Jadi Istri Kedua CEO Dunia Monster
Cahaya_Perak
Putus asa setelah takdir jodohnya terputus dengan sang kekasih. Lania berusaha menyusulnya dengan menabrakkan diri pada mobil. Namun, itulah awal dari perjuangan yang lebih berat dari sebelumnya.
Dia tiba-tiba hidup kembali menjadi istri kedua seorang CEO. Akan tetapi, di dunia yang hancur karena sarang monster yang disebut Dungeon! Mampukah Lania bertahan di tubuh, pasangan, dunia dan hidup yang baru?