Share

Bab 452

Penulis: Galang Damares
Selain menantikan dan bersemangat, aku agak takut.

Ketika Bu Dora tidak menggodaku, aku berharap dia menggodaku. Namun, ketika dia beraksi, aku takut terjadi sesuatu di antara kami.

Di tengah kegugupanku, Bu Dora menepuk punggung tanganku sambil berkata, "Kamu punya potensi. Aku berencana buka klinik pijat. Kalau keterampilanmu bagus, aku akan serahkan klinik pijat padamu."

"Nggak usah, aku betah di sini." Aku tidak rela berpisah dengan rekan-rekan dan Pak Harmin, semuanya sangat harmonis.

Bu Dora menatapku sambil tersenyum. "Nggak usah buru-buru menolakku. Cuma rencana, belum dijalankan."

"Ya sudah, aku pergi dulu."

"Soso, sini, datang ke pelukan Ibu."

Kucing Persia itu seolah-olah haus akan kasih sayang. Ia langsung menerjang ke pelukan Bu Dora dan bertingkah manja.

Sialan, aku iri padanya.

Ia bukan hanya memanfaatkan kesempatan dalam kesempitan, Bu Dora pun terhibur oleh sikapnya.

"Oke, Ibu tahu kamu tersiksa. Kalau kamu patuh dan nggak berulah, Ibu nggak bakal kasari kamu lagi."

"M
Bab Terkunci
Lanjutkan Membaca di GoodNovel
Pindai kode untuk mengunduh Aplikasi

Bab terkait

  • Kehidupan Edo yang Menakjubkan   Bab 453

    Aku tidak suka mencari masalah, tetapi juga tidak takut pada masalah!Kalau Dono melakukan sesuatu padaku, aku tidak akan tinggal diam."Baguslah kalau begitu, aku pergi dulu."Bu Dora berbalik pergi.Penampilannya yang menawan masih membekas di benakku.Aku otomatis memikirkannya.Ada banyak wanita cantik di dunia ini, tetapi hanya sebagian yang berkarisma.Terutama wanita anggun dan menawan seperti Bu Dora.Ketika pikiranku mengembara, Yasan dan gadis itu keluar dari kamar pribadi.Gadis itu hanya melirikku, lalu berbalik pergi.Yasan tampak puas.Aku bercanda dengannya. "Sudah senang?"Yasan tersenyum sambil menjawab, "Tentu saja. Gadis itu muda dan cantik, kulitnya juga halus. Rasanya sangat nikmat.""Sayangnya ...."Aku bertanya dengan heran, "Kenapa?"Yasan mengembuskan napas panjang. "Sayangnya dia ketemu orang jahat. Kurasa sudah sering operasi, banyak efek samping."Ucapan Yasan mengingatkanku pada pacar gadis itu. Pria itu sangat sembrono dan berambut kuning, tampak seperti b

  • Kehidupan Edo yang Menakjubkan   Bab 454

    "Nggak tahu."Sebenarnya, aku pun bingung. Beberapa hari lalu, Helena rutin mencariku. Mengapa hari ini dia tidak datang?Terjadi sesuatu?Atau dia tidak akan pernah datang lagi?Terkadang, manusia sangat aneh. Ketika dia datang mencariku, aku berharap dia tidak datang. Ketika dia tidak datang, aku malah menantikan kedatangannya.Namun, aku bukan merindukan Helena, melainkan merindukan tubuh Helena.Mesum!Pria memang adalah makhluk mesum."Kok nggak tahu? Kulihat kamu dekat dengan gadis berjaket itu?"Aku sungguh tertekan. "Kami baru bertemu dua kali, mana mungkin dekat?""Cepat makan."Ketika kami sedang makan, sekelompok preman berpakaian lusuh masuk. Aku mengenal salah satu di antaranya, dia adalah pria berambut kuning yang juga merupakan pacar gadis itu.Kami bertatapan, pria berambut kuning itu langsung mengenaliku.Dia bahkan tersenyum sinis padaku.Sebenarnya, masih ada banyak meja kosong. Namun, sekelompok preman itu sengaja duduk di samping kami.Aku mempunyai firasat buruk.

  • Kehidupan Edo yang Menakjubkan   Bab 455

    "Sialan, Dono ini sungguh berengsek."Aku tidak menyangka dia akan menggunakan cara tercela seperti itu.Yasan berkata, "Bagaimana kalau kita laporkan hal ini pada Pak Harmin? Aku jadi saksi.""Lupakan saja. Mereka nggak berhasil celakai aku, Pak Harmin juga nggak akan pecat dia karena hal ini.""Dono nggak dipecat, melaporkannya hanya akan membuatnya makin marah.""Aku nggak mau memperburuk situasi, lupakan saja."Yasan menatapku dengan kagum. "Tak kusangka, kamu begitu tenang dalam menghadapi masalah. Waktu seusiamu, aku sangat gegabah.""Edo, kurasa kamu lebih hebat dariku."Aku berpikir, 'Kok aku nggak bangga dipuji olehmu?'Aku tersenyum dan pergi ke kasir untuk membayar.Yasan bertanya padaku, "Kita nggak tunggu di sini? Bagaimana kalau polisi datang?"Aku menjawab, "Aku nggak lapor polisi, cuma gertak mereka."Yasan kembali membelalakkan matanya. "Benarkah? Kamu nggak takut mereka serang kamu?""Kalau mereka serang aku, baru lapor polisi. Tempat ini dipenuhi dengan kamera pengaw

  • Kehidupan Edo yang Menakjubkan   Bab 456

    Nancy tidak marah. Dia malah menatapku sambil tersenyum. "Aku jahat?""Kamu jahat." Seketika, aku kebingungan dan tidak tahu apa yang terjadi."Kalau begitu, katakan padaku. Kenapa aku jahat? Jahat dari mana? Kamu harus kasih penjelasan."Aku tidak ingin mengatakannya.Nancy tiba-tiba mencubit dadaku. "Katakan."Aku merasa geli. "Kamu ngapain? Jangan sentuh aku, oke?""Kita sudah pernah berhubungan, kamu nggak larang aku sentuh kamu?" Nancy sungguh tidak tahu malu. Aku terus mengasarinya, tetapi dia tidak marah.Alhasil, amarahku mereda."Anggap saja nggak terjadi apa pun. Kelak, jangan cari aku lagi."Entah mengapa aku menjadi ragu.Aku ingin menyingkirkannya, tetapi tidak berani berkata kasar.Nancy mencubit dadaku lagi.Tidak sakit, hanya terasa geli."Kamu bilang nggak terjadi apa pun? Apa kamu tanya pendapatku?"Aku memandang Nancy dengan marah sambil berpikir, 'Ada apa dengan wanita ini?'Dia menggodaku lagi?Aku mengusap dadaku sambil berkata dengan kesal, "Kamu mempunyai begitu

  • Kehidupan Edo yang Menakjubkan   Bab 457

    "Oke, mau layanan apa? Ini daftarnya, silakan dilihat."Aku menyerahkan daftar harga dengan kesal.Nancy sama sekali tidak melihat, dia langsung berkata, "Aku mau dipijat seluruh badan."Kalau ingin dipijat seluruh badan, pelanggan harus melepas pakaian dan aku dapat menyentuh seluruh tubuh pelanggan.Aku menyadari bahwa Nancy sengaja.Walaupun demikian, aku tetap menuruti keinginannya.Aku mengambil minyak esensial, lalu berkata, "Lepaskan pakaianmu.""Malas gerak, bantu aku lepaskan pakaian." Nancy mengajukan permintaan.Aku terpaksa membantunya melepas pakaian.Nancy terus menatapku dengan sepasang mata indahnya.Aku merasa tidak nyaman.Dari jarak sedekat ini, aku dapat mencium aroma parfum di tubuhnya.Hal ini membuatku makin gelisah.Aku terpaksa memalingkan wajah, membuka ritsleting di punggungnya dan melepaskan roknya."Pakaian dalam juga," kata Nancy.Aku berpikir, 'Wanita ini sengaja, dia mau memancingku?'Namun, aku tidak akan membiarkannya berhasil.Dia wanita jahat, hanya

  • Kehidupan Edo yang Menakjubkan   Bab 458

    Otakku berdengung.Meskipun ini bukan pertama kalinya aku berciuman dengan Nancy, rasanya sangat menakjubkan dan asyik!Aku berkata dengan malu-malu, "Masih bilang nggak goda aku? Apa yang kamu lakukan?""Kulihat bibirmu indah, aku ingin menciummu." Nancy tidak mengakui bahwa dia sedang menggodaku."Logika macam apa ini? Karena bibirku indah, kamu menciumku? Kalau lihat pria tampan, kamu mau mendurinya?"Aku sangat marah. Menurutku, wanita ini terlalu semena-mena.Memilikiku tidak cukup? Menginginkan pria lain pula!Wanita ini sungguh tidak setia.Sepertinya aku benar. Nancy memang wanita jahat!Kali ini, aku sangat marah. Aku langsung menghempaskan tangannya, tetapi dia segera memelukku kembali."Masih berani mengataiku? Kamu juga sering meniduri wanita cantik, 'kan?""Kenapa? Kamu boleh, aku nggak boleh? Larangan macam apa ini!""Teddy, kamu posesif juga!""Tapi, aku suka."Wanita ini menggodaku lagi.Aku tidak sanggup marah.Aku berkata, "Aku berbeda denganmu.""Apa bedanya?"Seketi

  • Kehidupan Edo yang Menakjubkan   Bab 459

    "Nggak mau, kecuali kamu cium aku.""Jangan berulah lagi, nanti dilihat orang."Meskipun menolak, aku sangat gembira.Ciuman itu membangkitkan semangatku."Cium atau nggak? Kalau nggak, aku cari orang lain."Mendengar ucapan ini, aku marah dan langsung mencubit dadanya. "Kamu bilang ingin mencari pria lain di depanku? Hah?"Nancy terkekeh. "Aku bilang mencari orang lain, bukan pria lain. Wanita juga boleh.""Aku berencana pergi mencari sahabatku, aku nggak boleh menghadiahkan ciuman manis padanya?""Dasar mesum, berciuman dengan wanita?" Bukankah ini melarang hukum alam?Lebih baik menciumku.Nancy terus menggodaku. "Jadi, kamu mau menciumku nggak?"Aku memegang kepalanya, lalu menciumnya dengan kuat.Nancy tiba-tiba meraih rambutku dan menahanku.Dia berlutut di atas meja pijat sehingga dia lebih tinggi dariku.Lalu, menciumku dengan ganas.Setelah berciuman beberapa saat, kami baru melepaskan satu sama lain.Aku memeluk pinggangnya dan mencium aroma harum di tubuhnya. "Kenapa berlutu

  • Kehidupan Edo yang Menakjubkan   Bab 460

    Aku sangat menikmati perasaan ini.Aku melupakan hal-hal tidak menyenangkan dan menjawab dengan jujur, "Jauh lebih baik."Nancy tiba-tiba menatapku dengan penuh maksud sambil tersenyum menawan. "Kalau begitu, bantu aku lepaskan pakaian."Hatiku tergerak. Setelah berpikir sejenak, aku hendak beraksi."Jangan pakai tangan."Aku kebingungan. "Jadi pakai apa?""Pakai mulut." Nancy menunjuk bibirku.Aku sangat bersemangat.Aku belum pernah melepas pakaian dalam dengan cara ini.Pasti sangat asyik.Apalagi akan terjadi kontak fisik.Aku langsung membungkukkan badan ....Nancy mendesah pelan. "Dasar nakal, hebat juga kamu. Aku nggak tahan lagi.""Kak Nancy, kendalikan diri. Ini tempat kerjaku, aku nggak mau rekanku dengar."Nancy menatapku sambil tersenyum. "Oke, demi kamu, aku kendalikan diri. Ayo pijat aku."Aku mulai memijat Nancy.Sebenarnya, setelah serangkaian kejadian itu, aku pun sangat tersiksa.Namun, aku terus memberi tahu diri sendiri untuk mengendalikan diri.Pertama, ini adalah

Bab terbaru

  • Kehidupan Edo yang Menakjubkan   Bab 963

    "Jangan membuat pernyataan yang kedengarannya muluk-muluk seperti itu. Terakhir kali, bukankah kamu berencana untuk menyerahkanku pada Johan untuk perusahaanmu? Wiki, apa begitu sulit untuk mengakui bahwa kamu hina dan nggak tahu malu? Kamu berani berbuat nggak berani bertanggung jawab. Kamu bukan pria sejati."Nia mengerahkan segenap tenaganya untuk memegang kemudi.Wiki berteriak, "Kamu gila. Aku sedang nyetir."Nia berkata, "Sekalipun aku mati, aku nggak akan pernah membiarkanmu mewujudkan keinginanmu."Saat berkata, Nia memutar kemudi dengan kuat.Mobil itu melaju kencang. Tiba-tiba mobil itu mulai melaju tidak terkendali.Wiki ketakutan hingga memohon belas kasihan, "Oke, oke. Aku nggak akan melakukan itu. Tolong lepaskan."Nia tidak percaya kebohongannya. Pria ini selalu berbohong dan tidak pernah mengatakan yang sebenarnya.Nia bertekad untuk mati. "Sudah terlambat, Wiki. Aku tahu kamu nggak akan menerimanya. Mari kita mati bersama. Dengan begitu, kamu nggak menyakiti orang lain

  • Kehidupan Edo yang Menakjubkan   Bab 962

    "Kamu begitu membenciku?" Wiki benar-benar merasa bahwa perkataan Nia sungguh keterlaluan.Nia berkata dengan nada dingin, "Bukan benci, aku benar-benar membencimu. Kalau bukan karena aku ingin menceraikanmu lebih cepat, aku nggak akan mau duduk di sini sama sekali."Wiki diam-diam menggertakkan giginya.Nia melanjutkan, "Aku sudah menyiapkan surat cerai. Bacalah. Kalau nggak ada masalah, cepat tanda tangan."Saat berkata, Nia meletakkan surat cerai yang telah disiapkan sebelumnya di depan Wiki.Wiki merasa seperti dipaksa oleh Nia.Dia benar-benar tidak menyukai perasaan ini. Dia merasa bahwa Nia terlalu agresif.Dia boleh mencampakkan Nia, tetapi Nia tidak boleh mencampakkannya.Seperti inilah pemikiran seorang pria yang memiliki harga diri tinggi dan ingin dihormati.Namun, Wiki sangat pandai menyamar. Meskipun dia marah, dia tetap tersenyum. "Baiklah, tapi ini terakhir kalinya kita bertemu. Aku ingin jalan-jalan denganmu, oke?"Nia menatap Wiki dengan tatapan waspada. "Aku nggak pu

  • Kehidupan Edo yang Menakjubkan   Bab 961

    "Nia, aku yang mendapatkan semua uang itu. Kenapa aku harus memberikannya padamu?"Nia berkata dengan ekspresi masam, "Kalau aku nggak membantumu, kamu bahkan nggak akan punya modal awal. Kenapa kamu berani bilang semua uang itu hasil kerja kerasmu?""Saat kamu pertama kali memulai bisnis, aku menemanimu keluar untuk mencari klien, bukan? Aku yang menemanimu untuk membicarakan bisnis, bukan?""Wiki, di mana hati nuranimu? Kamu memberikannya ke binatang?"Wiki berkata dengan nada tidak setuju, "Nggak ada gunanya kamu memberitahuku hal ini sekarang. Aku hanya tahu uang yang aku miliki sekarang adalah hasil kerjaku.""Selain itu, aku sudah mentransfer semua uang itu ke orang tuaku. Sekarang, aku hanya punya beberapa ratus ribu di rekeningku. Kalau kamu mau berbagi, aku akan memberimu 500 ribu.""Adapun rumah yang kita tinggali sekarang, mati pun aku nggak akan pernah memberikannya padamu. Aku nggak ingin melihatmu dan Edo bermesraan di kamarku.""Kamu yakin ingin memperlakukanku seperti i

  • Kehidupan Edo yang Menakjubkan   Bab 960

    Nia ragu-ragu. Dia bertanya-tanya apakah dia harus menceritakan hal ini padaku?Namun, melihat aku berlatih dengan sungguh-sungguh, Nia tidak tega menggangguku.Dia berpikir hari masih siang. Wiki tidak akan berani melakukan apa pun padanya, bukan?Jadi, dia bangkit dan berjalan keluar, lalu membalas Wiki, "Aku akan memutuskan tempat pertemuan."Nia sengaja memilih toko yang ramai pengunjung. Dia berpikir hari masih siang dan banyak orang yang berlalu lalang. Jadi, Wiki pasti tidak berani berbuat macam-macam.Namun, Nia tidak menyadari bahwa Wiki tidak sebaik yang dia kira.Alasan mengapa Wiki mengajak Nia bertemu, pertama untuk membalas dendam padaku dan Nia. Kedua, untuk menyenangkan Johan.Saat Johan berada di restoran, dia sangat marah karena dia dipukuli oleh anak buah Bella. Jadi, dia mengarahkan sasarannya pada Nia.Dia tahu bahwa Nia akan menceraikan Wiki sekarang. Jadi, setelah bercerai, Nia pasti akan bersamaku.Balas dendam pada Nia sama saja dengan balas dendam padaku.Sela

  • Kehidupan Edo yang Menakjubkan   Bab 959

    "Oke, Edo, apa yang terjadi antara kamu dan Charlene? Tadi malam, dia mencariku dan memintaku untuk menjauh darimu," tanya Yuna dengan khawatir.Aku berkata dengan lemah, "Bu Yuna, aku juga nggak tahu. Pokoknya, dia hanya suka mengincarku. Aku merasa dia nggak menyukaiku.""Sebenarnya, Charlene sangat baik. Dia tampak dingin, tapi dia sangat perhatian. Dia mungkin memiliki lidah yang tajam, tapi hatinya sangat lembut. Kecuali kalau kamu benar-benar membuatnya marah."Aku benar-benar tidak berdaya.Bagaimana mungkin aku berani menyinggung perasaannya?"Bu Yuna, aku benar-benar nggak membuatnya marah." Aku menjelaskan dengan lemah, "Kamu mengenal Charlene dengan baik. Bahkan Nona Helena nggak dapat menandinginya, apalagi aku.""Haha, kalian berdua seperti musuh yang sedang bertengkar. Menurutku, itu cukup lucu," kata Yuna sambil terkekeh.Aku benar-benar merasa sangat tidak berdaya. Aku berpikir apakah ini lucu?Aku tidak ingin dipermainkan oleh seorang wanita seperti ini."Oke, Bu Yuna.

  • Kehidupan Edo yang Menakjubkan   Bab 958

    "Cindy!" Nia merasa sedikit kesal. Di matanya, Nia tampak seperti wanita jalang yang tidak mematuhi etika seorang wanita. Namun, siapa yang tahu apa yang telah Nia alami selama bertahun-tahun?Dia mungkin tidak peduli dengan apa yang dikatakan orang lain tentang dirinya. Namun, ketika saudaranya sendiri mengatakannya, dia merasa hatinya seperti ditusuk.Dia merasa sangat tidak nyaman.Cindy menyadari bahwa perkataannya terlalu kasar. Dia bergegas mendekati Nia. "Kak, bukan itu maksudku. Tolong jangan berpikir aneh-aneh.""Aku hanya ingin bilang semua pria itu jahat. Edo belum tentu orang baik. Jangan cari masalah lagi."Meskipun dia berkata demikian, Nia tetap merasa sangat tidak nyaman.Nia berkata, "Aku tahu betul orang macam apa Edo. Cindy, aku tahu kamu nggak suka dengan Bagas, tapi jangan libatkan Edo. Apa yang terjadi antara kamu dan Bagas nggak ada hubungannya dengan Edo."Cindy mencibir dan berkata, "Saat ini, aku bahkan nggak bisa mengurus diriku sendiri. Bagaimana mungkin aku

  • Kehidupan Edo yang Menakjubkan   Bab 957

    "Pantas saja kamu nggak punya pacar. Kelihatannya kamu nggak punya permintaan dalam hal itu. Aku dengar dari Jessy kalau wanita nggak punya banyak permintaan dalam hal itu, dia cenderung lebih cuek. Charlene, kamu nggak mau memeriksa kondisimu?"Ekspresi Bella menjadi semakin aneh. Awalnya, dia menanyai Yuna. Namun, sekarang Yuna malah bertanya padanya.Bella segera mengalihkan topik pembicaraan. "Yuna, kamu bilang kamu melihat Edo bersama seorang wanita malam itu. Apa kamu melihat dengan jelas siapa wanita itu?""Nggak, aku mabuk dan pandanganku kabur. Aku nggak bisa melihat dengan jelas. Tapi, aku melihat wanita itu sepertinya memiliki tato di dadanya.""Tato? Tato apa itu?" tanya Bella dengan cepat.Yuna berpikir sejenak, lalu berkata, "Kelihatannya seperti tato kupu-kupu. Yah, itu tato kupu-kupu. Tepat di dadanya."Bella mengingat dengan saksama. "Selain kami berempat, orang-orang yang makan malam itu adalah kakak ipar Edo dan pacarnya.""Nggak ada seorang pun dari kami yang memili

  • Kehidupan Edo yang Menakjubkan   Bab 956

    Yuna menarik Bella ke sebuah ruangan kosong. Pipinya memerah hingga darah tampak yang akan menetes keluar."Yuna, apa yang terjadi padamu di Vila Dragonfly? Apa Edo melakukan sesuatu padamu? Katakanlah. Aku pasti akan membunuhnya."Yuna menggelengkan kepalanya dengan cepat. "Bukan, bukan. Ini nggak ada hubungannya dengan Edo. Ini masalahku sendiri.""A ... aku bukan wanita baik-baik. Saat aku berada di Vila Dragonfly ...."Yuna mengerutkan bibirnya dan tidak dapat berbicara.Tindakannya itu membuat Bella sangat cemas. "Apa yang terjadi padamu di Vila Dragonfly? Katakan padaku, aku sangat khawatir.""Kalau aku bilang, jangan beri tahu Jessy dan yang lainnya.""Kamu nggak mengenalku? Apa aku tipe orang yang banyak bicara?"Yuna mengerutkan bibirnya, seolah dia sulit untuk berbicara.Setelah beberapa saat, dia berkata, "Sebenarnya, malam itu aku samar-samar melihat Edo dan seorang wanita berhubungan. Aku mungkin terangsang oleh alkohol saat itu. Aku merasa sekujur tubuhku sangat nggak nya

  • Kehidupan Edo yang Menakjubkan   Bab 955

    Setelah aku pergi, akhirnya Bella tidak menahan diri lagi.Bella harus mengakui bahwa dia sudah lama tidak berhubungan. Barusan, dia merasa sangat menyenangkan.Dia merasa ukuranku sangat cocok dengannya. Aku selalu bisa memberinya rasa senang dan puas yang luar biasa.Bella pernah berpikir mungkin tubuhnya lebih sensitif atau mungkin dia akan merasakan hal yang sama dengan pria lain. Dia bahkan berpikir untuk mencari pria lain untuk mencobanya.Namun, akhirnya dia tidak melakukannya.Dia bukan wanita murahan. Sebaliknya, dia merasa sedikit jijik terhadap pria.Dia tidak seperti Helena dan Jessy yang dapat memiliki banyak pria hanya untuk memuaskan hasrat mereka.Dia hanya memiliki aku dan Henry. Henry adalah cinta pertamanya. Bella memberikan seluruh hatinya pada pria itu, tetapi pria itu malah membuatnya sakit hati.Sejak itu, Bella tidak pernah menyukai pria lain dengan mudah.Namun, Bella tidak tahu mengapa. Saat aku berhubungan dekat dengan sahabat-sahabatnya, dia merasa sangat ti

Pindai kode untuk membaca di Aplikasi
DMCA.com Protection Status