Raja Kera Es berlari kearah Shen Yu dan hentakan kakinya membuat tanah bergetar, Shen Yu tidak ingin tinggal diam dan maju kedepan dengan kecepatan penuh. Shen Yu sudah menyiapkan semuanya dan kali ini dia harus berhasil.
"Matilah kau Manusia !" Tinju yang besar dengan Aura dingin yang kuat mengarah langsung kepada Shen Yu.Pupil matanya bercahaya dan Shen Yu dapat melihat Aura dinginnya, sebelum pukulan besar itu mencapai kepada sosok Shen Yu menghilang dan muncul didekat perut Kera Es.Segel ditangannya terbentuk dan ruang mulai memadat, "Regangan waktu."*Boom.*Aliran waktu yang ditekan oleh ruang didalam segel mulai mengamuk. Ledakan yang besar dari tekanan aliran waktu menghancurkan daratan, Chen Wu terpental dan gelombang Aura yang dahsyat membuatnya terhempas. Kekuatan yang luar biasa kuat membuatnya sangat khawatir, teknik ini sama saja dengan bunuh diri karena Shen Yu juga ikut terkena ledakannya.Raja Kera Es mendapaSetelah dua hari penuh akhirnya kondisi Chen Wu membaik, perlahan dia membuka matanya dan tubuhnya kembali bugar. Bahkan Jiwanya yang rusak sepenuhnya pulih dan lebih kuat dari sebelumnya.Lokasi mereka saat ini berpindah tempat dan saat ini berada didepan Pilar Emas, Shen Yu yang bermeditasi perlahan membuka matanya dan berbalik melihat Chen Wu. "Apakah kau baik-baik saja ?" Tanya Shen Yu dengan santai.Chen Wu merasa ingin menangis dan melihat Shen Yu yang baik-baik saja membuatnya sangat senang, dia tidak menyangka akan selamat dalam momen itu dan berpikir jika sesuatu yang buruk terjadi. Untuk orang luar Shen Yu benar-benar sangat nekat dan hampir saja mati, tali melihat dia baik-baik saja membuatnya sangat senang."Terimakasih Kakak Shen jika bukan karenamu mungkin aku sudah mati. Apakah Kakak Shen baik-baik saja ?" Tanya Chen Wu sambil mengusap matanya."Tentu saja." Shen Yu berpikir jika Gadis Iblis itu terlihat manis karena menah
Shen Yu merasakan kekuatan alam yang mengalir langsung menuju Jiwanya, Auranya terlihat sangat agung dan dipenuhi cahaya emas yang mengagumkan. Kekuatannya meluap dan ruang waktu terbentuk, Shen Yu merasakan kekuatan yang dahsyat pada dirinya dan menerobos lapisan kelima secara langsung.Dao Surgawi Penciptaan mengurangi sebab dan akibat yang dia terima, tidak banyak rasa sakit yang dia terima dan Shen Yu berhasil menerobos lapisan kelima secara langsung. Dimensi ini juga sudah terhubung dengan Domain didalam tubuhnya dan jumlah Energi Spiritual juah sedikit lebih rendah, Shen Yu dapat melihat segala bentuk kehidupan didalamnya dan kekuatannya meningkat sangat banyak.Chen Wu menggelengkan kepalanya dan tersenyum, "Sesaat aku berpikir Kakak Shen Yu tidak akan bisa menyamai Jiang Nan, tapi ini terlalu luar biasa menurutku !" Shen Yu turun kebawah dan menghampiri Shen Yu, angin menyapu rambutnya yang panjang dan pesonanya meningkat dengan drastis. Chen Wu m
Disebuah Bintang tingkat atas Ras Kegelapan berkumpul dalam jumlah yang banyak, tidak sedikit tumpukan mayat Manusia dan Monster berbaring ditanah. Semua Mayat itu sudah kering dan diserap oleh Pemimpin Ras Kegelapan Jin Mu, Kultivasinya dengan cepat meroket ke lapisan kelima dan menjadi Raja Ras Kegelapan."Tuan Jin Mu banyak musuh yang berkumpul dan sepertinya ada harta yang lahir, lokasinya tidak jauh dari tempat ini dan sekarang kekuatan Anda tidak terhentikan. Apakah kita harus mengambil tindakan ?" Tanya Bawahan Jin Mu dengan hormat."Ambil... bunuh semuanya dan telan energi mereka." Jin Mu berdiri dan Aura Kegelapan meledak, "Mari kita bersenang-senang dan membunuh lebih banyak musuh !" "Ya." Teriakan Ras Kegelapan menggema dan jumlah mereka ada 300 orang yang berada di Tingkat Kaisar Abadi lapisan kedua.Alasan mengapa Ras Kegelapan dapat meningkatkan kekuatannya dengan cepat bukan hanya karena harta elemen, mereka bisa menggunakan teknik
Ras Kegelapan menyerang kearah mereka dan Xiong Die tidak tinggal diam, Auranya meledak dan untuk memberikan waktu pelarian dia harus bertindak. Tinjunya menciptakan gelombang Qi yang dahsyat dan menerjang langsung kearah Ras Kegelapan.Tubuh fisik Ras Kegelapan dihancurkan namun tidak dengan Jiwanya, kegelapan yang pekat merasuk kedalam tubuh Murid-Murid lainya dan mengambil alih dalam waktu sekejap.Hong Ling melihat satu persatu Murid Sekte Dewa gugur dibawah penindasan Ras Kegelapan, sekeras apapun mereka berdua melindungi yang lain dan berkerjasama sulit bagi mereka untuk lolos dari situasi sekarang.Hao Jie dan Ye Ling terbang menuju kearah Jin Mu secara langsung menerobos beberapa Ras Kegelapan, kilatan Petir menyebar membentuk wujud Pedang dan Hao Jie diselimuti nyala api emas yang panas, ledakan api membentuk pukulan besar yang menakutkan dan Ye Ling mengayunkan Pedangnya."Dua ekor Semut yang lemah." Jin Mu menggerakkan kedua tangannya d
Jiang Nan tidak terlalu peduli dengan apa yang Shen Yu pikirkan, dia bisa saja bertarung melawan Jin Mu tapi Jiang Nan sudah memiliki banyak pengalaman dalam melawan Ras Kegelapan. Jiang Nan mungkin bisa bertarung dengan Jin Mu yang sekarang, tapi ini hanya masalah waktu saja sampai kekuatannya meningkat dan membuatnya kalah telak.Tapi pertarungan kedua Monster ini sangat layak disaksikan, Su Yan ingin membantu namun Shen Yu memintanya untuk pergi dari tempat itu dan mengusir yang lainya. Mereka semua terlalu lemah untuk membantunya dan hanya akan membebaninya, lagi pula Jin Mu sudah membunuh Muridnya dan Shen Yu harus balas dendam untuk mereka."Aku tidak menyangka jika ada selain diriku yang berada dilapisan kelima Tingkat Kaisar Abadi." Jin Mu menatap Shen Yu dan Aura kegelapan meledak dari dalam tubuhnya."Kau bunuh Murid Sekteku dan sebagai Master Sekte Dewa aku Shen Yu akan mengambil hidupmu." Shen Yu berkata dengan dingin."Jadi kau yang s
Jin Mu terlihat sangat marah dan berteriak, "Dewa Kuno.... inkarnasi dari cahaya sudah muncul kembali, kau adalah musuh bebuyutan bagi kami yang hidup didalam kegelapan !" "Persetan dengan kalian... bukan Dewa Kuno." Shen Yu berteriak, "Namaku Shen Yu... Master Sekte Dewa dan sekaligus orang yang berdiri dipuncak Martial Dao." Suara Shen Yu menggema dan dapat mencapai telinga semua orang, dia sudah terlepas dari takdir cahaya dan kegelapan yang saling memakan. Sekarang dia punya kehendak untuk memastikan takdirnya sendiri, Dewa Kuno adalah eksistensi yang harus dia lewati jika benar-benar ingin menggapai mimpi besarnya."Walaupun kau hanya sebuah inkarnasi tapi aku akan menyingkirkanmu." Jin Mu menjentikkan jarinya dan semua Ras Kegelapan berkumpul.Tubuh fisik mereka meledak dan Aura kegelapan menyatu menjadi sebuah Buah berwarna hitam, Buah itu berdetak dan terdapat bentuk energi kegelapan yang pekat didalamnya. Seni Pengorbanan adalah kekuata
Kemampuannya yang sekarang hanya bisa menunjukan setengah kekuatan dari Busur Dewa, tapi seharusnya itu sudah cukup bagi Shen Yu untuk mengeksekusi Jin Mu dengan kemampuannya.Shen Yu menembakkan panah keatas langit dan ledakan Aura terbentuk seperti pusaran, ruang dan waktu memadat menjadi sebuah Anak Panah yang sangat besar. Dao Surgawi Penciptaan mengambil bentuknya dan tekanan yang luar biasa kuat dapat dirasakan."Aku harus segera lari." Jin Mu berbalik dan dengan panik dia mundur.Ruang memadat dan Shen Yu menyegel ruang disekitar Jin Mu, sekeras apapun Jin Mu mendesak Auranya untuk meruntuhkan Ruang semuanya tidak akan berhasil. "Ketika aku sudah berniat untuk membunuhmu maka kau tidak akan bisa pergi. Biarkan Jiwamu ditelan oleh kekuatan Dao Surgawi." Shen Yu melepaskan kekuatannya dan Anak Panah Emas ditembakkan.Anak Panah emas melesat dengan kecepatan yang mengerikan dan menancap tepat didada Jin Mu, regangan waktu yang kuat d
Seiring berjalanya waktu satu persatu setiap Murid membuat terobosan ke Tingkat Kaisar Abadi lapisan pertama. Sejauh ini tidak ada musuh yang berani bergerak kearah mereka, adapun Kultivator mereka hanya berani lewat setelah melihat pakaian Sekte Dewa.Fu Huo mengusap kepalanya dan berkata, "Dari mana Master Sekte menemukan banyak harta elemen seperti ini. Apakah Anda merampok seseorang !" "Aku tidak suka merampok justru mereka yang mengantarnya sendiri kepadaku. Terlebih aku memiliki teman dari Ras Iblis dan kami berdua menjelajah Dimensi, Pil Surga menjadi miliknya dan setengah dari Harta Elemen akan menjadi milikku." Shen Yu mengatakan hal yang sebenarnya terjadi."Pil Surga sangatlah berharga dan seharusnya Master Sekte bisa merebutnya langsung bukan jika hanya berdua." Fu Huo mengatakan pendapatnya dan jika itu dirinya maka mustahil untuk berbagi."Saudara Fu Huo tidak salah tapi Pria sepertiku selalu memegang prinsip. Aku akan membunuh seti
Setelah beberapa minggu melalui banyak hal Shen Yu membuat pengumuman penting dan mengumpulkan semua Tetua Sekte Dewa didalam Aula, mereka mengambil tempat duduk masing-masing dan Shen Yu duduk disinggasana miliknya."Seperti yang kalian semua ketahui sekarang Alam Atas sudah sepenuhnya mengalami perubahan karenaku. Medan Perang Kegelapan Pembukaan Surga sudah disatukan bersama banyaknya Dimensi lain yang belum dijelajahi. Jadi buat ini menjadi kesempatan bagi para Murid untuk mencari peluang mereka sendiri." Shen Yu berkata dengan tegas."Baik Master Sekte." Semua Tetua akan membuat pengaturan untuk masalah ini."Mulai hari ini aku hanya Master Sekte dalam nama dan aku akan melepas urusan Sekte Dewa. Aku yakin Lan Duo dan Tetua Zan dapat membuat keputusan yang bijak dimasa depan tanpa persetujuan dariku." Shen Yu ingin melepaskan posisinya dari awal namun semua itu ditolak.Jadi dia hanya akan mengambil posisi Master Sekte dalam nama namun semua
Shen Yu merasakan banyak kehadiran yang sedang bergerak kearahnya, namun Aura mereka terlihat familiar dan Shen Yu membawa Long Fu bersama dengannya untuk menemui mereka.Qing Yue dan yang lainya melihat kearah Shen Yu dan tanpa berkata apapun mereka bergegas memeluknya dengan erat. Shen Yu merasa sedang ditumbuk oleh mereka berlima dan dirinya merasa sangat senang sekarang."Maaf." Mereka berlima merasa sangat bersalah karena sudah melupakan Shen Yu.Lan Duo dan para Tetua lainya berlutut memohon ampun, "Kami siap menerima hukuman dari Master Sekte." "Sudah tujuh ratus tahun berlalu dengan sekejap mata. Kalian tidak perlu merasa bersalah dalam hal ini dan ini juga kehendak takdir, bagaimanapun juga aku sudah kembali sekarang dan tidak ada yang perlu dikhawatirkan." Shen Yu menunjukan kekuatan besar yang dia punya dan ini menciptakan keagungan baginya.Ming Yue sedikit gugup karena tekanan yang Shen Yu pancarkan sangat mendominasi melebi
Benang Takdir ingatan yang terputus perlahan terhubung kepada semua orang, saat ini banyak orang yang merasa sangat terkejut ketika mengingat kembali Perang tujuh ratus tahun yang lalu.Ming Yue memegang kepalanya dan ekspresinya terlihat sangat panik, "Ini bagaimana mungkin aku bisa melupakan sosok yang sudah membuat Masterku mati."Beberapa Bawahan Ming Yue datang dan mereka juga merasa sangat panik, "Kaisar Jiwa ?"Disisi lain Alam Atas juga mendapatkan keributan yang besar, setelah perang waktu itu tidak sedikit Kaisar bergelar yang mundur sekaligus merasa ada yang janggal. Sekte Dewa selalu miliki Tahta Master Sekte yang kosong dan tidak ada yang pernah menempatinya, ingatan tentang Shen Yu terus masuk dan memberikan kejutan besar pada semua orang.Terutama kelima Istrinya yang bahkan tidak sadar dari arti persaudaraan mereka berlima, alasannya adalah ingatan mereka tentang Shen Yu baru saja kembali dan mereka berlima adalah Istrinya yang sah
Shen Yu tersenyum kearah Chu Feng dan melihat ekspresinya yang panik membuatnya sangat puas sekarang. Shen Yu tidak terlalu mengkhawatirkan apakah dia akan gagal atau tidak namun jika dia mati disini maka setidaknya itu sepadan karena menyeret Chu Feng mati bersama dengannya."Kau gila." Chu Feng merasa sangat marah dan menggunakan serangan Jiwa.Cakar hitam yang besar mengarah langsung kepada Shen Yu, melihat ini Shen Yu sudah tidak bisa menghindar dan tubuh fisiknya meledak. Laut Kesadaran Ilahinya juga ikut runtuh dan mereka berdua lenyap didalam ledakan itu.Teratai Langit sembilan hati melayang di Tanah Dewa dan didalamnya masih ada Jiwa Shen Yu yang dilindungi oleh kemampuannya. Namun untuk membentuk ulang tubuhnya ini akan memakan waktu yang sangat lama sekali."Syukurlah... efek ajaib dari Harta ini sama sekali tidak mengecewakan. Walaupun tubuh dan Jiwaku hancur Teratai Hati sembilan langit dan mempertahankan Jiwa sekaligus membentuk ulan
Pertarungan antara dua Dao Surgawi masih terus berlanjut dan Jiwa Shen Yu perlahan sedang dikikis oleh Aura Kegelapan. Tanpa dukungan Teratai Langit sembilan hati kemungkinan besar dia sudah ditelan oleh Chu Feng tanpa bisa melawan balik."Dao Surgawi Penghancur adalah akhir dari segalanya dan kau sudah berakhir sekarang. Tapi sebelum itu aku punya kabar baik dan buruk untukmu, ketika kita masuk kedalam Tanah Ras Kegelapan sudah berakhir begitu pula dengan Dao Surgawi. Seiring berjalannya waktu semua makhluk hidup akan mengalami kemunduran" Kata Chu Feng sambil tersenyum kearah Shen Yu.Bukan hanya tubuh Shen Yu yang akan dia rebut namun Pedang Pembunuh Dewa yang tidak lain adalah Artifak Tingkat Dewa sekaligus dia akan menerobos. Ras Kegelapan yang berakhir bukan masalah serius baginya, dia bisa menciptakan apapun selama punya kendali akan Alam Semesta yang tak terbatas.Shen Yu tidak peduli dengan semua itu dan tenggelam dalam pemahamannya, dia tidak bis
Monster Abbys perlahan terlihat melemah dan Ras Kegelapan juga sama, Long Fu melihat kesempatan untuk menyerang balik dan kekuatan Api Kekacauan yang kuat menyembur keluar.Kerusakan yang disebabkan oleh kekuatan Api Kekacauan memusnahkan semuanya pada satu tempat. Ming Yue dan yang lainya membantai semua Ras Kegelapan dan perlawanan kali ini jauh lebih mudah.Long Fu merasa ada sesuatu yang aneh dengan Ras Kegelapan dan pertempuran yang sebelumnya sangat sulit sekarang berlangsung sangat mudah seolah mereka sedang diperlemah. Ming Yue terbang kearah Long Fu dan berkata, "Terimakasih banyak... sekarang kita sudah menang ?" "Apakah kau pikir ini sudah berakhir ketika Shen Yu dan Kaisar Kegelapan Abadi masih bertarung, melemahnya Ras Kegelapan pasti ada hubungannya dengan mereka berdua." Long Fu berkata dengan dingin.Ming Yue dan yang lainya terlihat bingung, "Siapa Shen Yu dan Kaisar Kegelapan Abadi... Apakah Anda menunjuk kearah Monste
Shen Yu merasakan jika penolakan surga didalam Domain miliknya terlalu besar, ini adalah sesuatu yang wajar karena Pedang Pembunuh Dewa adalah Artifak Tingkat Dewa yang melebihi basis Kultivasinya. Bahkan sekalipun Shen Yu memiliki kendali penuh penolakan ini terjadi secara alami.Seluruh Medan Perang Kegelapan berguncang sangat hebat dan petir surgawi menyambar kesegala arah, bahkan Long Fu tidak berani mendekatinya dan terbang lebih rendah. Fenomena ini sangat luar biasa menurutnya dan kemungkinan besar Shen Yu sudah mulai menggunakan Pedangnya.Pusaran ruang terbentuk dan Shen Yu mengambil Pedang Pembunuh Dewa, kekuatan yang luar biasa terpancar sangat jelas dan ini adalah kekuatan yang seharusnya tidak boleh ada atau bisa dikatakan menantang hukum surga.Jiwa Pedang Pembunuh Dewa perlahan mulai terhubung dengan Shen Yu, untuk sesaat kekuatannya meluap dan Shen Yu seolah mengerti misteri dari Tingkat Dewa itu sendiri. "Kau... bagaimana hal sep
Keempat Binatang Suci meraung dengan gila dan Long Fu meminta mereka tidak ikut campur dalam pertarungannya. Hanya dengan sorot matanya saja sudah cukup menakuti keempat Binatang Suci dan mereka tidak berani melanggar perintah.Kekuatan dari energi ledakan Bintang yang dikeluarkan Mu Xianing membunuh Ahli lapisan kesembilan. Pertarungan yang dia jalani cukup sengit dan terlihat jelas jika Mu Xianing sangat lelah karena harus bertarung tanpa henti.Bahkan Artifak Tingkat sembilan yang Shen Yu berikan menunjukan tanda-tanda kerusakan karena serangan yang mereka terima. Sejak kemunculan Long Fu medan Perang menjadi lebih menakutkan dari sebelumnya, tidak sedikit korban jiwa yang sudah tumbang dan mereka yang masih hidup bertarung dengan liar.Disisi lain pertempuran yang Shen Yu lakukan dengan Chu Feng menjadi lebih intens, Dao Surgawi mereka terus bertarung satu sama lain. Aura Emas dan kegelapan yang pekat terus beradu satu sama lain dan tidak menemukan tit
Shen Yu menyadari sesuatu dan bertanya, "Jadi Tingkat Dewa maksudmu adalah mereka yang punya kekuatan untuk mengendalikan Jalan Surga ?""Yah... Dao Surgawi itu memiliki dua jenis yang pertama penciptaan milikmu dan penghancur milikku. Takdir kita bukanlah pertarungan sampai mati namun siapa yang dapat memahami kedua jenis ini dan menyatukannya maka Tanah Dewa akan terbuka untuknya." Chu Feng berkata dengan tawa yang keras.Baginya ini sangatlah menarik dan sebenarnya mereka berdua sudah melampaui Ahli Tingkat Kaisar Abadi karena menguasai Dao Surgawi secara sempurna. Hanya saja kesempurnaan itu hanya bisa dilengkapi ketika sudah menginjak Tanah Dewa dan memiliki kendali atas Jalan Surga.Chu Feng dan Shen Yu bisa menyebut diri mereka Dewa Semu atau Kultivator Setengah Dewa yang hampir mencapai kedewaan. Mendengar kebenaran ini membuat kejutan yang besar bagi Shen Yu, namun dia dapat meyakini bahwa dia tidak boleh kalah dari Chu Feng dan jika itu terjadi m