Chapter: Bab. 28Reza memulai usahanya kecil-kecilan di rumah sederhana yang ia beli beberapa waktu yang lalu. Namun hatinya begitu iri dengan kemajuan dan kesuksesan Yuna mantan isterinya. Melalui Clara mantan asistennya ia menyelidiki berbagai macam tentang seluk beluk perusahaan Yuna. Reza merencana sesuatu untuk menghancurkan perusahaan Y-Food. Setelah mendapat beberapa informasi dari Clara ia mulai mendekati beberapa orang yang menjadi karyawan di perusahaan milik Yuna."Maaf pak Reza saya bekerja di perusahaan ini sudah sangat lama, dan saya sama sekali tidak pernah menemukan seperti apa yang tadi pak Reza katakan." Bantah seorang manajer di perusahaan Y-Food saat Reza mulai memprofokatornya."Sialan." Umpat Reza.Kali ini ia merasa gagal melancarkan aksinya. Namun Reza tidak patah semangat. Ia bahkan lebih gencar lagi menyebarkan fitnah di kalangan karyawan perusahaan milik mantan isterinya itu.Reza terus mencari cara untuk menjatuhkan Yuna. Bahkan Reza bermimpi perusahaan milik Yuna suatu sa
Last Updated: 2025-04-25
Chapter: Bab. 27Pov. PenulisCEO Yuna atau dimasa lalu dikenal dengan nama panggilan Lastri itu kini tengah menikmati sepenuhnya puncak keberhasilannya. Dia telah sukses merintis, membangun dan mengembangkan perusahaannya sendiri. Dia adalah seoarang wanita mandiri dan berkemauan keras.Namun dalam cahayanya yang gemilang saat ini tak banyak orang yang tahu bagaimana perjuangannya hingga bisa bersinar seperti saat sekarang ini. Sudah banyak derai air matanya yang tumpah. Dia pernah bertarung melawan badai dalam rumah tangganya hingga akhirnya mengharuskan hatinya untuk ikhlas dan melepaskan.Tak ada yang tahu bagaimana dulu dia menyembunyikan tangis pilu dari hadapan ketiga anaknya agar tidak merusak mental mereka. Namun setiap kali itu juga sang mantan suami dengan semena-mena memperlihatkan prilaku biad*bnya didepan mata ketiga malaikat kecil itu.Hingga dengan diam-diam Lastri bertekad untuk menciptakan kehidupannya dan anak-anaknya sendiri. Dia mulai membuat konten-konten di chanel youtubenya. De
Last Updated: 2025-04-24
Chapter: Bab. 26Beberapa hari setelah itu, aku mendapatkan kabar bahwa Mas Reza mencari-cari informasi tentang siapa diriku. Lalu aku juga mengutus orang kepercayaanku untuk memperhatikan setiap gerak-geriknya.Ini aku lakukan bukan untuk apa-apa melainkan hanya penasaran saja untuk apa dia mencari informasi mengenai diriku. Kemudian aku mendapatkan informasi dari orang suruhanku itu bahwa Mas Reza di rawat di Rumah Sakit karena kondisi kesehatannya yang menurun drastis setelah perusahaannya mengalami kebangkrutan. Dan bukan hanya itu, aku juga mendapat kabar bahwa Nirma si wanita jal*ng pujaan hatinya dulu kini juga sudah pergi meninggalkannya.Sungguh malang sekali nasibmu Mas. Tapi tak apa itu memang selayaknya kamu terima. Aku yakin apa yang saat ini sedang kamu rasakan belum seberapa jika di banding dengan sakit yang dulu pernah kamu torehkan pada aku dan juga anak-anak."Bu, Reza kembali menyelidiki informasi tentang Ibu. Dan kali ini dia juga mencari-cari poto Ibu." Seorang suruhanku menelponk
Last Updated: 2025-04-23
Chapter: Bab. 25Siang ini aku sudah kembali ke Kota tempat kami tinggal. Aku kembali bertemu dengan anak-anakku. Sekarang Risa sudah menjadi seorang gadis remaja yang mandiri. Rio juga semakin besar begitu pula dengan Nina. Aku bahagia bersama ketiga anakku meski tanpa sosok ayah mereka.Sejak hari itu hingga detik ini ketiga anakku sama sekali tidak pernah bertanya perihal ayah mereka. Meski kedekatan antara aku dan ketiganya tanpa jarak namun anak-anakku sepertinya menolak sendiri untuk menanyakan keberadaan ayah mereka.Risa sekarang sudah kelas tiga (atau sekarang disebut kelas sembilan) di Sekolah Menengah Pertama. Rio kelas satu (kelas tujuh). Sedangkan si bungsu Nina dia kelas tiga Sekolah Dasar. Menatap ketiga anakku ketika mereka terlelap dalam tidur adalah sebuah kebiasaan yang menyenangkan bagiku. Karena semakin membuat aku semakin bersyukur dengan penuh keyakinan kepada Allah bahwa di tempat yang baru ini dia memberikan semua yang tidak pernah ku dapatkan sebelumnya. Itulah alasanku meng
Last Updated: 2025-04-22
Chapter: Bab. 24Hari sudah malam dan tibalah waktunya bagiku untuk pergi ke Aula dimana aku akan mengadakan pertemuan dengan para karyawan baruku dan juga dengan para pemilik perusahaan yang akan meminta untuk ikut bergabung dengan perusahaanku ini.Salah satu asistenku menyerahkan data dan nama-nama karyawan baruku beserta dengan nama-nama perusahaan yang akan ikut bergabung dengan perusahaanku, dan betapa teekejutnya aku disaat aku membaca tulisan yang tertera pada kertas tersebut pada nama perusahaan-perusahaan itu ada salah satu nama perusahaan Reza mantan suamiku disitu. Ya, "Nice Bread" adalah perusahaannya. Lalu aku mencoba untuk bertanya pada asistenku itu dengan pura-pura tidak mengetahui tentang perihal yang sebenarnya terjadi pada perusahaan milik Reza."Ini Nice Bread perusahaan milik siapa ya?" Tanyaku."Ah, itu bu. Perusahaan Nice bread itu adalah perusahaan yang baru saja mengalami kebangkrutan." Jawab asistenku itu."Ha..? Benarkah? Lalu bagaimana akan menhalin kerja sama dengan kita
Last Updated: 2025-04-21
Chapter: Bab. 23Pov. YunaSetelah sekian lama aku pergi dari kota ini, ternyata tak banyak yang berubah. Dulu aku dan anak-anakku terpaksa harus pergi jauh dengan membawa luka yang sangat dalam akibat perbuatan dari mantan suamiku yang tak lain adalah Papa dari anak-anakku sendiri.Hanya bermodalkan nekat, aku dan ketiga anakku melangkah tanpa arah dan tujuan yang jelas. Bahkan waktu itu aku sendiri tidak yakin bisa bertahan hidup dengan luka batin yang demikian parah. Tapi, Tuhan berkata lain. Dia memberikan kekuatan yang tak terhingga untukku sehingga aku mampu berdiri tegak dan melanjutkan langkah demi harga diri dan juga martabat sebagai seorang manusia.Namun sejak saat itu aku berusaha untuk menghapus segala ingatan tentang Kota ini. Kota yang kubenci dengan segudang kenangan pahitnya. Tapi siapa sangka hari ini aku diharuskan untuk kembali menginjakkan kaki lagi. Sebenarnya ada sebuah rasa enggan yang tersimpan dihatiku, hanya saja demi permintaan para klien dan untuk lebih mengembangkan perus
Last Updated: 2025-04-19