Suara ketukan pintu terdengar, membuat Laura yang tengah menonton film kesukaannya langsung mengalihkan pandangannya ke arah pintu. Kemudian, dia menginterupsi untuk masuk."Nyonya Laura," sapa pelayan, saat melangkah mendekat ke arah Laura. Laura mengalihkan pandangannya, dia menatap seorang pelayan yang berdiri di hadapannya. "Ada apa?" "Maaf Nyonya, saya menganggu waktu anda. Saya hanya ingin memberitahu, di bawah ada Tuan Albert ingin menemui anda, Nyonya," kata pelayan itu."Albert?" Laura mengerutkan keningnya, menatap bingung ke arah pelayannya. "Albert datang? Ada apa dia datang menemuiku?""Maaf Nyonya, saya kurang tahu alasan Tuan Albert menemui anda, Nyonya," jawab pelayan itu.Laura mengangguk. "Aku akan menemuinya." Dia beranjak drai tempat duduknya, lalu berjalan meninggalkan kamar, bersama dengan pelayan yang juga mengikutinya keluar.Saat tiba di bawah, tatapan Laura teralih pada Albert yang sudah menunggu dirinya. Laura mengerutkan keningnya, menatap bingung tidak b
Last Updated : 2024-12-10 Read more