Share

31.

POV Rengga

            Keesokan harinya si kembar beserta pengasuh di antar kerumah Mama. Mama sudah menelpon sejak 2 hari yang lalu sebenarnya. Bahwa beliau ingin cucu-cucunya menginap. Segala kebutuhannya selama beberapa hari kedepan disiapkan. Mulai dari pakaian, asi dalam botol dan mainannya. Setelah mereka siap, segera diantar oleh Pak Hadi kerumah Mama. Karena saran dari Andre, yang meminta agar Bella banyak berjalan kaki. Sekarang aku dan Bella sedang berjalan-jalan didekat kebun apel belakang rumah. aku lingkarkan tanganku disekitar pinggangnya. Kami berjalan perlahan, sambil sesekali menikmati pemandangan pepohonan.

            “Bell,” panggilku pelan.

            “Ya Mas,” dia menyahut singkat. Seraya mengamati buah-bauh apel yang sudah waktunya panen.

    &nb

Demina07

hai teman pembaca. jangan lupa kasih bintanga dan review. kritik dan review adalah hal berharga untuk saya. enjoy....

| Like
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status