Share

Chapter 66

Meskipun Savana yang sudah dijadikan tersangka namun dalam lubuk hatinya tetep saja ia merasa sangat gelisah, disatu sisi ia merasa sangat kecewa dan tidak habis pikir pada Maura yang bisa-bisanya menusuk Erik namun disisi lain ia juga tidak mau terus-menerus menekan dan menyalahkan Maura karena takut jika nantinya anak kesayangannya itu menjadi depresi. "Aku saat ini benar-benar tidak bisa tenang, walupun sekarang Savana yang menjadi tersangka tapi aku masih enggak yakin kalau Maura benar-benar dalam posisi yang aman," batin Mama Maia.

Perasaannya terasa kacau apalagi pikirannya, ia harus menanggung beban akibat ulah putri kesayangannya yang selalu ia bangga-banggakan. "Gimana kalau suatu saat semuanya terbongkar dan Maura ketahuan kalau dia yang sudah menusuk Erik? Gimana?" lanjut Mama Maia dalam hatinya yang membuat hatinya semakin tidak tenang.

Tidak heran memang kalau Maia memperlakukan Maura dengan sangat manja karena memang Maura adalah satu-satunya buah hati yang ia miliki ser
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status