Share

Chapter 75 : Gerbang Langit Selatan - Suzaku

Naga Nirvana atau Naga Seiryu (Azure Dragon) ini merupakan salah satu makhluk dewa yang menjaga gerbang istana langit sisi timur selain Burung Api Suzaku di sisi selatan, Kura-Kura Genbu (Black Tortoise) yang memiliki tubuh berbentuk ular hijau dengan tempurung kura-kura di sisi utara, dan Macan putih Byakko (White Tiger) di sisi barat.

Zhuque yang merasuki Feng Shi merupakan salah satu pecahan jiwa Suzaku yang tertinggal di Chenghu The. Sama halnya dengan Pek Hao yang juga merupakan pecahan jiwa Byakko yang tertinggal di Chenghu The. Itulah kenapa Pek Hao tidak bisa dipanggil langsung dan harus tetap berada di dalam tubuh Zhu Fei yang membuat peredaran chi Zhu Fei agak terganggu saat pertarungan dengan Pendekar Sesat.

Sama halnya dengan Zhuque yang harus merasuki tubuh makhluk hidup agar bisa tetap bertahan hidup di alam yang bukan tempat tinggal aslinya. Beruntung bagi Feng Shi, Zhuque yang berada di dalam tubuhnya ini akhirnya mematuhi perintahnya, dan tidak kembali lagi ke Suzaku.
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status