Share

Kasih Ibu Sepanjang Masa

Mungkin mayoritas orang sudah banyak yang menyimak kisah ini, namun menurut aku tidak ada salahnya saya ingin menceritakan ini kembali, suatu pengingat untuk kita semua sebagai anak yang telah lahir dari rahim seorang ibu.

Pada waktu sore, seorang anak mendatangi ibunya yang sedang ada didapur. Lalu seorang anak tersebut memberikan selembar kertas yang sudah ditulisnya.

Setelah sang ibu mengeringkan tangannya dengan kain, lalu dia membaca isi tulisannya dan inilah isinya:

Untuk memotong rumput, dua ribu rupiah

Untuk membersihkan kamar tidur, seribu rupiah

Untuk pergi ke toko disuruh ibu, lima ratus rupiah

Untuk membuang sampah, seribu rupiah

Untuk nilai rapor yang baik, tiga ribu rupiah

Untuk membersihkan dan menyapu halaman, lima ratus rupiah

Sehingga jumlah utang ibu: delapan ribu lima ratus rupiah

Seorang ibu melihat anaknya dengan penuh harapan. Beberapa kenangan terlintas dalam hati seorang ibu, lalu dia mengambil bulpoin, memb
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status