Share

Bab 18. Menyatakan Cinta

"Makasih ya Yan, karena kedatangan kamu kemarin aku nggak jadi dijodohkan sama si David itu." Yulia berterimakasih pada Adrian. Siang ini mereka bertemu untuk sekedar makan siang bersama sekalian ngobrol.

"Iya sama-sama." Adrian menjawab lesu.

"Kamu kenapa? lesu banget," tanya Yulia.

"Nggak apa-apa. Cuma sekarang aku jadi merasa bersalah pada mamamu. Aku takut mamamu semakin benci sama aku."

"Santai aja, biar itu nanti urusan itu aku yang ngomong." Yulia menjawab santai. Yang penting baginya sekarang dia sudah tak lagi berurusan dengan David dan keluarganya.

Pertemuan Adrian dengan Yulia kali ini menghadirkan getar yang berbeda bagi Adrian. Adrian yang kini telah menyadari adanya cinta di hatinya untuk wanita di hadapannya ini kini merasa bimbang. Langkah apa yang akan ia ambil untuk ke depannya?

"Kamu kenapa sih? Sakit? Atau sariawan?" tanya Yulia.

Yulia merasa heran, tak biasanya Adrian jadi pendiam begini, biasanya dia banyak bicara walau hanya gombalan semata, tapi justru itu me
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status