Share

L'Automne Du Coeur/ XCIX

Richard's

Aku berdiri tegap dengan kedua tangan di belakang punggung. Posisi siaga. Padahal aku tak pernah begini di depan Mira. Hanya saja, di tempat ini, aku tidak bisa seenaknya. Harus selalu mematuhi protokol. Berdiri sempurna, duduk sempurna, cara jalan yang sempurna. 

Aku tidak pernah keberatan. Dari kecil aku terlatih untuk ini. Menjadi pengawal Elite istana adalah impianku. Aku ingin mengabdi pada kerajaan. Role modelku, tentu saja Ayahku sendiri. 

Dari sini, aku melihat dengan jelas apa yang dilakukan dua orang yang sedang berada di tengah aula sana; Mira dan Pak Tua sedang berdansa. Gadis itu beberapa kali tertawa riang dengan Ayahnya. Suaranya yang merdu menggema manis memenuhi aula kecil ini. Dia terlihat bercakap - cakap dengan Ayahnya tentang hal - hal yang menyenangkan, dan membuatnya bahagi

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status