author-banner
Agatha_Vellynsia
Agatha_Vellynsia
Author

Novel-novel oleh Agatha_Vellynsia

Pernikahan Karena Dendam

Pernikahan Karena Dendam

Sheila tiba-tiba saja di paksa menikah dengan pria asing yang tak dikenal-nya. Pernikahan yang di dasari atas dendam menimbulkan banyak konflik dan terungkapnya rahasia kehidupan satu persatu. Bagaimana reaksi Kaisar jika tahu, bahwa pembunuh orang tuanya ternyata bukan Sheila? Melainkan istri keduanya?
Baca
Chapter: Kemarahan Kaisar
Kaisar mengepalkan tangannya kuat dia benar-benar marah kali ini, “Kau pikir kau siapa seenaknya meminta kami bercerai Jangan karena kalian memiliki sebagian kenangan di masa lalu membuatmu merasa berhak atas istriku,” kata Kaisar.“Oho, calm down, Man. Ini pasti salah paham,” kata Gamma.“Salah paham kepalamu, dia jelas-jelas minta kami bercerai apa kau tuli,” teriak Kaisar pada gamma.“Kau pasti cemburu kan,” tuduh Kaisar lagi pada Rafael.Sheila memijit pelipisnya yang tiba-tiba berdenyut, baik Kaisar maupun Rafael sama-sama keras dalam pendirian.“Kau pikir kau siapa? Keluarganya? Bukan, kan. Kau itu hanya orang asing yang kebetulan pernah menjalin kasih dengan istriku. Asalkan kau tahu, saat ini Sheila sedang mengandung anakku.”“Apa itu benar, Sheila? Kau sedang mengandung?” tanya Rafael dengan suara tercekat.Sheila hanya menunduk, menarik napas dalam
Terakhir Diperbarui: 2021-11-20
Chapter: Cerai
Seorang wanita bercadar merah berjalan dengan angkuh dihadapan manusia yang menunduk memberikan hormat padanya. Dia adalah Queen. Seorang mafia kakap yang namanya bukan lagi recehan. Queen masih berusia belasan, namun darah psychopat yang dia miliki mengalirkan aura yang mencekam.Seorang pria menghampirinya dengan tatapan lembut, "Honay, sudah lama kau tidak datang kemari. Apa kau merindukanku?" tanya Leon. Dia adalah pimpinan dari klan Tiger. Mafia yang bergerak dalam bidang 'Eksekusi' atau pembunuh bayaran."Aku ada perlu denganmu, Lee," kata Queen."Baiklah. Kalian semua keluar! Aku ingin bicara empat mata dengan Queen." Mendengar perintah dari bosnya, anak buah Tiger langsung mengundurkan diri. Kini hanya ada Leon dan Queen saja dalam ruangan itu."Tidak perlu banyak basa-basi, aku ingin informasi tentang penyerangan di jalan cempaka pagi tadi," kata Queen dengan wajah datar dan mata
Terakhir Diperbarui: 2021-11-18
Chapter: Citra
Jalanan yang sepi di manfaatkan oleh penjahat itu untuk melakukan aksinya. Mereka menodongkan senjata pada orang-orang di dalamnya. Kaisar menatap Matt dan Sheila secara bergantian. Sebagai seorang pria, tentu saja dia harus turun dan melindungi istrinya. Akan tetapi bagaimana dengan ....“Kalian di sini saja, biar aku yang turun,” ucap Sheila mencengangkan.“Tetap di sini, ini urusan laki-laki,” sanggah Kaisar kemudian bergegas turun di ikuti Matt dan sang sopir.“Kita lihat, pertunjukan apa yang akan tayang kali ini,” kekeh Sheila kemudian kembali fokus pada ponsel.Di depan sana, Kaisar dan Matt menatap nyalang para pria pemegang senjata api itu, “Apa yang kalian inginkan?” tanya Kaisar.“Istrimu, berikan dia pada kami maka kau akan selamat,” ucap salah seorang dari dua pria itu.“Kenapa harus istriku?”“Karena ....”“Bukan urusanmu
Terakhir Diperbarui: 2021-11-15
Chapter: Serangan pertama !
Kaisar sedang menemani Sheila memasak di dapur. Setelah kejadian dua bulan yang lalu, kini hubungan keduanya terlihat mulai membaik. Kaisar yang sudah tak lagi menyiksa Sheila, bahkan lebih sering menggoda dengan segala kekonyolannya. Sheila juga menjalankan kewajibannya sebagai seorang istri. Meskipun para maid belum kembali, Sheila tak pernah mengeluh dan menjalankan setiap pekerjaan rumah dengan baik dan benar.“Kenapa kau masih disini? Pergilah. Aku tidak mau kau menghabiskan masakanku sebelum dihidangkan,” kata Sheila.Ya. Pagi tadi saat Sheila menyiapkan sarapan. Kaisar sudah menghabisi ayam mentega masakannya sebelum dihidangkan. Bahkan pria itu mencomot nasi goreng yang masih berada dalam wajan.“Kau berbelanja dengan uangku. Kenapa aku tidak boleh menghabiskan masakanmu?” jawab Kaisar.“Oh, ayolah suamiku. Kau harus berangkat kerja,” kata Sheila.“Aku akan libur hari ini,” jawab K
Terakhir Diperbarui: 2021-11-14
Chapter: Kaisar Omes
Kaisar berdiri di sebuah taman yang tampaknya sedikit asing. Anak-anak muda sedang lalu lalang sambil berpegangan tangan pada pasangan masing-masing. Seorang gadis dengan dress brokat berwarna peach menghampiri seorang pria yang sedang duduk di salah satu bangku dengan sebuah buket bunga dan di tangannya, “Halo, Kak Kaisar. Rose datang. Sesuai janji, jam tiga sore.”Gadis itu berbicara dengan riang. Wajahnya tampak begitu ayu dengan riasan tipis terkesan natural itu.“Tapi kau terlambat tiga menit,” ucap pria itu. Pria yang duduk memunggungi Kaisar.Kaisar melihat punggung yang tak asing baginya itu. Seperti Dejavu yang mengingatkan pada satu hal, tapi apa?Saat pria itu berbalik, Kaisar tersentak ketika melihat dirinya sendiri. Ya, pria itu adalah Kaisar sendiri Namun, dengan versi remaja. Sedangkan gadis kecil itu terlihat seperti anak SMP atau mungkin awalan SMA.“Kau ini, aku hanya terlambat tiga menit. Bukan tiga
Terakhir Diperbarui: 2021-10-28
Chapter: Kilasan abu abu
Kaisar menggeram kesal sambil mengepalkan tangan kuat-kuat. Pandangan di hadapannya begitu menyesakkan. Apalagi ditambah dirinya yang tak bisa kembali ke rumah saat ini.Mengintai sang istri dari ponsel dan CCTV rumah berujung penyesalan, kala Sheila dengan gamblang memeluk pria lain di belakangnya. Tersenyum dengan lembut, tertawa begitu lepas. Semuanya membuat Kaisar begitu gerah. Andai saja dia tak harus pergi ke London saat ini, Kaisar pasti akan mencincang habis pria itu dan juga Sheila.“Gadis kecil ini membuatku gila. Astaga, berani sekali dia bermain main di belakangku. Memeluk pria lain, tertawa haha-hihi dan sebagainya. Arrghhh, aku akan memberimu hukuman yang setimpal setelah aku kembali dari sini,” kata Kaisar sambil terus memandangi ponselnya.“Tuan, apa saya perlu meminta bodyguard untuk mengusir pria itu jika memang Anda merasa keberatan?” tanya Matt.“Ya, aku sangat keberatan. Bisa-bisany
Terakhir Diperbarui: 2021-10-23
Anda juga akan menyukai
Bukan Pernikahan Impian
Bukan Pernikahan Impian
Romansa · Yanieswiwik
6.2K Dibaca
Who Am I (Bahasa Indonesia)
Who Am I (Bahasa Indonesia)
Romansa · Rainfall
6.2K Dibaca
Eleanor
Eleanor
Romansa · yuvitalya
6.2K Dibaca
Turun Ranjang
Turun Ranjang
Romansa · Rifat Nabilah
6.2K Dibaca
Sepupu tapi menikah
Sepupu tapi menikah
Romansa · Khalisaaiza.a
6.2K Dibaca
Pindai kode untuk membaca di Aplikasi
DMCA.com Protection Status