Share

Bab 289

Author: Lord Leaf
Malam itu, semua orang yang menerima pil ajaib dari Charlie tidak dapat tidur sama sekali.

Jasmine yang menyaksikan sendiri keajaiban terjadi pada kakeknya, juga merasa gembira.

Ketika ia berpikir mengenai pil ajaib yang diberikan Charlie kepadanya, ia bisa merasakan kehangatan menyelimuti hatinya.

Ia tidak akan pernah melupakan kebaikan Charlie kepadanya.

Di saat ini, Aurora, putri dari keluarga Quinton juga tidak bisa tidur memikirkan Charlie.

Setelah ayahnya menerima dua buah pil ajaib dari Charlie, ayahnya segera memberikan pil tersebut kepadanya setelah mereka tiba di rumah. Setelah itu, Graham memberitahunya untuk menyembunyikannya.

Oleh karena itu, Aurora menyimpan pil itu di dekatnya, dan suhu tubuh dan aroma tubuhnya lekat di pil tersebut.

Aurora sangat bahagia ketika ia mengetahui bahwa pil itu diberikan oleh Charlie.

Sementara itu, Charlie, pria yang ada di belakang ini semua, sedang tertidur di lantai dekat dengan tempat tidur istrinya seolah-olah ia sedang menikmat
Continue to read this book for free
Scan code to download App
Locked Chapter
Comments (2)
goodnovel comment avatar
Abdul majid
ceritanya bagus tapi harga coinnya gk relevan kalau mau sama dg harga novel yah. mending beli novelnya. keliatan fisiknya dan bisa di jual lg.
goodnovel comment avatar
Ben Arfa
Seharusnya coin jgn terlalu mahal,bayangkan bisa habis jutaan untuk membaca 1 buah novel ini saja.coba perbaiki managementnya,jd pembaca tidak segan untuk membeli coin,setidaknya untuk membaca 1 novel tidak lebih dri 100k.sama seperti kita membeli sebuah buku novel.pikirkanlah :)
VIEW ALL COMMENTS

Related chapters

  • Si Karismatik Charlie Wade   Bab 290

    Douglas segera berbicara, “Aku mengunjungi pertunjukan Auto Aurous Internasional hari ini…”Charlie tahu bahwa Douglas penggemar mobil, dan mobil adalah salah satu yang paling ia sukai di dunia ini. Ketika ia masih kuliah, ia menyimpan beberapa dari pengeluarannya hanya untuk menyaksikan pameran mobil di kota.Charlie tersenyum lalu berkata, “Apa kamu ke sana untuk melihat-lihat mobil lagi?”“Benar,” jawab Douglas, kemudian berkata. “Kali ini, ada beberapa mobil sport kelas dunia edisi terbatas yang dipamerkan, ini kesempatan langka untuk bisa melihatnya.”Setelah itu, Douglas melanjutkan pembicaraan, “Oh, aku menghubungimu bukan untuk membicarakan mobil.”Charlie menjawab, “Lalu, kenapa kamu menghubungiku?”Douglas tampak ragu sejenak, lalu ia berkata, “Aku sedang berjalan keliling pameran dan aku melihat istrimu.”“Istriku?” Charlie terkejut, “Kenapa dia pergi ke pameran mobil?”“Aku juga tidak tahu.” Douglas menjawab, “Dia sedang bersama pria lain. Itulah alasan kenapa aku m

  • Si Karismatik Charlie Wade   Bab 291

    Perkataan dari pembawa acara itu mengejutkan semua orang. Kedua mobil ini merupakan mobil sport mewah yang terbaik. Dan hanya ada beberapa saja di negara ini. Orang biasa hanya bisa melihatnya di pameran mobil seperti ini dan orang yang sama sungguh telah membeli kedua mobil ini?!Kedua mobil mewah ini tidak bisa dibeli hanya dengan uang!Aston Martin ONE -77 hanya bisa dibeli oleh anggota dari Aston Martin, ditambah lagi, anggotanya hanya bisa membelinya jika ia memiliki tiga atau lebih mobil Sport Aston Martin yang seharga lebih dari sepuluh juta dolar untuk masing-masing mobil.Itu adalah kualifikasi dasar dari anggota untuk bisa membeli mobil tersebut. Aston Martin ONE-77 memiliki jumlah yang terbatas, dan jumlah unitnya hanya diproduksi sebanyak tujuh puluh tujuh unit di seluruh dunia. Dan yang dipamerkan di ruang pameran saat ini hanya satu dan hanya satu-satunya Aston Martin One-77 di negara ini! Untuk membeli sebuah mobil sport Bugatti Veyron edisi Hermes lebih sulit lag

  • Si Karismatik Charlie Wade   Bab 292

    Jason selalu tertarik dengan Claire, dan ia tahu mengenai keberadaan Charlie, tapi ia tidak pernah bertemu dengannya.Ketika ia menyadari bahwa pria yang berdiri di depannya adalah suami Claire, Jason memperhatikan Charlie, kemudian bertanya kepadanya, “Apa yang sedang kamu kerjakan sekarang, Charlie?”Charlie hanya menjawab, “Aku tidak bekerja sekarang.”Sorot mata Jason berubah menjadi sorot mata penghinaan ketika mendengar kata-kata Charlie. Sebenarnya, ia memiliki penilaian yang baik terhadap Claire ketika ia masih bekerja di Wilson Group. Ia sengaja mencari Claire saat ia mendengar bahwa Claire telah membuka bisnisnya sendiri. Oleh karena itu, ia sengaja meminta renovasi pusat pameran dan pertemuan sebelum mengundang Claire hari ini. Kali ini, Jason merasa ia harus menunjukkan statusnya kepada Charlie. Oleh karena itu, dengan tersenyum ia menatap Charlie dan berkata, “Charlie, aku pikir kamu tidak seharusnya di sini hari ini. Semua orang yang datang ke pameran mobil hari ini

  • Si Karismatik Charlie Wade   Bab 293

    Setelah selesai menghina dan mengkritik Charlie, Jason berbalik dan berbicara kepada Claire. “Claire, aku menambahkan sesuatu yang penting untuk kerja sama kita kali ini. Untuk menunjukkan ketulusanku kepadamu, kamu bisa memilih salah satu mobil mewah yang ada di sini hari ini, selain kedua mobil yang berada di pusat pameran. Pilihlah satu dari mobil-mobil ini, karena sudah waktunya kamu mengganti BMW 520 yang kamu kendarai saat ini. Bagaimana dengan Audi R58? Mobil itu sangat bagus, dan itu sempurna untukmu!”Jason sudah lama menginginkan Claire, dan alasannya mengundang Claire hari ini adalah ia ingin menggunakan kekuasaan dan kekayaannya untuk mendapatkan hati Claire dengan dalih renovasi pusat pameran dan konvensi.Jessica sudah mengetahui bahwa Jason memiliki rasa tertarik kepada Claire. Oleh karena itu, ia segera berkata, “Claire ini adalah ucapan terima kasih dari Tuan Grant. Kamu harus menerimanya.”Namun, Claire menolak tawarannya, dan ia berkata, “Terima kasih, Tuan Grant,

  • Si Karismatik Charlie Wade   Bab 294

    Jason berjalan melewati kerumunan orang menuju petugas keamanan dan berkata, “Saudaraku, aku adalah Wakil Manajer Umum dari pusat pameran dan pertemuan di Aurous Hill. Keluargaku pemilik tempat ini, bisakah kamu membiarkanku untuk mendekati kedua mobil tersebut?”“Tidak!” Salah satu petugas keamanan itu adalah pensiunan dari tentara, dia berkata dengan tegas, “Bos kami telah memerintahkan untuk tidak mengizinkan seorang pun mendekati mobil, hanya pemilik mobil yang boleh mendekati mobil ini!”Jason merasa sangat marah dan frustasi.Sial! Ia tidak diperbolehkan menyentuh mobil itu sama sekali.Ini benar-benar sangat memalukan, apalagi pusat pameran ini dimiliki oleh keluarganya!Jika ia benar-benar tidak boleh menyentuh kedua mobil itu, bukankah itu berarti ia sama saja dengan Charlie?Tidak! Jason tidak boleh kalah dari Charlie.Jason menahan rasa marah yang ia rasakan dan ia melanjutkan berbicara kepada petugas keamanan tersebut. “Saudaraku, aku juga seorang penggemar mobil, da

  • Si Karismatik Charlie Wade   Bab 295

    Kali ini, seorang manajer berpakaian jas keluar saat ia mendengar ada suara kegaduhan.Dan di belakangnya sekelompok pengawal berjalan mengikutinya.“Ada apa? Siapa yang membuat kegaduhan di sini?”Ketika Jason melihat sang manajer, ia langsung bertanya dengan nada sombong, “Apa kamu yang bertugas di sini?”“Benar.” Pria itu mengangguk dan berkata. “Saya adalah Manajer Eksekutif di pameran mobil ini, nama saya Luke Marshal, Anda?”Jason berkata, “Aku Jason Grant, pemilik dari pusat pameran dan pertemuan ini!”Luke mengangguk, kemudian menjawab. “Jadi, Anda Tuan Grant, apakah ada masalah?”Jason berbicara kepadanya dengan kasar.” Bawahanmu sangat tidak bisa diandalkan! Aku ingin naik ke panggung, sehingga aku bisa melihat mobil itu lebih dekat, tapi ia melarangku. Apa maksudmu? Apa kamu meremehkanku?” Luke tersenyum, kemudian menjawab, “Maaf, Tuan Grant. Tapi, kedua mobil itu telah dibeli oleh seorang konsumen kami. Kami hanya menunggunya untuk mengambil mobil-mobil iini. Kare

  • Si Karismatik Charlie Wade   Bab 296

    “Tuan Quinton, di sini ada Tuan Grant dari pusat pameran dan pertemuan Aurous Hill yang memaksa untuk menyentuh Aston Martin One–77. Di sini akan ada perkelahian, apa yang harus saya lakukan sekarang?”Graham sangat terkejut dan membentak, “Aku membeli mobil itu untuk Tuan Wade! Aku tidak peduli siapa yang ingin menyentuh mobil itu! Jika ada yang menyentuhnya, aku ingin petugas keamanan mematahkan tangannya!”Luke segera menjawabnya, “Tuan Quinton, pusat pameran dan pertemuan Aurous Hill dimiliki oleh keluarga Grant. Apakah tidak sedikit keterlaluan jika kita melakukan itu?” “Lalu, kenapa?! Siapa yang peduli dengan keluarga Grant!” Graham berteriak dengan sangat keras melalui telepon. “Keluarga Grant bukan siapa-siapa bagiku! Aku memerintahkanmu sekarang, jika anak yang bernama Grant itu menyentuhkan jarinya ke mobil yang aku beli. Aku ingin kalian keluar dari Aurous Hill dan berdoa agar aku tidak bertemu dengan kalian lagi!”Graham baru saja mendapatkan dua pil ajaib dari Charlie

  • Si Karismatik Charlie Wade   Bab 297

    Jason sangat ketakutan, tapi ia juga merasa marah dan kesal di waktu bersamaan.Ia telah dipukuli di pusat pameran dan konvensi yang ia miliki dan ia bahkan harus berlutut dan meminta maaf kepada orang yang telah memukulnya. Terlebih lagi, ia dipukuli dan dipermalukan di depan Claire. Ini adalah peristiwa yang sangat memalukan yang pernah ia alami selama hidupnya!Tapi, Jason tahu ia tidak bisa melawan keluarga Quinton, yang bisa ia lakukan hanyalah mengumpat Charlie di dalam hatinya.Ia merasa bahwa semua ini terjadi karena Charlie yang menantangnya untuk menyentuh mobil itu. Dan hasilnya, ia dipukuli dan dipermalukan di depan Claire. Ia harus balas dendam kepada Charlie! Ia harus membuatnya membayar apa yang telah dia lakukan hari ini!Luke segera memerintahkan petugas keamanan, “Baiklah, berhenti memukulnya.”Petugas keamanan tersebut segera berhenti memukulnya, sedangkan petugas keamanan yang bekerja untuk pusat pameran dan konvensi telah dipukuli dengan parah, dan mereka semu

Latest chapter

  • Si Karismatik Charlie Wade   Bab 6477

    "Hebat, Tuan Crane!""Pada akhirnya, Tuan Crane-lah yang bersinar! Seseorang yang memiliki wawasan dan persepsi yang luar biasa!""Saya rasa Nona Moore telah membuat keputusan yang tepat dengan memecat Raymond dan mengangkat Tuan Crane! Tuan Crane jauh lebih baik!"Mick langsung senang melihat mereka memujinya, dan dia tertawa, "Anda menyanjung saya—saya hanya berbagi perspektif pribadi saya tentang hal ini. Dalam perdagangan ini, siapa pun yang tahu akan mengerti betapa sulitnya mendapatkan barang bagus di era teknologi ini.""Banyak orang yang punya motif tersembunyi dan mengubah taktik mereka karena tahu bahwa selalu ada orang yang berkomplot untuk mendapatkan harta karun kuno, jadi mereka harus membuatnya. Begitulah cara mereka mulai membuat barang palsu dari segala hal, mulai dari gulungan hingga patung, semuanya begitu nyata hanya untuk mengelabui orang-orang bodoh yang berpikir mereka bisa menjadi kaya dalam semalam!""Tepat sekali!" Seseorang langsung setuju. "Orang bodoh

  • Si Karismatik Charlie Wade   Bab 6476

    Di grup seperti ini, gosip apa pun akan langsung menyebar seperti api karena orang-orang berbagi segalanya di sini dengan lingkaran mereka yang lain.Dalam hitungan menit setelah kerja baik orang-orang ini, Jalan Antique menjadi ramai bahkan saat langit mulai gelap: salah satu pedagang barang antik telah ditipu sebesar tiga ratus ribu, dan itu adalah Raymond Cole—mantan manajer Vintage Deluxe!Beberapa dari mereka bertanya-tanya kapan tepatnya Raymond kembali, sementara yang lain tertawa.Dia seharusnya menjadi mantan manajer Vintage Deluxe, tetapi dia juga melakukan kesalahan? Kau pasti bercanda!Banyak yang tercengang juga—bagaimana Raymond bisa bertahan hidup di Jalan Antique setelah kehilangan begitu banyak uang? Sudah lama sekali penipuan besar seperti itu tidak pernah terungkap!Oleh karena itu, semua pedagang barang antik menanyakan satu pertanyaan: bagaimana Raymond Cole bisa tertipu?Sementara itu, Mick tidak langsung membocorkan rekaman keamanan tersebut, tetapi justru

  • Si Karismatik Charlie Wade   Bab 6475

    Mick telah memotong rekaman kamera keamanan dan menunggu instruksi dari Zachary.Dia telah memeriksa rekaman itu berulang kali dan semakin terkesan dengan aktingnya yang luar biasa dari detik ke detik. Dia tampak seperti seorang maestro, dan setiap detail yang dia sebutkan sempurna dan menunjukkan pengalaman.Zachary bahkan mengatakan bahwa Raymond benar-benar telah tertipu dengan patung perunggu itu, membuatnya sangat gembira.Bagian teka-teki yang hilang telah hadir di sini!Oleh karena itu, dia memanggil semua staf yang dipercayainya dan berkata dengan penuh semangat, "Sebarkan berita ini sekarang juga—Raymond Cole telah tertipu, menghabiskan tiga ratus ribu untuk sebuah patung perunggu palsu dari era Renaisans!"Stafnya tidak tahu sama sekali tentang konspirasi yang terlibat, mereka hanya tahu bahwa Mick pernah mengatakan bahwa ada seseorang yang mencoba menjual patung perunggu palsu, tetapi dia langsung mengetahuinya dan mengusirnya, dan Raymond pun akhirnya membeli patung pe

  • Si Karismatik Charlie Wade   Bab 6474

    Raymond telah mengatakan semua hal yang seharusnya dan tidak seharusnya dia katakan dan dengan ketulusan penuh karena Billy tidak akan pernah memercayainya.Karena Billy hanya ingin menipunya, tidak masalah seberapa tulus Raymond—berapa pun itu dia menginginkan tiga ratus ribu. Poin pentingnya di sini bahwa Billy telah menolak prospek yang lebih baik ketika diberi tahu bahwa hal itu mungkin, dan ada bukti yang akan mendukung Raymond jika dia atau Zachary menyadari kebenaran dan datang untuk membuat masalah.Itu berarti Raymond tidak perlu khawatir—mereka bisa membawa masalah ini ke Perserikatan Bangsa-Bangsa, tetapi dia tetap akan memenangkan kasus ini.Karena sudah lama berkecimpung dalam perdagangan barang antik, dia telah melihat segala bentuk keanehan dan selalu berhati-hati terhadap orang lain, mempertimbangkan setiap aspek dari setiap masalah.Oleh karena itu, setelah dia mengunduh rekaman keamanan ke ponselnya, Raymond memutuskan bahwa dia perlu menjual patung perunggu itu—b

  • Si Karismatik Charlie Wade   Bab 6473

    Ada orang-orang di Jalan Antique yang mencari nafkah dengan menipu orang biasa, sementara yang lain menipu pedagang barang antik.Padahal sudah menjadi klise bagi mereka untuk mengelabui pedagang barang antik dengan barang palsu, tidak heran jika ada yang mencoba peruntungan pada hari pembukaan toko Raymond.Oleh karena itu, aneh sekali bahwa dia baru saja memulai hari ini tanpa promosi apa pun atau bahkan papan nama toko yang layak, tetapi sudah ada yang mengejarnya.Itu memberitahunya bahwa dirinya menjadi sasaran, dan Raymond menaruh kecurigaan terhadap Zachary.Satu-satunya alasan adalah bagaimana Zachary telah datang sebelumnya untuk bertanya kepada Raymond tentang berapa banyak modal yang dimilikinya, dan dia dengan rendah hati mengatakan beberapa ratus ribu.Fakta bahwa Billy datang dan langsung meminta lima ratus ribu bahkan semakin masuk akal—dia ingin menguras seluruh modal Raymond.Bahkan kehilangan uang bukanlah hal terburuk—yang terburuk adalah dicap sebagai seorang

  • Si Karismatik Charlie Wade   Bab 6472

    Tepat saat Jacob tengah merayakan keberhasilannya membodohi Raymond, membalas dendam, dan mendapatkan dua ratus ribu sebagai tambahannya, Charlie justru asyik merenung sendiri di lantai dua kedai teh.Dia tahu bahwa Billy adalah seorang penipu begitu dia melihatnya, tetapi dia tidak mengerti mengapa Raymond mau membeli patung itu dari Billy.Mungkinkah barang itu benar-benar berasal dari abad pertengahan seperti yang dinyatakan Raymond?Begitu pikiran itu muncul di benaknya, Charlie yakin akan hal itu. Mengingat pengetahuan Raymond tentang barang antik, tidak mungkin dia akan mengacau di Jalan Antique, Aurous Hill.Sementara ayah mertuanya dan Zachary telah bekerja keras untuk menyusun konspirasi yang rumit ini, Charlie masih bertanya-tanya bagaimana mereka akan menanggapi berita bahwa Raymond telah membeli sesuatu yang bernilai jutaan hanya dengan tiga ratus ribu.Sementara itu, Raymond memperhatikan Billy pergi dan mengunci pintu dari dalam sebelum mengamati patung perunggu itu

  • Si Karismatik Charlie Wade   Bab 6471

    Sementara itu, Raymond mendesah tidak senang. "Aku benar-benar tidak mampu membayar empat ratus ribu—seperti yang aku bilang, tidak banyak yang bisa ditawarkan di tokoku, yang telah aku investasikan dengan sangat besar. Aku juga harus segera membayar sewa ke pemiliknya, dan semuanya akan berakhir buruk bagiku jika aku membayar sebanyak itu ...."Billy langsung berkata, "Anda bilang patung ini barang abad pertengahan dan bernilai jutaan, bukan? Anda akan meraup untung besar, jika menjualnya!"Raymond mendesah lagi. "Barang antik seharga jutaan dolar tidak semudah itu terjual, dan orang-orang akan sangat skeptis dengan bisnis kecil seperti milikku. Aku juga bisa menjualnya di pelelangan, tapi itu hanya terjadi jika seseorang memutuskan untuk menyelenggarakannya, belum lagi proses penilaian yang merepotkan yang harus dilalui.""Dan saat ini, menurutku patung ini seperti gaya abad pertengahan, tapi aku tidak berwenang dalam hal itu. Pada akhirnya, terserah para ahli dan kelompok tertent

  • Si Karismatik Charlie Wade   Bab 6470

    "Investasi?!"Billy tercengang mendengar istilah itu.Apa yang sebenarnya dilakukan si bodoh ini? Ini jelas tidak ada dalam skenario! Bagaimana dengan pertanyaan-pertanyaan yang seharusnya diajukan? Ini seperti mengikuti ujian sekolah dasar dan tiba-tiba dihadapkan dengan ujian tertulis untuk pengacara!Di dalam mobil, Jacob berkata dengan nada tinggi, "Apa sih yang dipikirkan bajingan itu? Apa dia benar-benar akan membayar dua ratus lima puluh ribu?!"Zachary mengerutkan bibirnya. "Mungkin dia hanya memancing kita. Pikirkan saja—jika kita menerima tawaran itu, kita harus meninggalkan nomor kontak.""Setelah itu, dia akan menipu kita dan mengatakan dia menjualnya seharga sepuluh juta dan mengiming-imingi kita untuk lima juta. Kita pasti akan muncul, bukan? Begitu kita datang, mungkin saja dia sudah memanggil polisi dan bahkan akan menunjukkan patung perunggu itu sebagai bukti. Bukankah kita akan merugikan diri sendiri?"Jacob merasa sedih, wajahnya berubah ketika dia cemberut, "T

  • Si Karismatik Charlie Wade   Bab 6469

    Namun, baik Zachary maupun Jacob tidak menduga Raymond akan membuat mereka semakin bingung saat Raymond bertanya kepada Billy, "Kalau kamu sanggup menunggu, kamu bisa menitipkan patung perunggu itu kepadaku sebagai titipan. Aku hanya akan mengambil potongan 10% dari penjualan, sementara kamu mengambil sisanya—bagaimana menurutmu?"Jacob tercengang dan bertanya pada Zachary, "Apa yang sebenarnya dia lakukan? Apakah dia terlalu mendalami karakternya?"Zachary menggelengkan kepalanya. "Saya juga tidak mengerti ... apakah dia mencoba menyimpan patung perunggu itu untuk dijadikan bukti melawan kita?"Jacob mengerutkan kening. "Kupikir kamu bilang ada kesepakatan lisan dalam bisnis ini, dan polisi tidak akan peduli?"Zachary mendengus. "Dia bilang dia akan menyimpannya sebagai titipan, artinya dia tidak akan mengeluarkan uang sepeser pun. Bagaimana kalau dia memberi tahu semua pedagang barang antik dan alih-alih pergi ke polisi? Dia akan membuktikan bahwa dia pintar, membuat namanya terk

Explore and read good novels for free
Free access to a vast number of good novels on GoodNovel app. Download the books you like and read anywhere & anytime.
Read books for free on the app
SCAN CODE TO READ ON APP
DMCA.com Protection Status