“Jangan coba-coba membunuhnya, Xiao Long!” Seru Jiu Que dengan marah.“Jangan menghalangiku untuk membunuhnya” Ucap Xiao Long dengan niat membunuh yang mematikan, yang seketika membuat jiwa mereka gemetar ketakutam.“Serang dia bersama! Jangan biarkan dia membunuh Raja Zhong Nan!” Seru Jiu Que. Seruannya membuat beberapa anak buahnya menyerang Xiao Long secara bersamaan.Xiao Long mengeluarkan Spirit Kegelapannya dan membuatnya seperti mengurungnya, Raja Zhong Nan, dan Paman Xue. Beberapa anak buah Jiu Que, dengan jurusnya masing-masing, menyerang kurungan api hitam itu.Boommmm!Begitu menyentuh api hitam itu, mereka terdorong mundur dan berakhir tersungkur di tanah. Mereka menatap kurungan api hitam itu dengan terkejut. Selain dapat mendorong mundur mereka, api hitam itu juga seakan menghisap energi dari jurus yang mereka kerahkan. Hal ini benar-benar membuat mereka terkejut dan bertanya-tanya tentang benda apa api hitam itu?Sesaat kemudian, kurungan api hitam menghilang, memperlih
Last Updated : 2022-12-11 Read more