Share

Apakah Boleh?

Penulis: Fredelina Putri
last update Terakhir Diperbarui: 2021-06-30 14:26:25

Di dalam kamar seorang pria paruh baya yang masih tetap rupawan pada usianya ke lima puluh, itu pertanda sudah tujuh tahun lebih sang istri meninggalkannya untuk selama-lamanya di sisi Tuhan, ia termenung memandangi sebuah potret lama dalam ponselnya. 

Sambil mengulas senyum tipis, pria itu meraba layar sentuh benda pipih pintarnya. Seolah dapat membelai sosok di dalam potret lama tersebut, George tersenyum hangat. 

"Betsy, anak kita sudah besar. Dia sudah menikah dengan seseorang yang tak jauh beda denganku dulu. Bukankah kau pernah berkata semua orang punya masa lalu mereka sendiri, bukan? Mari kita beri kesempatan pada pemuda itu untuk mendapatkan hati anak kita!" ucapnya senang dengan wajah berbinar-binar. 

George meneguk cairan dengan aroma teh yang begitu kuat menyeruak ke indera penciumannya lalu berdesis," Teh ini tidak semanis teh buatanmu! Hah…"

Takk

Pria itu meletakkan cangkir tersebut pada cawan kecil yang tadi dij

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

  • Bos Playboy Itu Suamiku    Shannon

    Kimberly tergagap dan merentangkan kedua tangannya guna menutupi rasa aneh yang tiba-tiba berkecamuk dalam hatinya.GrebbDapat Kimberly rasakan bagaimana Bryan menyandarkan kepala di bahunya. Berat dan bertenaga. Padahal hanya meletakkan saja sudah seberat ini, apa lagi jika pria itu bergerak dan berulah. Tak dapat dibayangkan bagaimana ia akan merasa kesulitan lebih dari ini.Refleks, tanpa disadari keduanya, tubuh mereka merosot di rerumputan. Entah karena Kimberly tak dapat menopang beban dari Bryan atau apa, keduanya kini terduduk di atas rumput dengan posisi berpelukan.Perempuan cantik itu mengelus punggung tegap dan bidang sang suami. Menyalurkan kekuatan. Tapi kekuatan untuk apa? Kimberly pun tak tahu jawabannya, yang pasti ia merasa harus melakukan itu. Mungkin panggilan hati seorang istri."Bryan!" panggil Kimberly.Bryan belum menjawabnya. Pria itu masih terdiam dengan mengingat banyak kenangan di da

    Terakhir Diperbarui : 2021-07-01
  • Bos Playboy Itu Suamiku    Hitam?

    Lima belas menit sudah mereka berkendara, tibalah keduanya di tempat yang dimaksud oleh Bryan.Pria itu menghentikan kendaraan mewahnya di tepi jalan. Jalan siang itu terlihat lengang, tak banyak aktivitas pengemudi yang meramaikan jalanan kota. Mungkin dikarenakan cuaca sedang tak mendukung, terlihat tak jauh dari keduanya saat ini tampaklah awan hitam berarak yang siap mengguyur bumi."Kenapa kita berhenti di sini, Sa-sayang?" tanya Kimberly yang sedikit keseleo lidah saat berusaha melafalkan penyebutan kata keramat tersebut pada sang suami.Bryan menoleh sekilas lalu membuka pintu mobil bagian samping untuknya. Pria itu berjalan setengah memutar dan membukakan pintu untuk sang istri.Dengan penuh kelembutan, Bryan melepaskan ikatan seat belt yang mengikat kebebasan sang istri dalam berkendara beberapa saat lalu, kemudian pria itu mengulurkan tangan pada Kimberly.Perempuan cantik itu keluar dengan perlahan-lahan dar

    Terakhir Diperbarui : 2021-07-02
  • Bos Playboy Itu Suamiku    Habislah Kau!

    Kimberly tersadar mengenai warna yang baru saja terucap dari bibir seksi seorang Bryan. Tentu saja itu adalah…Warna..Astaga! Kimberly segera bangun dari posisinya dan memperbaiki gaun yang ia kenakan. Ternyata benar, roknya sedikit tersingkap dan menunjukkan sebuah harta karun di dalam sana. Melihat cara Bryan mengucapkan hal itu ditambah seringai aneh di wajahnya tentu saja pria itu telah melihat secara jelas."Hei, pria mesum! Apa lagi yang kau lihat? Tidak bisakah kau berpikir mengenai hal yang lebih positif?""Ada!""Apa? Coba katakan, aku ingin sekali mendengarnya! Aku sangat penasaran!""Membuat anak denganmu!" jawab Bryan sembari mengedipkan sebelah matanya. Ia memang senang sekali menggoda Kimberly."Ka-kau!!""Loh, itu adalah hal positif. Lalu, salahku di mana?" tanya balik Bryan."Ah sudahlah, berdebat denganmu memang menghabiskan tenaga dan pikiran

    Terakhir Diperbarui : 2021-07-03
  • Bos Playboy Itu Suamiku    Meminta Ijin

    Sudah lebih dari seminggu kebersamaan Kimberly dan Bryan tercipta dengan sendirinya. Sejak kejadian di Bege Resort, keduanya tak segan memperlihatkan intensitas mereka dalam segala hal.Gerald dan George sudah bisa bernapas lebih lega karena putra-putri mereka sudah bisa saling menerima. Lebih tepatnya, Kimberly yang sudah mulai bisa menerima keberadaan sang suami di sampingnya.Pagi ini, usai masa honeymoon yang hanya dihabiskan di resort dan beres-beres apartemen baru sepasang pengantin tersebut, kini keduanya melakukan rutinitas harian.Kimberly mulai kuliah seperti biasa dan fokus pada kampusnya, sementara itu Bryan mulai aktif bekerja kembali. Hari ini, setiap paginya mulai keduanya resmi menjadi suami istri, Bryan mengantar jemput kuliah Kimberly.CiiiiiiitttSuara ban berdecit.Mobil yang mereka tumpangi telah berada di depan pintu gerbang kampus. Bryan membuka pintu mobil lebih dulu dan berjalan memutar

    Terakhir Diperbarui : 2021-07-04
  • Bos Playboy Itu Suamiku    Jeff

    Kimberly menunggu jawaban dari sang suami.Tak perlu membuang waktu, Bryan berdehem di ujung sana."Baiklah, kau boleh pergi bersama teman-temanmu. Asal dengan satu syarat!" sahut Bryan dengan sebuah persyaratan.Kimberly mengingat beberapa saat lalu, ia juga memberikan syarat pada kedua sahabatnya. Kini ia mendapat perlakuan yang sama dari suaminya. Apakah ini karma?Senyum getir tampak di wajahnya. Hal itu hanya berlangsung selama beberapa detik saja."Asal kau makan dengan baik dan segera hubungi aku kalau kau sudah selesai. Mengerti?"Senyum Kimberly mengembang dengan sempurna."Ya! Aku akan makan dengan lahap dan tentu saja bergizi. Ya sudah, nanti aku akan mengabarimu lagi kalau aku sudah selesai makan siang dengan Dave dan Mona. Aku pergi dulu, sampai jumpa!" pamit Kimberly."Eh, tunggu dulu!""Apa lagi?""Kau melupakan sesuatu!""Apa

    Terakhir Diperbarui : 2021-07-05
  • Bos Playboy Itu Suamiku    Kau Mencariku?

    Jeff berdiri dari tempat duduknya. Ia berjalan mondar-mandir dengan hati tak karuan. Sempat ia ingin bungkam, tapi Kimberly harus tahu apa yang terjadi di malam itu. Siapa tahu beban di hatinya akan berkurang jika ia menceritakan hal ini pada gadis cantik tersebut.Jeff kembali duduk di hadapan Kimberly. Mereka saling bersitatap sebelum akhirnya Jeff buka suara."Jenica berselingkuh dengan sahabatku!" tegas Jeff pada akhirnya menumpahkan segala rasa sakit di hatinya."Kak Jenica berselingkuh? Tapi kenapa? Kenapa aku baru mengetahuinya? Bagaimana bisa begitu?" tanya Kimberly tak percaya. Seburuk apa pun sikap Jenica padanya beberapa waktu lalu tak membuatnya menganggap sang sepupu sanggup melakukan hal demikian."Tapi itulah kenyataannya! Aku sangat kecewa dan sakit hati. Ia bisa melakukan hal sekejam itu padaku. Kukira hanya akulah yang menyentuhnya, tapi ternyata dia juga melakukan hal itu dengan sahabatku secara diam-diam karena&

    Terakhir Diperbarui : 2021-07-05
  • Bos Playboy Itu Suamiku    Mengganjal di Hati

    Bradley terkesiap. Ia bingung harus menjawab apa pada mantan kekasih Nick tersebut. Ia hanya bisa tersenyum kaku."Kenapa tiba-tiba kau diam? Bukankah tadi kau bersemangat mencariku?" sindir Kimberly.Bradley memalingkan muka ke kanan dan ke kiri. Sesaat ia hilang akal, akses pikirannya mendadak terblokir dan tidak bisa ia gunakan sementara waktu.Ia berulang kali menatap ke langit-langit bangunan di atasnya. Mendadak ingatannya tertuju pada Nick di balik jeruji besi. Ia terperangah saat mengingat hal itu. Spontan ia mengatupkan kedua tangannya di depan dada sambil menatap Kimberly. Ia menatap penuh memelas pada istri Bryan tersebut."Kimberly, ijinkan aku berbicara padamu! Ini sangatlah penting. Aku berjanji setelah aku bercerita padamu mengenai suatu hal, aku tidak akan mengganggumu lagi!" cetus Bradley tiba-tiba saat ia mendapat ide.Kimberly terdiam selama beberapa detik. Ia membiarkan otaknya bekerja secara cepat

    Terakhir Diperbarui : 2021-07-06
  • Bos Playboy Itu Suamiku    Suara Aneh

    Kimberly memundurkan posisinya. Sejenak ia merasa tak nyaman saat mendapat interogasi dari suaminya. Haruskah ia jujur atau menyembunyikan semua hal dari Bryan?"Sayang, bisakah kita membicarakan hal ini di rumah saja?" tanya Kimberly meminta kelonggaran waktu.Bryan menarik napas panjang. Perlahan pegangan tangannya di pundak sang istri berangsur-angsur terlepas."Berjanjilah sampai di apartemen, kau akan menceritakan keanehan pada dirimu padaku!" pinta Bryan serius."Iya!" jawab Kimberly gugup.Kimberly buru-buru mengangguk, asal ia bisa terlepas dari kondisi tak menyenangkan seperti saat ini.Bryan kembali fokus mengendarai mobilnya menuju apartemen keduanya. Ia pun ikut terdiam selama beberapa saat. Tak ada obrolan di dalam mobil sampai kendaraan mewah itu sampai di basement apartemen.******Kimberly keluar dari kamar mandi, ia hanya mengenakan bathrobe berwarna putih untuk menutupi tubu

    Terakhir Diperbarui : 2021-07-06

Bab terbaru

  • Bos Playboy Itu Suamiku    Ending and Say Thanks

    Bukan Stephanie yang semakin mendekat. Kimberly yang maju dan menghambur ke dalam pelukan ibu kandung Bryan. "Aku merindukan pelukan seorang ibu sejak beberapa tahun terakhir. Aku selalu memimpikan memiliki ibu mertua yang menyayangiku. Maafkan aku, Ma, jika aku belum bisa menjadi menantu yang baik di matamu. Aku hanyalah manusia biasa yang masih terus belajar menjadi lebih baik. Apa pun yang terjadi antara Mama dan Bryan, kuharap kalian akan segera berdamai dan saling mengerti satu sama lain!" ungkap Kimberly. Mendengar ucapan menantunya, Stephanie mengeratkan pelukannya. Lalu beberapa saat kemudian pelukan itu terlepas dan mereka berdua saling bersitatap. "Terima kasih, Kimberly! Mama pergi, ya! Jaga kesehatan kalian dan titip anak Mama! Semoga Tuhan selalu melindungi kalian di mana pun berada dan menjauhkan segala keburukan dari hidup kalian. Sampai jumpa lagi, Kimberly!" pamit Stephanie dengan wajah begitu sendu dan mata yang begitu sayu

  • Bos Playboy Itu Suamiku    Permintaan Terakhir

    Lampu terang di ruang operasi masih menyala. Kimberly berada di depan pintu sambil menunggu dokter selesai melakukan tindakan pada Jenica. Luke dan George sudah datang dan menemani perempuan cantik tersebut. Beberapa saat kemudian, seorang pria tampan dengan balutan jas menawan berlari-lari menuju ruangan yang dimaksud. Ia mencari keberadaan sang istri dan ingin segera memeluknya. "Kimmy!" teriak Bryan yang seketika memeluk tubuh mungil istrinya dengan ekspresi cemas luar biasa. "Bagaimana keadaanmu? Papa baru saja mengabariku. Maaf aku baru bisa datang!" ungkap Bryan seraya berulang kali mengecup pucuk kepala sang istri. Kegelisahan di wajahnya tak dapat dibantah. Semua terlihat begitu kentara. Bryan sangat mencemaskan kondisi istri tercintanya. " Aku tidak apa-apa, Bryan. Untung saja ada Kak Jenica yang menyelamatkanku. Saat ini kami masih menunggu dokter keluar dari ruang operasi. Bryan, aku takut terjadi hal b

  • Bos Playboy Itu Suamiku    Pengorbanan Jenica

    Stephanie penasaran akan suatu hal. Ia pun segera bertanya pada Deborah demi mendapatkan jawaban yang sempat mengusik pikirannya. "Apa jangan-jangan kau sudah menyukainya lebih dari yang kubayangkan?" tanya Stephanie dengan mata menyipit mencari tahu. "Lelaki seperti Bryan itu sangatlah langka dan juga menawan, Tante. Ketampanan serta kewibawaannya sanggup meruntuhkan iman hampir sebagian besar kaum hawa di Edensor kita yang tercinta ini. Termasuk aku!" ungkap Deborah dengan wajah berbinar-binar membayangkan Bryan menjadi miliknya. Stephanie tersenyum sinis. "Kau pasti akan mendapatkannya sebentar lagi! Kimberly tidak pantas mendapatkan anakku! Hanya kaulah yang pantas bersanding dengannya!" yakin Stephanie. Deborah tersenyum senang. Lengkungan bibirnya membentuk curva cantik. Ia bahagia dan bangga karena mendapatkan restu dari Stephanie. Tinggal beberapa langkah lagi Bryan pasti akan menjadi miliknya. Ya, sebenta

  • Bos Playboy Itu Suamiku    Keras Tapi Menawan!

    Kimberly tersenyum ramah di wajahnya yang penuh keteduhan. Ia terlihat tenang di usianya yang masih belia dibandingkan usia suaminya. Sikap dewasa dalam dirinya kini mulai mendominasi.Jemari lentiknya merayap lembut ke pipi Bryan, sekali lagi demi menenangkan hati dan pikiran Bryan yang tengah berkecamuk."Aku takut kehilanganmu sama seperti ketakutanku akan kehilangan Shannon dalam hidupku dulu! Aku sangat mencintaimu, Kimmy! Jangan pernah pergi meninggalkan aku!" pinta Bryan dengan begitu gelisah. Deru napasnya memburu."Aku tidak akan ke mana-mana. Aku selalu ada di sampingmu. Istrimu ini juga sangat mencintaimu, Bryan!" tegas Kimberly tulus.Lelaki itu semakin mengeratkan pelukannya. Merasa ketenangan benar-benar ia dapatkan ketika memeluk tubuh Kimberly. Bryan pun mendorong pelan tubuh yang begitu meneduhkan jiwanya, ia meletakkan kedua tangannya di atas pundak Kimberly.Tatapan mereka saling bersua. Kegelisahan

  • Bos Playboy Itu Suamiku    Aku Takut!

    Kita tinggalkan sejenak Kimberly dan Bibi Jules di dapur. Saat ini Bryan sudah berada di kamar. Ia baru saja keluar dari kamar mandi.Selembar handuk berwarna putih menutupi tubuh bagian bawahnya dari pinggang hingga mencapai tempurung lututnya.Ia merasa malas dan kesal usai membenamkan diri di dalam bath tub selama beberapa saat, tapi ia tidak tahu apa penyebabnya.Segera, ia mengambil satu setel piyama tidur guna memberinya rasa nyaman saat sebentar lagi ia memejamkan mata barang sejenak. Kantuk mulai menyapa kedua kelopak matanya, yang tanpa sadar membuatnya berat untuk tetap terjaga."Badanku lelah sekali! Aduh!" keluh Bryan sembari memijat lengannya sendiri.Ia melangkah maju ke atas pembaringan. Perlahan, ia melepas sandal yang membalut telapak kakinya.Bryan sudah merasakan nyaman saat ia meletakkan kepalanya yang berat di atas bantal. Matanya secepat kilat terpejam.Sepuluh menit kemu

  • Bos Playboy Itu Suamiku    Rencana Terselubung

    Kimberly tersenyum senang saat mendapati sepasang mata peraknya menangkap jelas sebuah kotak pizza favorit ada di kursi belakang. Wajahnya berubah begitu sumringah. Ekspresi yang bertolak belakang dengan beberapa detik lalu.Tanpa sadar ia mengguncang pelan lengan sang suami yang tengah mengemudikan mobil. Bryan yang mengetahui hal itu spontan kembali terkekeh. Ia senang jika bisa membuat Kimberly bahagia seperti ini. Saat ini ia meyakini ucapan Kimberly beberapa saat lalu…'Kebahagiaan seseorang itu berbeda-beda, bisa datang dari makanan, seseorang yang kita suka, kesehatan dan masih banyak lagi. Tapi, kalau buat aku, makanan adalah mood booster terhebat yang tidak pernah bisa kutolak. Makanan kesukaan bisa membuatku bahagia. Bahagia itu bisa didapatkan dengan cara sederhana, asal diberikan dengan penuh keikhlasan dan ketulusan.'Kata-kata itulah yang menjadi dasar Bryan memberikan makanan yang berasal dari Italia itu pada Kimberly.

  • Bos Playboy Itu Suamiku    Lihat Saja Sendiri!

    Nick terkesiap. Sumpah demi apa pun ia tak pernah membayangkan bahwa dirinya akan kembali berurusan dengan suami mantan kekasihnya.Langkah kaki orang itu berhenti tepat di hadapannya. Dengan senyum yang melengkung jelas dari kedua sudut bibirnya, pria itu tampak begitu menawan. Pantaslah ia bersanding dengan Kimberly. Mereka adalah pasangan yang cocok satu sama lain. Tampak solid dan membuat iri jutaan pasang mata yang melihat keduanya bersisian.Nick mengenyahkan pikiran itu. Ini bukan saatnya memuji mereka.Tanda tanya besar berkumpul di pikirannya. Apa yang membuat pebisnis terkenal se-Edensor ini mendatanginya?"Ke-kenapa kau ada di sini?" tanya Nick terbata-bata. Pria itu gugup hanya karena disambangi Bryan.Bukannya menjawab, Bryan malah tersenyum penuh misteri.Nick mengambil napas dalam-dalam, berusaha menjernihkan suasana hatinya yang memendam banyak pertanyaan di sana.Kedua pria de

  • Bos Playboy Itu Suamiku    Bebas

    Luke tersenyum penuh arti."Semua orang punya kekurangan dan kelebihan masing-masing. Papa mendengar kau mau meminta maaf atas segala kesalahan yang pernah kau perbuat saja, Papa sudah merasa bangga. Kau sudah dewasa, Jenica. Belajar dan berpikir lebih baik ke depan. Perbaiki segala kesalahan yang dulu pernah terjadi.Papa yakin Kimberly akan memaafkanmu asal kau berjanji untuk tidak mengulang perbuatan yang sama. Kimmy adalah gadis yang baik dan sopan. Dia selalu menyayangimu. Papa pun bisa merasakannya. Hanya karena iri semata, kau bisa melakukan segala perbuatan itu. Papa yakin kau pun bisa menjadi pribadi yang lebih baik lagi. Percayalah!" yakin Luke menyemangati dan menyadarkan sang putri.Jenica mengangguk mantap."Aku akan menemui Kimmy dan meminta maaf padanya!" tegas Jenica penuh semangat."Ya! Papa akan selalu mendukungmu menjadi pribadi yang lebih baik! Semoga Kimmy memberikanmu kesempatan untuk berproses ke

  • Bos Playboy Itu Suamiku    Pantaskah Aku?

    "Ya, aku berjanji!" jawab Kimberly lantang tanpa meragu sedikit pun.Bryan membuka memori lama yang masih tersimpan jelas di dalam otaknya. Semua itu tak bisa menghilang begitu saja meski waktu terus berjalan.Waktu pun bergulir mengikuti ritme kisah yang terjadi di masa lalu.Kimberly menyeka cairan yang masih merembes dari pemilik iris biru di sampingnya. Cairan itu telah berhasil membasahi kedua pipi suaminya."Kau memiliki aku! Aku tak bisa berjanji akan selalu bersamamu hingga kita tua nanti. Aku hanya bisa menjalani setiap detik waktu yang berjalan bersamamu. Usia manusia tidak ada yang tahu. Benar, kan?Aku akan meminta pada Tuhan agar memberi kita usia yang panjang dan berguna bagi semua makhluk di sekitar kita. Bukan aku yang menentukan lama atau singkatnya hidup kita, semua tergantung sang Pencipta. Kita jalani saja semua proses hidup bersama-sama.Setelah aku dan kau menjadi satu dalam ikatan pe

DMCA.com Protection Status