Share

Bab 107 A reason

Penulis: Fidia Haya
last update Terakhir Diperbarui: 2024-10-29 19:42:56

Bab 107 A reason

“Selamat, impianmu sudah terwujud. Aku tak sabar segera menikahimu,” kata Kama antusias, saat datang ke acara selamatan pindah rumah Bening. Dia datang bersama Dinda, Arum dan Adit.

Wanita itu membangun rumahnya bergaya Jepang. Persis di belakang toko Joli Flower. Di tengahnya ada taman bergaya Jepang dengan tanaman Ketapang Kencana. Dibawahnya ada gerabah sebagai pemanis.

“Terima kasih,” sahut Bening. Dia menoleh ke kiri dan ke kanan. “Mana Dinda dan Arum?” tanyanya.

“Entahlah, tadi kulihat bermain bersama Evan dan Mba Atun.” Kama memperhatikan Bening yang sedang membawakan wedang jahe untuknya. Ia jauh lebih kurus. “Apa kamu merindukan aku.”

Wanita itu tersipu, Hampir dua minggu dia tidak bertemu dengan Kama. “Biasanya yang bilang duluan lebih kangen,” balasnya sembari menyunggingkan seulas senyum. Dia melihat pria itu belum bercukur, dan rambutnya lebih panjang. Kulitnya juga lebih legam. Meskipun begitu, ketampanan Kama masih terpancar.

“Tentu saja aku sanga
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

  • Istri Tuli Yang Kau Buang   Bab 108 Solitude

    Bab 108 Solitude “Kama, siapakah wanita cantik di sampingmu itu.” Mata Wijaya seakan terhipnotis oleh Bening “Kamu belum mengenalkannya kepadaku.” Wijaya mengambil tempat duduk di sebelah Kama, sembari menatap Bening lama. Kemudian ia melempar senyum. Pria itu lupa, ada Andini di sebelahnya. Wanita itu tampak tersenyum kecut, hidungnya kembang – kempis, kelihatan sekali ia benci melihat mata Wijaya terpincut pada Bening. Kama yang melihat mata Wijaya tertuju pada Bening, berdeham. “Sorry, aku sampai lupa mengenalkan, Bening, dia kekasihku, pemilik Joli Flower dan menjadi Fashion stylist Istri Presiden.” Kama membanggakan Bening di hadapan Wijaya. Bening menganggukkan kepala, senyum tipis menghiasi wajahnya, sebagai penghormatan pada teman bisnis Kama. Dalam hati, ia menyembunyikan rasa eneg pada pria yang memiliki tubuh subur, perut buncit, bibir memble, mata belok, serta memiliki jidat lebar dan mengkilap itu. Dalam hati Bening bertanya – tanya, bagaimana Andini bisa tertarik p

  • Istri Tuli Yang Kau Buang   Bab 109 I dare not dream

    Bab 109 I dare not dream PLAK! Bening tanpa sadar menampar pipi Elang. “Kamu tidak usah mencari Andini. Percuma!” Mata wanita itu berkaca – kaca sembari memegang tangannnya. Emosinya naik saat melihat Elang hendak membawa Kayana ke rumah Andini. Elang meringis kesakitan, mengusap pipinya yang panas. Wajah kakaknya begitu dekat dan ia sama sekali tidak menyangka Bening yang lembut bisa menamparnya. “Be, kenapa kamu tega menampar adikmu? Salah apa dia?!!” Iswati yang baru pulang pengajian langsung melindungi Elang. “Ma, Bening melakukan itu supaya Elang sadar, untuk melupakan Andini.” “Kak… Andini itu masih istriku. Kayana butuh Ibu. Aku tidak tega melihatnya menderita seperti Evan,” tutur Elang kelu. Dia tidak pernah melihat Bening semarah itu padanya. “Berikan Kanaya kepadaku. Aku mau ke rumah Andini.” Dia masih bersikeras hendak pergi ke rumah istrinya. Tubuh Bening bergetar. Selama ini, dia bungkam tidak menceritakan pertemuannya dengan Andini. “Untuk apa kamu mencari perempua

  • Istri Tuli Yang Kau Buang   Bab 110 Sunday morning

    Bab 110 Sunday morning “Kita mau ke mana ini?” tanya Bening kaget ketika Kama tiba – tiba menjemputnya di depan pintu pesawat. Kemudian mobilnya menuju Helicopter Apache AH – 64, menunggu di depan mereka. “Kita mau menemui Papa di Gunung Gajah, dan helicopter adalah transportasi yang paling nyaman dan cepat bisa membawa kita ke sana?” Mata coklat Kama teduh menatap Bening. “Haa serius? Kenapa kamu tidak bilang dari tadi? Aku belum pamit sama Mama dan Evan?” “Tenang, aku sudah minta ijin sama Tante semalam.” Pria itu mengedipkan matanya. “Ih, kamu suka memberi kejutan yang tak mampu kutolak.” Bening sebel dan sontak mencubit perut Kama. “Aduh, sakit sayang.” Kama meringis. “Papa menelponku terus dan menagih, kapan aku membawamu ke Gunung Gajah. Jadi ya, kupikir minggu ini, waktu yang tepat. Besok kamu dan aku mulai sibuk.” “Setidaknya kamu kan memberi tahuku dulu, supaya aku bisa membawa sesuatu untuk beliau.” Bening mengungkapkan rasa kesalnya pada Kama. “Jangan dipikirkan soal

  • Istri Tuli Yang Kau Buang   Bab 111 Stuck in the rain

    Bab 111 Stuck in the rain“Sayang, kita tidak bisa pulang hari ini, cuaca sangat buruk. Barusan Kaptep Roni menelponku,” kata Kama. Kaptep Roni adalah pilot helicopter yang ia sewa.Mata Bening tampak kecewa, melihat hujan badai yang tiba – tiba datang mengguyur. Padahal cuaca tadi amat bersahabat. “Mau bagaimana lagi, kita sudah terjebak di Gunung Gajah. Mungkin kita bisa melakukan kegiatan lain untuk menghibur diri,” jawabnya lugas, menyembunyikan rasa khawatir dalam hatinya.Sapto yang mulai tadi memperhatikan Bening turut bicara. “Begitulah di sini, cuacanya extreme dan kadang tidak tentu. Jika mau menggunakan jalan darat pun, percuma, jalannya terjal dan terlalu beresiko jika hujan badai. Tunggulah sebentar, kamu bisa melakukan kegiatan yang kamu suka. Saya punya banyak koleksi buku, alat musik seperti gitar dan piano ada, catur ada dan alat lukis. Pilihlah yang mana yang kamu suka.”Bening menerima tawaran baik itu. “Kalau diijinkan, saya mau melukis Pak.”“Wah, saya tak mengira

  • Istri Tuli Yang Kau Buang   Bab 112 When love is gone

    Bab 112 When love is gone “Tetap jalan, Pak,” pinta Kama. “Kama apa maksud kamu meminta sopir terus jalan! Apa kamu tidak lihat ada ambulance di depan rumahku?” kata Bening tak terima. “Jalan terus, Pak.” Kama mengabaikan permintaan Bening. Bening benar – benar kesal. “Turunkan aku di sini, Kama! Aku mau pulang dan melihat keluargaku!” Suara Bening mulai meninggi. Pikirannya yang suntuk semakin membelitnya. Wajah Kama serius dan datar. “Apa kamu tidak memperhatikan, ambulance itu kempes bannya?” “Hah, serius?” Bening tidak percaya, kemudian menoleh ke belakang. Ia melihat ada orang yang datang membawa ban dan mengganti ban ambulance itu. “Makanya, jangan panik dulu,” ledek Kama. “Terus kita mau ke mana ini? Kamu tidak membuat kejutan yang aneh – aneh lagi kan?” Kama mengatur posisi duduknya. “Kita lihat saja nanti.” Dia tersenyum penuh misteri. “Ya Tuhan. Ini sama sekali tidak lucu Kama. Kamu tahu di rumahku sedang ada masalah, dan orang tuaku menungguku pulang. Kenapa kamu

  • Istri Tuli Yang Kau Buang   Bab 113 Fools

    Bab 113 Fools “Katakan sejujurnya Andini, apa benar Kanaya itu bukan anak kamu dan Elang?” desak Bening saat menemui sahabatnya itu di rumahnya. Ia sengaja datang ke rumah Andini pagi – pagi sekali. Andini yang masih memakai jubah tidurnya, tanpa ragu menuang anggur putih ke dalam kristalnya yang mahal. Kemudian dia duduk di seberang Bening. Mulutnya yang habis di filler menyesap anggur putih itu dengan nikmat. “Iya. Amir meninggalkan aku setelah mengetahui diriku hamil.” Wanita cantik itu membasahi bibir bawahnya. “Saat itu aku panik, aku takut menambah dosa, jika aku menggugurkan Kanaya. Maka, ketika Elang menawarkan pernikahan. Kuanggap itu jalan ninjaku untuk menyelamatkan muka. Dari awal aku berniat meninggalkan Elang setelah Kanaya lahir.” “Lantas, apa kamu bisa menjelaskan tentang Elang yang mengidam itu?” tanya Bening dengan mata berkilat. Ia tahu Elang sempat drop saat awal Andini hamil. “Aku mensugesti Elang, itu saja.” Dengan santai Andini menyesap anggur putihnya, dan

  • Istri Tuli Yang Kau Buang   Bab 14 Agreement

    Bab 14 Agreement “Sebelum istri saya meninggal, dia telah menyiapkan perhiasan buat istri Kama. Tolong terima ini, sebagai tanda pengikat dari Kama.” Sapto melihat orang tua Bening dengan mata lembut. Asisten Sapto kemudian meletakkan kotak kayu berukir di atas meja, dan membukanya. Kedua mata Gatot dan Iswati terbelalak melihat isi kotak tersebut. Di dalamnya terdapat perhiasan lengkap mulai, cincin hingga kalung bertahtakan berlian. Iswati yang duduk di samping suaminya, menelan ludah yang mendadak kering. Sebagai perempuan tak bisa dipungkiri dia terkesima dengan perhiasan seindah itu. Dalam hati dia menaksir harganya mencapai milyaran. Dia ngeri menbayangkan berapa jumlah kekayaan orang tua Kama, sehingga begitu mudahnya memberikan perhiasan dengan harga fantastic. Sementara Bening, terlihat duduk dengan anggun sambil memangku Evan. Kemilau perhiasan itu sama sekali tidak menggetarkan hatinya. “Maaf, Pak, bukannya saya lancang, tidak menghargai niat baik Bapak Sapto. Tapi,

  • Istri Tuli Yang Kau Buang   Bab 115 A perfect wedding

    Bab 115 A perfect wedding “Tidak! Tidak! Saya tidak setuju dengan pernikahan mendadak ini!” Iswati melipat kedua tangannya ke depan. Dia memaksa tersenyum. “Saya paham kalian orang kaya dan bisa melakukan semua yang kalian mau, tapi tidak pada anak saya.” Terlihat jelas Iswati melindungi keluarganya. “Halah sok, paling juga menginginkan pernikahan mewah tujuh hari tujuh malam, supaya bisa disombongin ke media sosial,” celetuk Tita dengan mulut mencibir. “Cukup Ibu Tita, saya mendengar apa yang Anda katakan! Saya memang tidak seberuntung kalian, tapi seujung kuku pun, saya tidak berniat pansos kepada Kama!” balik Bening. Dia menatap tajam mata Tita. Tita kaget dengan keberanian Bening menyanggah perkataannya. Wanita yang dianggapnya lemah itu ternyata pemberani. “Stop! Papa minta tolong jaga sikapmu.” Sapto memperingatkan Tita. Dia kemudian menghadap ke Iswati dan Gatot. “Maaf jika sikap saya menyinggung keluarga Pak Gatot. Masalahnya, menurut pendapat saya, lebih baik menyegerak

Bab terbaru

  • Istri Tuli Yang Kau Buang   Bab 121 Last episode - Immortality

    Bab 121 Last episode - Immortality “Cukup, Kak, cukup. Stop mentololkan keluarga saya!” Sesabar – sabarnya Bening, hatinya panas mendengar Tita menyebut keluarganya bodoh. Kebencian kakak iparnya itu kian menjadi, setelah tahu Dinda berniat bunuh diri, kemudian memutuskan hengkang dari rumah Tita, dan memilih tinggal bersama kakeknya di Gunung Gajah. Sementara Arum lebih suka tinggal bersama Kama dan Bening. “Kenapa? Ini mulut saya dan saya bebas mengatakan apa yang saya mau. Keluarga kamu memang tolol, dan mau pansos pada keluarga kami. Puas!!” Sorot mata Tita penuh kebencian saat mereka mau ON AIR di salah satu stasiun televisi. Sekonyong – konyong, tangan Tita mengambil gunting dari balik bajunya, dan secepat kilat merobek gaun Bening. Saat Bening belum sepenuhnya sadar, perempuan itu lalu menarik rambut panjang Bening, kemudian dengan bengis memotongnya sangat pendek. “Ya ampun!” teriak beberapa kru yang melihat setengah rambut Bening terlempar lepas ke lantai. Mereka tidak

  • Istri Tuli Yang Kau Buang   Bab 120 Morning call

    Bab 120 Morning call“Kak… aku mau menikahi Dinda.”Sontak donat yang ada dalam mulut Bening muncrat keluar. Dia menoleh dan menatap bola mata adiknya tak percaya. “Kejutan apa lagi ini, Lang?” tanyanya kaget.Wanita itu ingat, saat Andini meninggalkan Elang, lelaki itu terpuruk dan berpikir tidak mau menikah lagi. Eh, sekarang tiba – tiba dia bilang mau menikahi keponakan Kama. Hatinya dag – dig – dug. Ketakutan yang selama ia simpan, terjadi juga.Elang duduk dengan santai di kursinya.“Salah satu alasannya adalah Kanaya, dia butuh sosok Ibu. Walaupun aku tahu, Mama dan Kakak sangat sayang kepadanya. Tapi, Kanaya butuh real mom, dan aku pikir Dinda adalah wanita tepat untuk Kanaya. Dia sangat sayang pada Kanaya.”“Apa kamu sudah memberitahu Mama soal ini?” tanya Bening. Donat bedak kesukaannya tak lagi membuatnya bergairah.Elang tersenyun nakal. Sifat isengnya mulai tumbuh. “Justru karena itu, aku bilang sama Kakak, supaya Kakak mau membantuku bilang sama Mama. Please… hanya Kakak

  • Istri Tuli Yang Kau Buang   Bab 119 Forgiving

    Bab 119 Forgiving“When a deep injury is done to us, we never recover until we forgive.” – Alan Paton“Aku benci Ibra! Aku muak melihat laki – laki itu!” Bening meremas – remas tangannya. “Tolong jangan pinta aku untuk menemuinya!” Bening benar – benar marah saat Kama tiba – tiba mengajaknya ke rumah sakit untuk menjenguk mantan suaminya itu.Bening masuk ke dalam kamar, dan menenggelamkan mukanya di bantal. Air matanya tumpah teringat dengan semua yang dilakukan Ibra.Kama menarik napas panjang, kemudian duduk di tepi ranjang, sembari mengelus kepala Bening.“Sayang, aku paham dengan kemarahanmu. Tapi Ibra menunggumu, aku tidak tega melihat dia selalu memanggil namamu.”Bening bangun dan duduk di sebelah Ibra. Air matanya meluncur deras. “Hatiku sakit Kama! Ibra sangat jahat kepadaku dan Evan, biarkan saja dia menanggung karmanya!”Kama memeluk dan mengecup kening Bening. “Aku mengerti sayang. Hanya saja, tak ada salahnya memafkan orang yang telah menyakiti hati kita. Ibra sudah mend

  • Istri Tuli Yang Kau Buang   Bab 118 The last wish

    Bab 118 The last wish “Tolong beritahu Kak Bening, Mas Ibra sekarat dan ingin sekali bertemu dengannya.” Intan memegang kedua lengan Atun dengan kuat. Setelah dia menceritakan semua yang terjadi. Atun menggeleng. “Maaf Jeng, aku tak bisa. Aku takut Ibu Bening marah kepadaku. Kamu tahu kan, apa yang telah kakakmu lakukan pada Ibu Bening?” Dia khawatir, permintaan itu akan memporak – porandakan kebahagiaan Bening. Ajeng tidak mau perjalanannya sia - sia. “Aku tahu Mba, kakakku memang brengsek, dia telah menghancurkan hidup Kak Bening, tapi tolong Mba Atun, beritahu Kak Bening, bahwasannya kakakku mau meninggal dengan tenang. Aku tahu, selama ini dia menunggu Kak Bening. Mungkin dia mau meminta maaf sama Kak Bening langsung.” Terburu – buru Ajeng mengambil ponsel yang disembunyikan di dalam kantung celananya bagian dalam. “Kalau tidak percaya, lihatlah, lihatlah video ini.” Ajeng memutar video tentang kakaknya. Atun tercekat melihat kondisi Ibra yang sangat mengenaskan. Timbul rasa

  • Istri Tuli Yang Kau Buang   Bab 117 A sweet kiss

    Bab 117 A sweet kiss“Sial!!” Suara gedoran pintu itu membuyarkan kenikmatan Kama yang hampir mencapai puncak nirvana. Dia menghentikan gerakannya.“Buka dulu sayang, siapa tahu penting,” kata Bening, mengusap peluh di kening Kama yang berada di atasnya.Muka Kama cemberut, kelihatan kesal sekali dengan gangguan yang ditimbulkan pagi itu. “Biarkan saja. Kita lanjutkan saja permainan kita. Tanggung!” Tangannya menarik selimut dan menutupi tubuhnya dan Bening.Laki – laki itu kemudian memagut bibir Bening, mengulumnya dengan lembut, kemudian melakukan gerakan lamban naik – turun tapi dengan intense, seirama dengan alunan instrument piano yang mengalun lembut. “Kama… kama apa kamu ada di dalam? Tolong buka pintunya sebentar. Kakak mau bicara.” Dengan tak sabar, Tita menggedor – gedor pintu kamar Kama.“Ibu Tita, maaf, tolong jangan ganggu Bapak dan Ibu dulu, mereka mungkin masih tidur,” kata Atun. “Ibu silahkan tunggu dan duduk dulu di situ.”“Hey… diam kamu!” bentak Tita kasar. “Saya i

  • Istri Tuli Yang Kau Buang   Bab 116 A slice of life

    Bab 116 A slice of life“Oh my God! Meskipun kamu sudah menjadi istri sah Kama, saya tidak sudi dekat – dekat dengan kamu!” ucap Tita songong, saat Bening menyambangi rumahnya siang itu dengan membawa makanan.Kebencian perempuan itu pada Bening telah membuatnya menjadi perempuan buruk, hingga melupakan etika sebagai tuan rumah, dan membiarkan Bening berdiri dari 10 menit lalu.Telinga Anggi yang mendengarnya turut panas, ekor matanya melirik Bening yang berdiri dengan tegar dan tatapan teduh.“Tidak apa – apa, Kak, saya mengerti. Tujuan saya ke sini, selain untuk menjenguk Kakak, saya mau mengajak Kakak untuk menemui Ibu Irina, pekan ini. Beliau ingin sekali bertemu dengan Kakak ipar saya, sekaligus ingin mengajak Kakak bergabung dalam paguyuban Empowering Woman.” Intonasi suara Bening sangat tenang, dan tampak sangat professional menguasai emosinya. “Email resminya, nanti akan dikirim oleh Meli Sudrajat – sekretaris beliau.”Dagu Tita mendongak, sedang tangannya melipat ke depan dad

  • Istri Tuli Yang Kau Buang   Bab 115 A perfect wedding

    Bab 115 A perfect wedding “Tidak! Tidak! Saya tidak setuju dengan pernikahan mendadak ini!” Iswati melipat kedua tangannya ke depan. Dia memaksa tersenyum. “Saya paham kalian orang kaya dan bisa melakukan semua yang kalian mau, tapi tidak pada anak saya.” Terlihat jelas Iswati melindungi keluarganya. “Halah sok, paling juga menginginkan pernikahan mewah tujuh hari tujuh malam, supaya bisa disombongin ke media sosial,” celetuk Tita dengan mulut mencibir. “Cukup Ibu Tita, saya mendengar apa yang Anda katakan! Saya memang tidak seberuntung kalian, tapi seujung kuku pun, saya tidak berniat pansos kepada Kama!” balik Bening. Dia menatap tajam mata Tita. Tita kaget dengan keberanian Bening menyanggah perkataannya. Wanita yang dianggapnya lemah itu ternyata pemberani. “Stop! Papa minta tolong jaga sikapmu.” Sapto memperingatkan Tita. Dia kemudian menghadap ke Iswati dan Gatot. “Maaf jika sikap saya menyinggung keluarga Pak Gatot. Masalahnya, menurut pendapat saya, lebih baik menyegerak

  • Istri Tuli Yang Kau Buang   Bab 14 Agreement

    Bab 14 Agreement “Sebelum istri saya meninggal, dia telah menyiapkan perhiasan buat istri Kama. Tolong terima ini, sebagai tanda pengikat dari Kama.” Sapto melihat orang tua Bening dengan mata lembut. Asisten Sapto kemudian meletakkan kotak kayu berukir di atas meja, dan membukanya. Kedua mata Gatot dan Iswati terbelalak melihat isi kotak tersebut. Di dalamnya terdapat perhiasan lengkap mulai, cincin hingga kalung bertahtakan berlian. Iswati yang duduk di samping suaminya, menelan ludah yang mendadak kering. Sebagai perempuan tak bisa dipungkiri dia terkesima dengan perhiasan seindah itu. Dalam hati dia menaksir harganya mencapai milyaran. Dia ngeri menbayangkan berapa jumlah kekayaan orang tua Kama, sehingga begitu mudahnya memberikan perhiasan dengan harga fantastic. Sementara Bening, terlihat duduk dengan anggun sambil memangku Evan. Kemilau perhiasan itu sama sekali tidak menggetarkan hatinya. “Maaf, Pak, bukannya saya lancang, tidak menghargai niat baik Bapak Sapto. Tapi,

  • Istri Tuli Yang Kau Buang   Bab 113 Fools

    Bab 113 Fools “Katakan sejujurnya Andini, apa benar Kanaya itu bukan anak kamu dan Elang?” desak Bening saat menemui sahabatnya itu di rumahnya. Ia sengaja datang ke rumah Andini pagi – pagi sekali. Andini yang masih memakai jubah tidurnya, tanpa ragu menuang anggur putih ke dalam kristalnya yang mahal. Kemudian dia duduk di seberang Bening. Mulutnya yang habis di filler menyesap anggur putih itu dengan nikmat. “Iya. Amir meninggalkan aku setelah mengetahui diriku hamil.” Wanita cantik itu membasahi bibir bawahnya. “Saat itu aku panik, aku takut menambah dosa, jika aku menggugurkan Kanaya. Maka, ketika Elang menawarkan pernikahan. Kuanggap itu jalan ninjaku untuk menyelamatkan muka. Dari awal aku berniat meninggalkan Elang setelah Kanaya lahir.” “Lantas, apa kamu bisa menjelaskan tentang Elang yang mengidam itu?” tanya Bening dengan mata berkilat. Ia tahu Elang sempat drop saat awal Andini hamil. “Aku mensugesti Elang, itu saja.” Dengan santai Andini menyesap anggur putihnya, dan

DMCA.com Protection Status