Maju Mundur Kena Duda Anak Satu
Warning! Area 18+. Anak kecil dilarang membaca!
Setelah memutuskan untuk mengirim surat cerai pada Adam karena tak mau memisahkan Adam dan Bumi, Jiya pun menghilang bak ditelan bumi.
Satu setengah tahun berlalu, dan tiba-tiba saja mereka bertemu kembali. Perasaan Adam masih sama, tetapi Jiya … saat ini Jiya telah terikat perasaan pada bayi menggemaskan bernama Clayton dan ayahnya yang bernama Raka. Apa yang harus Jiya pilih?
Masa lalu yang menjanjikannya kebahagiaan karena ada Adam dan Bumi yang masih menyukainya? Ataukah masa depan bersama Clayton, si anak susu dan laki-laki mapan yang juga mencintainya?
'Maju mundur kena enak'. Jika kamu jadi Jiya, apa yang akan kamu pilih?
#Ini adalah kelanjutan dari novel Skandal Jepit Mr. Presdir
107.3K DibacaOngoing