Beranda / Pendekar / PENDEKAR LEMBAH HANTU / Bab 48 Rahasia Ra Tanca

Share

Bab 48 Rahasia Ra Tanca

Penulis: Freya
last update Terakhir Diperbarui: 2025-01-07 23:59:50
Ki Yasa Lurah Desa Dadapan sudah mulai membaik keadaannya. Sekarang dia sudah dapat beraktivitas seperti biasa. Para warga desa yang mengidap penyakit Cacar, sudah diungsikan di Bale Desa agar tidak menulari warga lainnya yang masih sehat.

Sore itu di pendopo rumah Ki Yasa, Rangga bersama Ki Yasa dan Nyai Yasa sedang menikmati kudapan sore. Ada kue Wajik, Nagasari dan Jadah Blondo yang ditemani secawan Wedhang Uwuh.

"Terimakasih Rangga, kamu telah menyembuhkan penyakitku dan penduduk desa Dadapan. Kami tidak mau wabah ini kembali berulang di desa kami,"ujar Ki Yasa.

"Anda tidak perlu kuatir, jika sudah pernah terkena penyakit cacar, selanjutnya dia tidak akan terkena penyakit itu lagi karena tubuhnya sudah kebal terhadap kuman cacar,"jelas Rangga.

Ki Yasa tampak gemɓira

"Kalau begitu berarti aku tidak akan sakit seperti ini lagi?"tanya Ki Yasa.

"Tidak Ki Yasa, tapi anda juga harus tahu bahwa wabah penyakit itu tidak hanya penyakit cacar saja. Ada wabah Lepra, Diare, Malari
Bab Terkunci
Lanjutkan Membaca di GoodNovel
Pindai kode untuk mengunduh Aplikasi

Bab terkait

  • PENDEKAR LEMBAH HANTU   Bab 49 Rahasia Rangga

    Rangga tertegun, dia berusaha menenangkan gemuruh emosi di dalam dirinya. Lalu diapun berkata "Bapakku bernama Dipo, ibuku bernama Ayu Dewi. Aku berasal dari desa Pandakan." Awehpati menatap wajah Rangga dengan pandangan menyelidik lalu bertanya dengan nada tajam. "Hmm...desa Pandakan ya. Apa kamu tahu Gajah Pagon dan Macan Kuping?" Wajah Rangga tampak terkejut "Tentu saja saja aku tahu, Eyang Gajah Pagon adalah Kakekku sedangkan Eyang Macan Kuping Kakek Buyutku. Bagaimana Ki Sanak bisa tahu nama mereka? Apa Ki Sanak mengenal mereka?" Kali ini Awehpati yang tampak terkejut, matanya tampak berkaca-kaca. Telunjuk Awehpati menunjuk Rangga lalu berkata dengan suara gemetar. "Jadi...kamulah anak itu...kamulah Rangga anak Ra Tanca! Tidak salah lagi, anak Ra Tanca punya tanda merah di bahunya sama seperti kamu dan nama kalian juga sama Rangga." Rangga bagaikan disambar petir di siang bolong. Dia masih tak percaya jika ternyata dirinya adalah anak Ra Tanca seorang pengkhianat

    Terakhir Diperbarui : 2025-01-09
  • PENDEKAR LEMBAH HANTU   Bab 50 Pisau Bedah Ra Tanca

    "Orang-orang Majapahit itu pernah melihatku sedang bersama anda. Pastilah mereka sekarang juga mencariku karena aku anak Ra Tanca,"ujar Rangga.Awehpati menatap Rangga lalu berkata dengan nada serius"Mulai dari sekarang, kamu harus hati-hati. Mereka sekarang sudah mengincarmu."Awehpati mengambil pisau bedah itu, lalu diberikan pada Rangga."Pisau bedah ini pernah digunakan Ra Tanca untuk membunuh Prabu Jayanegara. Ambil pisau ini dan gunakan untuk membunuh Dipo orang yang selama ini kamu anggap bapakmu. Kamu harus membalaskan dendam kematian Bapak kandungmu."Tangan Rangga gemetar ketika menerima pisau bedah itu. Rangga menimang pisau bedah Ra Tanca, pisau bedah itu terbuat dari logam hitam dan terasa ringan ditangan. Walaupun sudah berusia 20 tahunan, namun pisau bedah itu masih tampak bagus dan tak berkarat. Di gagangnya ada ukiran yang tampaknya masih setengah jadi karena masih kasar."Ki Sanak, terbuat dari apa pisau bedah ini? Memang pisau ini tidak nampak berkarat, tapi bobotn

    Terakhir Diperbarui : 2025-01-10
  • PENDEKAR LEMBAH HANTU   Bab 51 Jangan Buka Pintunya

    Rangga mengangkat pisau bedah itu lalu menunjukan gagang berukir ular naga yang belum selesai. "Ki Sanak, lihat di bagian mulut ular ini, tadi sewaktu memegang pisau ini, tanganku tak sengaja tergores ukiran gigi ular ini hingga berdarah. Darah itu menempel di gagang. Ketika akan kubersihkan, darahnya kulihat ditelan kepala ular ini. Pisau bedah ini ternyata hidup, dia makan darah,"kata Rangga mulai takut. Wajah Awehpati tampak berubah, namun sejurus kemudian dia memalingkan wajahnya dan berkata "Ah, aku selama menggunakan pisau bedah ini tidak pernah mengalami hal aneh. Jangan berpikir yang tidak-tidak. Yaah...mungkin Ra Tanca menciptakan suatu mekanisme agar ketika membedah pasien, gagang pisaunya tidak licin karena darah,"Awehpati berusaha menenangkan Rangga. Awehpati lalu menepuk bahu Rangga sambil berkata. "Dengan memiliki pisau itu, kamu akan jadi seorang tabib yang ternama." Rangga menimang pisau itu, ada keraguan dalam dirinya. Tapi Rangga juga ingin membuktikan kat

    Terakhir Diperbarui : 2025-01-12
  • PENDEKAR LEMBAH HANTU   Bab 52 Prajurit Laut Kidul

    "Siapa itu?"tanya Rangga."Ini aku Prawara, tolong kami, kami dalam bahaya.""Dia Ki Prawara,"Rangga beranjak hendak membuka pintu.Namun Awehpati mencegahnya"Sudah kubilang jangan dibuka.""Kenapa?"tanya Rangga."Itu bukan Prawara,"jawab Awehpati."Bukan Prawara bagaimana? Itu Prawara,"kata Rangga.Suara Prawara terdengar lagi"Rangga, Ki Awehpati tolong kami!"Rangga bergerak hendak membuka pintu namun Awehpati masih terus berusaha mencegah dan membentak Rangga."Sudah kubilang jangan!"Rangga menepis tangan Awehpati lalu berkata"Paman, dimana hati nuranimu? Ki Prawara memerlukan pertolongan tapi kita hanya mendiamkan saja!""Baiklah akan kubuktikan dia bukan Prawara, coba kamu intip dia dari tempat yang aman,"ujar Awehpati.Suara ketukan itu kemudian berpindah ke jendela di samping rumah. Jendela rumah digedor dengan keras dan terdengar suara Prawara memanggil nama mereka. "Rangga.. Ki Awehpati buka pintunya tolong kami!"Merasa penasaran Rangga menghampiri jendela. Namun Awehp

    Terakhir Diperbarui : 2025-01-15
  • PENDEKAR LEMBAH HANTU   Bab 53 Mpu Sengkala

    Namun ombak besar kembali menghantam ke pantai. Ombak itu memadamkan api Rangga. "Ah, sial mereka memadamkan apiku!"seru Rangga kesal. Rangga dan Awehpati terus berlari hingga akhirnya mereka berhasil mencapai hutan. Tapi baru beberapa langkah masuk ke hutan, tiba-tiba wanita cantik tapi seram itu sudah muncul di hadapan mereka "Mau ke mana kalian?!"tanya wanita itu. Rangga mulai kesal karena gara-gara wanita ular itu dia harus nyasar ke dimensi lain. Ranggapun memakinya. "Hei uler keket, aku mau pulang ke duniaku. Pergilah jangan ganggu kami lagi!" Wanita ular itu hanya tersenyum sinis, lalu mulai menembangkan sebuah kidung kematian yang nadanya terasa menyeramkan di telinga Rangga walaupun sebenarnya suara wanita itu merdu dan lembut. Mendadak perasaan Rangga mulai dihinggapi rasa takut dan kuatir yang sangat kuat. Lalu dia mulai merasa pusing dan sulit bernafas seperti dicekik lehernya. Dia mulai merasa engap hingga terengah-engah kesulitan bernafas. Melihat keadaan R

    Terakhir Diperbarui : 2025-01-16
  • PENDEKAR LEMBAH HANTU   Bab 54 Jalan Ke Dimensi Lain

    Mpu Sengkala tampak berpikir, sejurus kemudian, dia berkata "Bisa tapi berat untuk dilakoni." "Itu tidak masalah bagiku, yang penting ilmu pesugihan ini harus diputus agar tidak menyusahkan generasi berikutnya,"ujar Rangga. Mpu Sengkala menghela nafas "Kalau tidak bisa menyediakan tumbal pengganti, kalian harus bisa mengalahkan Nyi Blorong." "Bagiku itu tidak berat, asal ada kemauan pasti ada jalan. Tidak ada satupun makhluk di bumi ini yang sempurna dan sakti mandraguna. Karena hanya Sang Hyang Widi yang memiliki segala kesempurnaan itu." Mpu Sengkala tersenyum lalu berkata "Kamu betul Ngger dan aku yakin kamu bisa mengalahkannya." Suara deru air menghilang, cuaca kembali cerah. Awehpati keluar rumah mengecek keadaan di luar. Setibanya di luar dia melihat pohon-pohon kecil bertumbangan. Hanya pohon-pohon besar yang masih bisa bertahan. Dilihatnya bangunan rumah tempat mereka berlindung. Rumah kecil itu masih berdiri dengan kokohnya, tidak ada kerusakan yang berarti.

    Terakhir Diperbarui : 2025-01-17
  • PENDEKAR LEMBAH HANTU   Bab 55 Balas Dendam

    Prawara tak menanggapi tawaran Rangga, dia menoleh ke arah gua dan berkata"Mungkin sudah saatnya aku sendiri yang harus mengakhirinya,"ujar Prawara lirih."Ya, anda harus segera mengakhirinya, karena anda juga sudah menumbalkan para penduduk desa pada Nyi Blorong,"ujar Rangga.Prawara menundukan kepala, matanya tampak berkaca-kaca"Bapakku bahkan pernah menumbalkan saudara kembarku Pawana, padahal dia begitu sayang padaku. Tapi bapakku tak berdaya menolak perintah Nyi Blorong,"Prawara menangis tersedu-sedu untuk beberapa saat.Rangga menanti dengan sabar sampai Prawara mulai tenang. Setelah menghapus air mata yang menitik di sudut matanya dan emosinya mulai stabil, Rangga memberanikan diri untuk bertanya"Jadi Bapak anda bahkan menumbalkan anaknya sendiri?"tanya Rangga.Prawara hanya menatap Rangga dengan pandangan kosong."Saat berusia sepuluh tahun, Pawana tiba-tiba menderita penyakit misterius dan tak sadarkan diri selama seminggu. Anehnya orangtuaku sama sekali tidak tampak sedih

    Terakhir Diperbarui : 2025-01-18
  • PENDEKAR LEMBAH HANTU   Bab 56 Penebusan

    "Bunuh pelaku pesugihan itu!"Para penduduk desa mulai maju masuk lebih jauh ke halaman rumah keluarga Prawara. Para pengawal Prawara tak tinggal diam. Mereka sudah melolos pedang berbaris menghadang warga yang mencoba masuk lebih dalam.Ki Yasa buru-buru maju menenangkan warganya"Sabar...tenangkan diri kalian, jangan emosi dulu, Rangga dan Ki Awehpati ternyata masih hidup. Jadi kita tidak perlu sampai harus saling berbunuhan.""Tapi keluarga mereka telah tega menumbalkan warga desa Dadapan sebagai tumbal. Ini tak bisa dibiarkan!"kata salah seorang warga.Rangga maju mendekati Ki Yasa lalu berseru pada para penduduk desa yang sudah dikuasai emosi."Kami kemari tidak hanya mengobati penyakit keluarga mereka, tapi kami juga membantu Ki Prawara memutus ilmu pesugihan yang sudah berlangsung secara turun temurun! Coba lihat dia, penyakit kulit tanda pelaku pesugihan itu sudah kami obati walaupun masih belum tuntas,"Rangga menunjuk Prawara.Para penduduk desa itu baru menyadari, benjolan-b

    Terakhir Diperbarui : 2025-01-20

Bab terbaru

  • PENDEKAR LEMBAH HANTU   Bab 90 Hari Saraswati

    Sementara Rangga langsung menyabetkan pedang menyambut serangan lawan. Kembali terdengar bunyi senjata beradu. "Traang traaang traaang....sreeet!" Musuh mencoba menggaet pedang Rangga, namun Rangga segera menarik pedangnya. Percikan api meletik kala pedang dan clurit beradu. Rangga mundur beberapa langkah, kali ini Rangga menyadari, kemampuan lawannya tidak bisa disepelekan, dia harus berhati-hati jika masih ingin hidup. Musuh kembali mengayunkan clurit menebas ke arah wajah Rangga. Rangga berkelit menjauhi serangan sambil menangkis dengan pedangnya. Kali ini musuh menyabetkan clurit lebih cepat dari serangan awal. Makin lama serangan itu makin cepat. Clurit musuh seolah berada di mana-mana sehingga Rangga sulit membedakan mana clurit yang asli mana yang bayangan. Merasa kesal Rangga juga menambah kecepatan dua kali lebih besar daripada tadi. Kali ini musuh mulai terlihat kewalahan. Rangga yang ingin segera menyelesaikan pertarungan melihat ada celah di serangan lawan. Pedangny

  • PENDEKAR LEMBAH HANTU   Bab 89 Penguntit

    Rangga sesekali melirik ke arah dua orang tadi. Keduanya masih ada di sana sibuk dengan hidangan di depannya. "Kamu dan aku sama-sama pendatang baru di dunia persilatan. Tapi kalau ada kejadian seperti ini, siapa dan apa yang sebenarnya terjadi? Apakah dia mengincarku atau mengincarmu terkait dengan Bapakmu di masa lalu,"ucap Rangga."Entahlah, Bapak tidak pernah terbuka dengan masa lalunya.""Kami tidak pernah bertemu atau berseteru dengan sekte Bulan Sabit Emas. Aku curiga, setelah kejadian Nyai Wijil, bisa jadi mereka sedang mengincar pusaka yang kalian miliki. Pedang Inti Air dan Kapak Setan,"tambah Blandhong."Ya tapi kami kan bukan pendekar terkenal. Masa berita tentang pusaka ini sudah tersebar?"tanya Rangga.Blandhong terbahak mendengar pertanyaan Rangga.kalian"Ha ha ha ha kaliang ini lugu sekali. Rangga, berapa kali pedangmu kamu gunakan di depan banyak orang? Ketua, Kapak Setan dalam gembolanmu itu juga menarik perhatian para pemburu pusaka. Apalagi saat berada di pengina

  • PENDEKAR LEMBAH HANTU   Bab 88 Sekte Bulan Sabit Emas

    Hasta sedang minum tuak di kapalnya berdama Tunggul dan Gembong saat Rama datang melapor."Kangmas Hasta, sepertinya kali ini lawanmu berat. Rangga ternyata bersahabat dengan Gerombolan Kapak Setan, gerombolan perampok yang paling ditakuti di Pajang.Hasta mengerutkan keningnya, dia baru saja mendengar nama gerombolan Kapak Setan."Ah, masa sih aku belum pernah mendengar kehebatan mereka di Timur,"ucap Hasta dengan nada meremehkan.Rama tersenyum melihat sikap Hasta yang memang suka merendahkan orang."Tapi kalau kamu tahu ilmu andalan mereka, pasti kamu juga menginginkan pusaka Kapak Setan itu. Dulu Liman adalah pemimpin mereka dengan senjata andalannya kapak setan. Di tangan Liman, kapak itu menjadi sebuah kapak yang bahkan mampu membelah bumi,"ungkap Rama."Ah, itu pasti cuma dongeng saja. Memangnya kamu pernah melihat sendiri kehebatan kapak itu?"tanya Hasta sambil menenggak tuaknya.Rama menggeleng"Belum pernah, aku mendengarnya dari Bapakku. Saat itu Liman ketua mereka masih ma

  • PENDEKAR LEMBAH HANTU   Bab 87 Perjalanan ke Sywagrha

    Sebuah kapal besar dan mewah tampak bersandar di dermaga. Pemilik kapal itu pastilah seorang bangsawan atau pedagang kaya. Terlihat Hasta yang berdiri di geladak kapal, sedang melihat kesibukan di pelabuhan Pajang. Di sebelahnya kirinya berdiri Tunggul sahabat sekaligus pengikutnya. Sedangkan di sebelah Tunggul seseorang yang berpakaian seperti pendekar ikut berbincang bersama Hasta. Saat mereka sedang asyik berbincang, Gembong naik ke kapal dengan tergesa-gesa, sepertinya ada hal penting yang akan disampaikan."Gembong, kamu ini kenapa?"tanya Hasta heran."Huuh, aku melihat bocah itu berada di sini juga. Kukira dia sudah mati, tapi ternyata dia masih hidup."Hasta mengerutkan keningnya dan bertanya"Siapa bocah yang kamu maksud?""Rangga, dia ada di sini!""Lho, mau apa dia kemari?"tanya Hasta terkejut."Sudahlah Kangmas Hasta, kedatangan kita ke Pajang ini kan untuk menemui Bhre Pajang lalu menyampaikan surat perintah dari Gusti Ratu Tribuana agar Bhre Pajang mewakili Gusti Ratu T

  • PENDEKAR LEMBAH HANTU   Bab 86 Penawar Racun

    Rangga belum melihat sosok Nyai Wijil namun suaranya seolah-olah begitu dekat dengan mereka. Beberapa saat kemudian, terdengar lagi suara berkelebat di udara. Dari arah belakang perahu muncul Nyai Wijil. Kali ini Rangga terkagum-kagum dengan ilmu meringankan tubuhnya. Nyai Wijil melompat ke sungai. Saat akan mendarat di air, kakinya menutul air sungai laku melompat lagi, bagai berjalan di atas air.Setelah dengan perahu, wanita itu langsung melompat ke dalam perahu."Wijil, kenapa kamu tidak pernah berhenti mengganggu hidupku?"Nyai Wijil melihat ke arah Dhesta yang sedang terbaring di perahu dengan tatapan penuh kebencian."Itu anakmu dengan penari murahan itu kan?"Tapi Liman pura-pura tak mendengar, dia menghadang Nyai Wijil."Dia terkena racun Lali Jiwo milikmu, berikan obat penawarnya!""Aku mau memberikan penawarnya tapi dengan satu syarat!"Liman tertegun, matanya menatap curiga pada Nyai Wijil."Apa yang kamu inginkan dariku?""Tinggalkan penari murahan itu dan ikutlah dengank

  • PENDEKAR LEMBAH HANTU   bab 85 Senandung Nyai Wijil

    "Dhesta!"seru Rangga cemas."Rangga, Dhesta keracunan, aku sudah berusaha mengeluarkan racunnya dari paru-parunya.Tapi hanya sedikit yang berhasil keluarkan."Mendengar suara yang yang sangat dikenalnya, Rangga segera menghampiri orang itu menyapanya."Ki Liman, anda di sini?"Liman tersenyum dan mengangguk, lalu dengan nada cemas dia berkata."Anakku satu-satunya yang selama bertahun-tahun tidak pernah keluar kampung. Tiba-tiba saja meninggalkan rumah pergi merantau. Tentu saja aku sangat mencemaskannya. Jadi aku memutuskan untuk menyusulnya kemari. Ternyata firasatku benar, pantas saja hatiku tidak tenang. Racun ini hanya orang-orang dari sekte ular hijau yang punya obatnya.""Ya, biar saya coba mengobatinya semoga saja berhasil. Tadi dia terkena asap beracun yang ditiupkan dari lubang di jendela itu. Saya tidak tahu racun jenis apa itu."Rangga segera mengeluarkan peralatannya dan mulai memeriksa Dhesta. Pemuda itu masih pingsan, wajahnya sudah mulai membiru.Celaka, racun itu tel

  • PENDEKAR LEMBAH HANTU   Bab 84 Daging Manusia

    Para pengeroyoknya terperangah melihat Rangga yang dengan santainya berdiri di atas dahan pohon Hujan yang lemah. Rangga tampak anteng dan tenang di atas dahan pohon. Tak sekalipun dia terlihat kerepotan menjaga keseimbangan. Sesekali tubuhnya bergerak mengikuti gerakan dahan yang terkena angin. Orang-orang itu tersadar, kali ini lawan yang mereka hadapi bukanlah lawan sembarangan. Kini mereka semakin waspada terhadap lawannya. "Hei, jangan cari aman sendiri di atas pohon. Kalau kamu memang pemberani, turunlah lawan kami di bawah!" Rangga berkelebat turun dari pohon lalu berseru. "Ayo majulah, lawan aku!" Para pengeroyoknya langsung menyerang Rangga. Pedang Inti Air berkelebat menangkis serangan mereka. Tenaga dalam sudah dikerahkan ke tangan Rangga, lalu pedangnya membuat gerakan memotong. "Traang traang traang!" "Klontrang klontraang!" Terdengar bunyi besi jatuh disusul bunyi teriakan kematian. "Aaaarrrrghh....aaarrgh....aaargh!" "Bruuuk...bruuuk...bruuuk!" Tubuh para p

  • PENDEKAR LEMBAH HANTU   Bab 83 Asap Beracun di Nagagini

    Dhesta tampak kecewa, hidangan itu lezat tapi dia tidak bisa memakannya karena beracun. Dia meihat ke sekelilingnya, para tamu sedang makan dengan lahapnya, namun tidak terlihat tanda-tanda keracunan. Dhesta akhirnya duduk memeluk lutut sambil bersandar di tembok mencoba meredakan rasa laparnya.Rangga mengalihkan pandangan ke arah lain. Terlihat Nyai Wijil sudah kembali lagi menghampiri laki-laki lain, lalu duduk dipangkuannya. Sedangkan pria brewok yang tadi bersamanya sudah tak tampak lagi."Melihat tamunya hanya melihat situasi di sekitarnya dan tidak segera menyantap hidangannya, seorang pelayan mendatangi Rangga dan Dhesta lalu bertanya"Ki Sanak, kok makanannya tidak segera dimakan? Apa makanan ini tidak enak? Jika tidak berkenan kami akan menggantinya dengan yang lain.""Ooh, tidak bukan itu. Kami hanya kecapekan dan mengantuk. Bagaimana jika makanan ini kami bawa ke kamar saja."Wajah pelayan itu tampak berubah, senyum ramahnya lenyap seketika. Namun sejurus kemudian wajahnya

  • PENDEKAR LEMBAH HANTU   Bab 82 Penginapan Nagagini

    "Gruuudug gruudug gruudug!"bunyi tanah terbelah.Para penonton bubar ketakutan, sedangkan teman-teman si Kumis yang menonton pertarungan itu tertegun. Pria genderuwo pemimpin gerombolan itu langsung berseru"Itu jurus 'Kapak Pembelah Bumi'! Tidak salah lagi, hanya Liman yang bisa melakukannya. Bocah itu anaknya Liman!"Sementara itu si Kumis kelabakan melihat bumi merekah di bawahnya. Sontak dia menghentikan serangannya, melompat menghindar ke tempat yang aman. Rekahan tanah berhenti, pria genderuwo maju ke hadapan Dhesta sambil menunjuk"Tidak salah lagi, kamulah anaknya Liman!"Pria genderuwo memberi tanda pada anak buahnya untuk maju ke hadapan Dhesta."Kalian kemarilah, beri hormat pada ketua Kapak Setan yang baru!"Para perampok itu serta merta langsung mendatangi Dhesta lalu menundukan kepala memberi hormat di hadapannya."Terimalah hormat kami Ketua!"Dhesta hanya bisa bengong melihat para perampok itu memberi hormat kepadanya. Beberapa menit yang lalu mereka berlaku kasar kep

Pindai kode untuk membaca di Aplikasi
DMCA.com Protection Status