Share

MERASA DIKULITI HIDUP-HIDUP

"Kamu tahu masalah ini dari siapa?"

Pertanyaan yang sama seperti yang dikatakan oleh pria bernama Danu itu. Ada apa sebenarnya? Apakah sangat penting untuk mengetahui dari siapa aku tahu soal itu?

Maira membatin, sepertinya ia mulai penasaran, mengapa dengan orang berbeda pertanyaan itu juga sama?

"Apakah itu penting?" tanya Maira sambil menatap wajah Mitha dengan sorot mata yang serius.

"Cukup penting, karena masalah ini sebenarnya bukan masalah sederhana yang bisa dibahas oleh sembarang orang."

"Kenapa? Karena khawatir nama baik keluarga besar Moreno rusak?"

"Aku tidak bisa bicara banyak tentang hal ini sama kamu, karena bukan aku yang harus menceritakan semuanya sama kamu, tapi Moreno."

"Dia mengakuinya, tidak membantah."

"Kamu percaya?"

"Entahlah, aku itu enggak kenal dia dulunya, mana aku tahu tentang masa lalu dia?"

"Terus, untuk apa kamu menyelidiki masalah ini? Kamu enggak percaya dengan pengakuan Moreno atau suara hati kamu sendiri?"

"Sebenarnya, alasannya karena aku takut...
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status