Share

Part 71 Surprise 2

"Mulai sekarang, mas-mas semua nggak usah mencarikanku jodoh. Kalau ingin menikah, biarlah itu adalah pria pilihanku sendiri," ucapnya di depan ketiga kakak lelakinya.

"Jika Mas memaksaku menikah, apa kalian bisa menjamin kalau aku bakalan bahagia?"

Pertanyaan yang membuat ketiga kakaknya bungkam. Hafsah susah diajak berbicara sekarang. Bahwa sebenarnya, tak ada pernikahan yang menjamin kebahagiaan selamanya. Kerikil tajam, tumpul, badai, pasti menghadang di hadapan.

Alim pernah berteriak padanya karena sangat emosi. "Apa kamu pikir menikah dengan suami orang bisa menjadikanmu hidup bahagia?"

Cintanya pada Aksara serasa seperti kutukan. Jatuh cinta pada lelaki itu semenjak dia masih bujangan hingga beristri. Aksara, satu-satunya lelaki yang ingin dinikahinya. Dia sadar kalau terluka dan patah hati sendirian.

Aksara sudah pergi jauh darinya. Namun entah kenapa ia bisa merasakan tatapan aneh dari lelaki itu tiap kali mereka tak sengaja bertemu. Bukankah Aksara menolaknya karena mera
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP
Comments (20)
goodnovel comment avatar
Bintang ponsel
ya udh lah mama nya aksara itu aku cukup muak dgn dia asik mau ngurusin klrga pak kyai aja heran ngoknya
goodnovel comment avatar
Kalea 123
siap ya kira2 yg telp Aksa...
goodnovel comment avatar
Idadalia Mutiara79
akhirnya terucap juga ay lap yu...
VIEW ALL COMMENTS

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status