TIME (Indonesia)
Hyuncha
Seorang wanita bernama Alleandra Luz, mengalami beberapa hal aneh diluar nalarnya, seperti bertemu dengan wanita misterius dimimpi maupun didunia nyata.
Hidupnya yang semula berjalan dengan baik, seiring berputarnya waktu, kecemasan dan kekhawatiran dalam hidupnya mulai bermunculan.
Seorang pria yang merupakan keponakan dari manajer nya sekaligus rekan kerjanya, selalu mengatakan hal aneh padanya. Salah satunya seperti, "Apa yang kau lihat sekarang, bukanlah hal yang nyata!"
Apa yang sebenarnya terjadi pada Allea?
9.94.1K DibacaOngoing