Deportation
Syifa Aim Bine
Nina menjadi tumbal untuk menyelamatkan salah seorang Team Leader di kantornya yang terancam dideportasi. Awalnya Nina menolak, tapi keluarganya justru mendukung habis-habisan karena selama ini Nina yang sudah layak menikah belum terlihat dekat dengan pria manapun. Apalagi, Nick–sang calon suami–nyaris sempurna, meski dari sikap yang sedikit kaku terhadap Nina.
Pernikahan antar negara inipun terjadi, kekakuan menyelimuti rumah tangga mereka. Belum lagi godaan datang dari masa lalu buat Nina. Luka–cinta pertama yang membuatnya patah hati kronis selama ini tiba-tiba saja muncul.
Nina kini berada di persimpangan, mempertahankan pernikahannya yang kaku, atau kembali menerima pria dari masa lalunya?
Cerita ini cerita sederhana nan ringan yang bisa membuat kamu tertawa dan hangat secara bersamaan. Read it! And Enjoy it!
Jangan lupa votenya kaka ️