hal buruk terjadi?'Itulah percakapan anggota keluarga Wu dengan David, yang duduk di sofa dengan ekspresi wajah serius. Dia satu generasi dengan Danny. Mereka pernah berseteru tapi Danny tidak membalas dend

Latest chapter

  • Suami Dibuang Sayang   Bab 3330

    “Malam sudah larut. Kembalilah ke pondok dan istirahatlah.”Michael menepuk bahu si trenggiling dan membawanya menuju halaman belakang.Di halaman belakang, Sari sedang duduk dalam keadaan gelisah. Dari sorot matanya yang indah, terlihat perasaan cemas dan kesepian.Ketika Jenny datang dengan penuh kegembiraan mengumumkan kembalinya Michael, mata cantik Sari menjadi berbinar-binar. Meskipun dia adalah seorang perempuan yang terbiasa bersikap anggun, tetap saja Sari tidak bisa menahan diri untuk cepat-cepat menyambut kedatangan Michael. Ketika melihat Michael, mata Sari yang indah menampakkan rasa haru, cemas dan gembira. Bibir merahnya terbuka. Michael tidak bisa menahan diri untuk tidak terkejut. Sebelumnya Michael menjaga jarak dengan Sari. Sekarang Michael tersenyum padanya.Meskipun hanya senyuman, namun makna dari senyuman itu terlihat jelas.Sari memahami senyuman Michael. Dalam hatinya, dia merasa sedih. Namun Sari tetap tersenyum. “Hei, kalian ke mana saja? Tahuk

  • Suami Dibuang Sayang   Bab 3329

    Parza menghela napas panjang sambil menatap Felix, yang sudah dibawa jauh. Putranya melihat Parza dengan tatapan putus asa. "Dewa Es, aku sudah menghukum anakku. Kalau kamu masih belum puas, aku bersedia menambah hukumannya."“Bukankah besok putramu akan menikah? Itu adalah acara besar Keluarga Fang, bukan? Mengapa kalian melakukan sesuatu yang serius seperti ini?" Michael tertawa. Perlahan-lahan dia berdiri, "Begini saja. Tambahkan hukuman itu ketika dia sudah menikah nanti, atau ketika suasana hatiku sedang buruk. Bagaimana?"Mata Parza melebar. Bagaimana Dewa Es bisa bersikap murah hati seperti ini? Dewa Es membela Felix meskipun dirinya dimasukkan ke dalam Penjara Langit dan diberi hukuman es dan api. Tuan Onn mengerutkan dahi dan memandang Michael dengan aneh.Meskipun sosok laki-laki di depannya masih muda, tapi dia memiliki kebijaksanaan seperti tetua. Tidak jadi menghukum Felix? Apa … apa Dewa Es menyukai Keluarga Fang?Parza tidak tahu pikiran Michael tapi baginya

  • Suami Dibuang Sayang   Bab 3328

    Felix mengerutkan dahi, "Aku benar-benar bingung dengan sikap kalian. Aku menangkap seorang laki-laki yang menganiaya perempuan tua. Kenapa sikap kalian berlebihan seperti ini?""Orang ini cukup kuat meskipun sudah melakukan kejahatan. Jadi aku memberinya hukuman kecil sekaligus sebagai bentuk peringatan."Felix menatap Michael dengan kejam.Laki-laki sialan ini pasti menceritakan kejadian yang tidak sebenarnya kepada Tuan Onn dan ayahnya, Parza sehingga membuat keduanya marah. Felix ingin menambah hukuman Michael!Hukuman kecil?!Mata Tuan Onn dan Parza melebar. Kaki Dewa Es hitam seperti batu bara. Bagaimana mungkin hukuman yang diberikan kepada Dewa Es ini bisa disebut hukuman kecil?!Parza dan Tuan Onn sudah hidup lama di dunia gurun. Bagaimana mungkin mereka tidak tahu hukuman apa yang digunakan sehingga menyebabkan kaki seseorang menjadi hitam?!Jika Michael adalah orang biasa, mereka tidak akan semarah ini tapi ini Dewa Es! Semakin memikirkannya, Tuan Onn semakin jeng

  • Suami Dibuang Sayang   Bab 3327

    Felix terlihat bangga. Penerangan Penjara Langit itu relatif gelap. Felix tidak menyadari ekspresi kemarahan di wajah ayahnya. Felix menatap Michael yang ada di dalam sel penjara sambil mendengus. Dari tatapan Felix seolah-olah dia memberi tahu Michael bahwa meskipun ayahnya, Parza datang, itu bukanlah jaminan nyawa Michael bisa diselamatkan. Felix tidak bisa menyembunyikan rasa puasnya ketika melihat bekas pertarungan di sekeliling Penjara Langit. Sepertinya si pembunuh sudah menghajar Michael berkali-kali. Namun, yang membuat Felix senang adalah Michael tetap hidup setelah mengalami penyiksaan seperti itu.Kalau saja Felix mengetahui bahwa Michael adalah Dewa Es, maka semua ini tidak akan terjadi. Tidak seperti Felix, Parza menggertakkan gigi dan ingin meluapkan amarahnya. Jika sebelumnya Felix adalah kebanggaan besar dalam hidupnya, sekarang Parza merasa lebih baik memiliki telur daripada memiliki anak bodoh seperti itu.“Apa jangan-jangan kamu menangkapnya?” tanya Parza

  • Suami Dibuang Sayang   Bab 3326

    Kacau!Berantakan!Ruangan sel Penjara Langit itu begitu berantakan. Dari situ terlihat bekas pertarungan yang sudah terjadi. “Apa ini?” Tuan Onn terkejut melihat pemandangan di depannya ini. Firasat tidak enak muncul di hatinya. Apa jangan-jangan Dewa Es ….“Parza!” teriak Tuan Onn. Parza tidak berdaya melihat situasi di dalam penjara tersebut. “Keluarga Fang, tunggu saja nasib kalian. Kalian akan dikuburkan bersama-sama,” Tuan Onn menggelengkan kepala. Dia segera bergegas masuk ke dalam penjara.Parza masih berlutut. Matanya kosong. Dia tidak tahu harus berbuat apa. Setelah melihat Tuan Onn masuk ke dalam penjara, Parza segera tersadar. Buru-buru dia berdiri dan berkata pada salah satu pelayan, "Pergi … pergi jemput anakku yang bodoh itu ke sini.”Pelayan itu mengangguk dan segera pergi. Sejenak Parza menjadi ragu. Dia menghela napas dan menghirupnya. Kemudian bersama pelayannya yang lain, Parza segera masuk menuju Penjara Langit.Penjara itu gelap dan bau. Orang - o

  • Suami Dibuang Sayang   Bab 3325

    Penjara Langit!Tidak perlu dijelaskan lagi apa makna tempat itu bagi Keluarga Fang, apalagi Tuan Onn. Tidak mungkin!Kaki Parza lemas. Tubuhnya bergoyang hingga menabrak meja di belakangnya. Meja kayu itu mundur beberapa meter.Namun, ketika Parza tidak bisa menahan lagi, para pelayan itu datang membantunya!Penjara Langit adalah tempat dikurungnya orang-orang yang paling keji. Lingkungan penjara itu juga buruk. Jika orang biasa masuk ke dalam Penjara Langit, hal itu biasa saja tapi ini Dewa Es! “Lihat apa yang kamu lakukan!” Tuan Onn menjadi marah. Meskipun Tuan Onn tidak berinteraksi langsung dengan Dewa Es. Namun sebagai manusia gurun, dukungan Dewa Es terukir di tulangnya. Bagaimana mungkin Tuan Onn tidak marah ketika Dewa Es dipenjara di tempat seperti itu?!Parza jadi tambah lemas. Dia terhuyung dan duduk di tanah.Benar. Apa sebenarnya yang dilakukan Keluarga Fang di sini?!"Kenapa kamu masih berdiri di situ? Cepat jemput dia!" Tuan Onn segera membentak dan berge

  • Suami Dibuang Sayang   Bab 3324

    Jika bukan karena pelayan di belakangnya yang buru-buru membantunya, Parza sudah pasti jatuh lemas duduk di tanah. Itu dia!Ternyata itu dia!Dia adalah teman Dewa Es!Berarti ….Tuan Onn mengerutkan dahi. Memang dia yang memberikan saran untuk pergi ke penjara, tapi tetap saja dia jadi terkejut melihat ucapannya terbukti.“Lihat apa yang telah kamu lakukan!” Tuan Onn mengutuk Parza. Dia mendorong si pengawal dan membungkukkan badan sebagai tanda hormat pada si trenggiling, "Pahlawan Muda, kenapa … kamu ada di sini?"Parza segera tersadar dari rasa terkejutnya ketika dimarahi oleh Tuan Onn. Dia menyadari kesalahannya dan bergegas maju dengan panik. Ketika Tuan Onn menangani trenggiling, Parza segera mengambil tindakan yang diperlukan. Dia menendang pengawal hingga jatuh ke tanah."Berani-beraninya kamu! Berani-beraninya kamu memperlakukan tamu Keluarga Fang seperti ini? Aku ingin kamu mati. Pengawal!" teriak Parza. "Hadir!"“Bawa orang itu pergi. Potong tubuhnya menjadi d

  • Suami Dibuang Sayang   Bab 3323

    Alis Parza berkerut. Dia berkata dengan nada mendesak, "Tuan Onn, tolong beri tahu aku."“Parza. Jika kamu hanya berambisi menjadi kepala keluarga, kemampuanmu yang sekarang sudah lebih dari cukup. Namun, jika kamu ingin jadi pemimpin masa depan dunia gurun, tentunya kemampuanmu yang sekarang tidaklah cukup."Kalau orang lain membicarakan Parza seperti itu, tentu saja Parza tidak akan senang. Bahkan dia bakal sangat marah.Namun karena ucapannya ini datang dari Tuan Onn, Parza menerimanya dengan rendah hati."Tolong beri aku nasihat, Tuan."“Jika orang itu memiliki ambisi besar di masa depan, dia tidak boleh melupakan hal kecil. Bahkan dia harus bisa kejam," Tuan Onn berdiri dan tersenyum. Dia datang mendekati Parza dan menepuk pundaknya. Tuan Onn menggelengkan kepalanya dan berkata, "Kalau kamu masih menjaga hatimu seperti ini, kamu tidak akan bisa maju."“Hatiku?” Parza jadi bingung. “Parza, jangan terlalu mempercayai orang lain, terutama orang-orang di sekitarmu,” ujar Tuan

  • Suami Dibuang Sayang   Bab 3322

    Tuan Onn tidak langsung menjawab pertanyaan Parza. Dia mengerutkan dahi seolah-olah sedang memikirkan sesuatu.Parza sudah tidak sabar, tapi dia tidak berani mengganggu Tuan Onn. Jadi Parza hanya bisa berdiri di sana. Dia tidak tahu harus berbuat apa. Waktu berlalu. Mungkin dalam suasana hati Parza saat ini, satu menit terasa seperti setahun. Tuan Onn mengerutkan dahi. Perlahan-lahan dia menatap Parza, "Apa menurutmu itu tidak aneh?”“Tuan Onn, apanya yang aneh?”“Maksudku, Dewa Es,” jawab Tuan Onn sambil mengerutkan dahi. “Dewa Es?” Parza jadi lebih bingung."Rumah ini dijaga ketat, apalagi ketika perjamuan besar. Tentunya tidak mudah bagi siapa pun untuk keluar masuk rumah ini tanpa ijin. Bahkan jika Dewa Es memiliki kemampuan luar biasa, tidak mungkin dia bisa menghilang."“Aku juga berpikir seperti itu tapi aku juga tidak memahaminya,” Parza mengira Tuan Onn kepikiran sesuatu tapi ketika mendengarnya, Parza jadi lemas. Selain itu, apa alasan Dewa Es pergi?"Maksud Tua

Scan code to read on App
DMCA.com Protection Status