Share

The Ring

“Apa yang kau lakukan, Axe?” tanyaku saat melihatnya membongkar isi celana jeans kotor yang tadi siang digantinya saat bangun tidur. 

“Cincin,” jawab Axe sambil merogoh kantong celananya dalam – dalam.

Axe berdecak saat tak menemukan barang yang dicari. Dia meletakkan celana itu kasar ke atas kasur, lalu mencekak pinggang terlihat sedang memikirkan sesuatu.

“Cincin apa yang kau cari?”

“Cincin yang kau kembalikan padaku.”

Axe bicara tanpa menatap mataku. Dia bahkan membungkuk mencari cincin yang dimaksud di bawah tempat tidur. Yang benar saja, kalau benda kecil itu disimpan di saku celananya. Cincin itu tidak akan hilang mengingat Axe memakai jeans selama menungguku enam hari lima malam itu.

Lagipula kenapa dia bisa tiba – tiba kepikiran dengan cincin. Padahal aku hanya meninggalkannya sebentar ke bawah untuk membersihkan bekas muntahannya.

Bicara perihal cincin. Aku jadi terbayang mal
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status